Indeks Kementerian Keuangan

Kemenkeu Klaim Iuran BPJS Kesehatan Naik Pertimbangkan Putusan MA
Hard news
Kamis, 14 Mei 2020

Kemenkeu Klaim Iuran BPJS Kesehatan Naik Pertimbangkan Putusan MA

Askolani menyatakan kenaikan iuran ini ditujukan untuk menjaga pelayanan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) tetap bisa bertahan.
BPJS Kesehatan Punya Utang Jatuh Tempo Rp4,4 Triliun per 13 Mei
Hard news
Kamis, 14 Mei 2020

BPJS Kesehatan Punya Utang Jatuh Tempo Rp4,4 Triliun per 13 Mei

Utang BPJS Kesehatan yang belum jatuh tempo mencapai Rp1,031 triliun.
Pemerintah Siapkan Subsidi Rp34,15 Triliun ke 60 Juta Pelaku UMKM
Hard news
Rabu, 13 Mei 2020

Pemerintah Siapkan Subsidi Rp34,15 Triliun ke 60 Juta Pelaku UMKM

Pemerintah siapkan subsidi bunga sebesar Rp34,15 triliun ke pelaku UMKM yang mengalami terdampak pandemi corona COVID-19.
Kemenkeu Batalkan Penerbitan Pandemic Bonds
Hard news
Jumat, 8 Mei 2020

Kemenkeu Batalkan Penerbitan Pandemic Bonds

Semua pembiayaan anggaran untuk menutup defisit anggaran akan sepenuhnya dipenuhi lewat SBN reguler, tanpa seri khusus.
Bank Indonesia Serap Rp2,3 Triliun dari Lelang SBN Perdana
Hard news
Rabu, 29 Apr 2020

Bank Indonesia Serap Rp2,3 Triliun dari Lelang SBN Perdana

Pada lelang SBN senilai Rp40 Triliun, BI diberi batas maksimum mengajukan Rp10 triliun.
Kepala BKF: Keringan Kredit Jangan Cuma Tunda & Tambah Pokok
Hard news
Senin, 20 Apr 2020

Kepala BKF: Keringan Kredit Jangan Cuma Tunda & Tambah Pokok

BKF meminta keringan kredit yang dilakukan perbankan tak cuma sebatas perpanjangan tenor dan pengurangan pokok cicilan.
BKF Prediksi Anggaran Rp405,1 T Tak Cukup untuk Hadapi Corona
Hard news
Senin, 20 Apr 2020

BKF Prediksi Anggaran Rp405,1 T Tak Cukup untuk Hadapi Corona

Anggaran Rp405,1 triliun yang digelontorkan pemerintah untuk penanganan COVID-19 diprediksi tak cukup.
Pemerintah Prediksi Pengangguran Bertambah 5 Juta karena Corona
Hard news
Senin, 20 Apr 2020

Pemerintah Prediksi Pengangguran Bertambah 5 Juta karena Corona

Pemerintah klaim sudah berupaya agar angka kenaikan pengangguran bisa ditekan sebisa mungkin dengan adanya dua skenario.
THR Presiden, Menteri, DPR, Pejabat Dihapus, APBN Hemat Rp5,5 T
Hard news
Jumat, 17 Apr 2020

THR Presiden, Menteri, DPR, Pejabat Dihapus, APBN Hemat Rp5,5 T

Pemerintah memotong alokasi anggaran THR Rp5,5 triliun karena THR Presiden, Wapres, menteri, pejabat, hingga DPR tak diberikan di tahun ini.
Kemenkeu Geser Dana Desa untuk BLT Luar Jabodetabek Rp600 Ribu/KK
Hard news
Rabu, 8 Apr 2020

Kemenkeu Geser Dana Desa untuk BLT Luar Jabodetabek Rp600 Ribu/KK

Kementerian Keuangan menggeser anggaran dana desa untuk memberikan bantuan langsung tunai kepada keluarga miskin di luar jabodetabek.
APBN 2020 Dirombak: Kemenristek Dikurangi 94%, Kemendikbud Naik 96%
Hard news
Selasa, 7 Apr 2020

APBN 2020 Dirombak: Kemenristek Dikurangi 94%, Kemendikbud Naik 96%

Pemerintah memangkas sebagian anggaran kementerian, terbesar dari Kemenristek yang dipotong hingga 96%.
Postur APBN 2020 Resmi Diubah, Belanja Negara Naik Jadi Rp2.613,8 T
Hard news
Selasa, 7 Apr 2020

Postur APBN 2020 Resmi Diubah, Belanja Negara Naik Jadi Rp2.613,8 T

Pemerintah resmi mengubah postur APBN 2020 dengan perkiraan penerimaan turun menjadi Rp1.760,9 triliun.
Sri Mulyani: Konsumsi Anjlok, Investasi Minus pada Kuartal 2 & 3
Hard news
Senin, 6 Apr 2020

Sri Mulyani: Konsumsi Anjlok, Investasi Minus pada Kuartal 2 & 3

Berbagai pos pembentuk Produk Domestik Bruto (PDB) diperkirakan akan anjlok dari posisi 2019 dan sebagian negatif.
Dampak Corona, Penerimaan Pajak akan Minus 5,9%, PNBP Anjlok 26,5%
Hard news
Senin, 6 Apr 2020

Dampak Corona, Penerimaan Pajak akan Minus 5,9%, PNBP Anjlok 26,5%

Berbagai pos penerimaan mulai dari pajak, bea dan cukai, dan PNBP akan mengalami kontraksi yang bervariasi.
Defisit APBN 2020 Diprediksi Capai Rp853 Triliun; 5,07% PDB
Hard news
Senin, 6 Apr 2020

Defisit APBN 2020 Diprediksi Capai Rp853 Triliun; 5,07% PDB

Defisit APBN 2020 diprediksi meningkat dari Rp545 triliun akibat pandemi COVID-19.
Erick Thohir: Subsidi Energi Tak Lagi Lewat BUMN, Langsung ke Warga
Hard news
Jumat, 3 Apr 2020

Erick Thohir: Subsidi Energi Tak Lagi Lewat BUMN, Langsung ke Warga

Erick Thohir menyebut subisidi energi tak akan lagi disalurkan melalui BUMN melainkan langsung ke warga.
Sri Mulyani Mulai Pajaki Netflix sampai Zoom Lewat Perppu
Hard news
Rabu, 1 Apr 2020

Sri Mulyani Mulai Pajaki Netflix sampai Zoom Lewat Perppu

Sri Mulyani menyatakan akan segera memungut pajak dari perusahaan seperti Netflix dan Zoom.
Bank Dunia Beri Pinjaman US$300 Juta untuk Sektor Keuangan RI
Hard news
Senin, 23 Mar 2020

Bank Dunia Beri Pinjaman US$300 Juta untuk Sektor Keuangan RI

Bank Dunia setuju memberikan pinjaman 300 juta dolar AS untuk reformasi sektor keuangan Indonesia.
Sri Mulyani Minta Lembaga Utak-Atik Anggaran untuk Tangani Corona
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Sri Mulyani Minta Lembaga Utak-Atik Anggaran untuk Tangani Corona

Sri Mulyani mengizinkan tiap kementerian lembaga (K/L) mengalihkan anggarannya masing-masing untuk mempercepat respons terhadap pandemi Corona atau COVID-19.
Terkait Corona, Sri Mulyani Keluarkan 5 Kebijakan via Rapat Daring
Hard news
Minggu, 15 Mar 2020

Terkait Corona, Sri Mulyani Keluarkan 5 Kebijakan via Rapat Daring

Dalam rapat daring, Menkeu Sri Mulyani telah mengeluarkan lima kebijakan.