Indeks Kontras

Setahun Jadi Asisten SDM Kapolri, Arief Sulistyanto Tuai Pujian
Sosial budaya
Sabtu, 24 Mar 2018

Setahun Jadi Asisten SDM Kapolri, Arief Sulistyanto Tuai Pujian

Haris menegaskan bahwa peran Arief tak lengkap tanpa adanya pengaruh Tito Karnavian.
KontraS Desak Polri Selidiki Lagi Sebab Kematian Terduga Teroris MJ
Hukum
Sabtu, 17 Feb 2018

KontraS Desak Polri Selidiki Lagi Sebab Kematian Terduga Teroris MJ

KontraS mendesak Mabes Polri menggelar autopsi ulang terhadap jenazah terduga teroris MJ dengan melibatkan tim dokter independen.
Kontras Sebut MoU TNI-Polri Menyalahi UU
Hukum
Sabtu, 3 Feb 2018

Kontras Sebut MoU TNI-Polri Menyalahi UU

MoU TNI-Polri menyalahi UU TNI karena diinisiasi dan ditandatangani oleh Panglima TNI dan Kapolri dan bukan atas dasar keputusan politik Presiden.
MoU TNI-Polri soal Kamtibmas Membikin TNI Seperti di Era Orba
Hukum
Jumat, 2 Feb 2018

MoU TNI-Polri soal Kamtibmas Membikin TNI Seperti di Era Orba

Kewenangan TNI adalah masalah pertahanan. Perkara keamanan seperti demonstrasi ditangani oleh kepolisian.
Yang Dikhawatirkan Para Pegiat HAM Soal Revisi UU Terorisme
Hukum
Rabu, 31 Jan 2018

Yang Dikhawatirkan Para Pegiat HAM Soal Revisi UU Terorisme

Koordinator KontraS mengatakan, tanpa adanya aturan hukum yang tegas, ia khawatir pelibatan TNI dalam penanganan terorisme ini mengancam supremasi sipil.
Pemuda Muhammadiyah Tuding KPK Tak Serius Tangani Perkara Novel
Hukum
Rabu, 27 Des 2017

Pemuda Muhammadiyah Tuding KPK Tak Serius Tangani Perkara Novel

KPK dinilai tak serius mendesak kepolisian untuk mengungkap kasus penyerangan terhadap Novel.
KontraS Harap Indonesia Berani Kritik Langkah Trump Soal Yerusalem
Hukum
Senin, 11 Des 2017

KontraS Harap Indonesia Berani Kritik Langkah Trump Soal Yerusalem

Indonesia dapat menjadi garda terdepan dalam isu status Yerusalem dengan mengkritik kebijakan Presiden AS Donald Trump.
Pemerintah Perlu Evaluasi Pendekatan Penyelesaian HAM di Papua
Hukum
Senin, 11 Des 2017

Pemerintah Perlu Evaluasi Pendekatan Penyelesaian HAM di Papua

Akibat minimnya perhatian pemerintah dalam proses penegakan HAM, tidak sedikit warga Papua yang menjadi korban HAM tidak percaya pemerintah.
KontraS Klaim Permintaan Maaf Jokowi Soal HAM Hanya Manuver Politik
Politik
Senin, 11 Des 2017

KontraS Klaim Permintaan Maaf Jokowi Soal HAM Hanya Manuver Politik

KontraS justru melihat Presiden Jokowi tengah menyandera dirinya sendiri dengan mengangkat figur yang diduga terkait dalam pertanggungjawaban peristiwa pelanggaran HAM.
KontraS: Pelanggaran HAM Tertinggi Terjadi di Jakarta
Hukum
Minggu, 10 Des 2017

KontraS: Pelanggaran HAM Tertinggi Terjadi di Jakarta

Menurut data KontraS, sekitar 19 orang luka-luka, 16 orang ditahan, dan 39 orang mengalami intimidasi, akibat pelanggaran HAM dalam Pilkada DKI Jakarta lalu.
Politik Mengganggu Penegakan HAM di Indonesia
Hukum
Minggu, 10 Des 2017

Politik Mengganggu Penegakan HAM di Indonesia

KontraS menilai pemerintah masih belum berkomitmen menyelesaikan permasalahan HAM masa lalu.
Pekerjaan Rumah Penegakan HAM Jokowi dan Otokritik Para Aktivis
Hukum
Minggu, 10 Des 2017

Pekerjaan Rumah Penegakan HAM Jokowi dan Otokritik Para Aktivis

Selain pemerintah yang kurang komitmen, evaluasi juga harus dilakukan terhadap pegiat HAM.
PR Panglima TNI: Mengubah Kultur Kekerasan Hingga Komitmen HAM
Politik
Kamis, 7 Des 2017

PR Panglima TNI: Mengubah Kultur Kekerasan Hingga Komitmen HAM

KontraS juga mengkritisi proses uji kelayakan dan kepatutan di Komisi I DPR RI yang tidak mampu mengelaborasi lebih dalam pertanyaan mengenai visi dan misi Marsekal TNI Hadi Tjahjanto.
KontraS: Banyak Kejanggalan di Balik Vonis Hukuman Mati
Hukum
Selasa, 10 Okt 2017

KontraS: Banyak Kejanggalan di Balik Vonis Hukuman Mati

KontraS mencatat banyak kejanggalan terjadi di sejumlah kasus penuntutan maupun pemberian vonis hukuman mati di Indonesia.
Hukuman Mati Bagi Pelaku Kejahatan Seksual Bukan Solusi
Hukum
Senin, 9 Okt 2017

Hukuman Mati Bagi Pelaku Kejahatan Seksual Bukan Solusi

Pada tahun 2017, ada dua kasus kejahatan seksual terhadap anak yang pelakunya dituntut pemberatan hukuman dengan hukuman mati.
Aktivis HAM Kecam Putusan MA Soal Dokumen Kasus Munir
Hukum
Rabu, 16 Agt 2017

Aktivis HAM Kecam Putusan MA Soal Dokumen Kasus Munir

Sejumlah aktivis HAM mengecam putusan MA yang menolak pengajuan kasasi atas putusan PTUN yang mengabulkan permintaan pemerintah untuk tidak membuka dokumen TPF kasus pembunuhan Munir Said Thalib.
KontraS Desak Polda Papua Usut Kasus Penembakan Warga Deiyai
Hukum
Jumat, 4 Agt 2017

KontraS Desak Polda Papua Usut Kasus Penembakan Warga Deiyai

KontaS desak Kapolda Papua mengusut secara transparan terkait dugaan penyalahgunaan senjata api oleh aparat.
Imparsial: Bubarkan Ormas Radikal Tidak dengan Perppu Ormas
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

Imparsial: Bubarkan Ormas Radikal Tidak dengan Perppu Ormas

Menurut Araf, Perppu Ormas bisa menjadi bom waktu untuk menciptakan kekacauan lebih lanjut yang tidak hanya menyasar Ormas radikal.
Jakarta dan Jawa Barat Paling Banyak Terjadi Kasus Persekusi
Hukum
Jumat, 16 Jun 2017

Jakarta dan Jawa Barat Paling Banyak Terjadi Kasus Persekusi

Kasus persekusi terus meningkat setiap tahun, paling banyak terjadi di Jakarta dan Jawa Barat, dalam temuan KontraS.
Gantikan Haris Azhar, Yati Andriyani Fokus pada Tiga Isu HAM
Hukum
Selasa, 14 Mar 2017

Gantikan Haris Azhar, Yati Andriyani Fokus pada Tiga Isu HAM

Pengurus baru KontraS akan fokus pada tiga isu utama HAM: hak sipil, keadilan transisi, dan impunitas. KontraS juga akan terus mengungkap pembunuhan Munir.