Indeks Kemenkominfo

Johnny Plate dkk Jalani Sidang Vonis Korupsi BTS BAKTI Hari Ini
Polhukam
Rabu, 8 Nov 2023

Johnny Plate dkk Jalani Sidang Vonis Korupsi BTS BAKTI Hari Ini

Vonis kepada terdakwa eks Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate, Ahmad Anang Latif dan Yohan Suyanto akan digelar hari ini (8/11/2023).
Budi Arie: Pemerintah akan Subsidi Operasional BTS di Wilayah 3T
Ekbis
Kamis, 2 Nov 2023

Budi Arie: Pemerintah akan Subsidi Operasional BTS di Wilayah 3T

Budi Arie menyatakan, sekitar 5.600 base transceiver station (BTS) akan beroperasi bulan ini.
Kemenkominfo Take Down 98 Konten Hoaks soal Pemilu Sejak 2022
Polhukam
Jumat, 27 Okt 2023

Kemenkominfo Take Down 98 Konten Hoaks soal Pemilu Sejak 2022

Kemenkominfo menurunkan paksa (take down) sebanyak 98 konten hoaks terkait pemilihan umum (pemilu) mulai 19 Januari 2022-26 Oktober 2023.
Pemerintah Larang TikTok Shop Transaksi, Pedagang: Bikin Pusing
Ekbis
Rabu, 27 Sept 2023

Pemerintah Larang TikTok Shop Transaksi, Pedagang: Bikin Pusing

Salah satu pedagang di TikTok Shop, Juni (32) mengatakan, pemisahan ini sebenarnya hanya membuat pedagang pusing.
Menkominfo Janji Tindak Tegas AdaKami bila Terbukti Merugikan
Ekbis
Kamis, 21 Sept 2023

Menkominfo Janji Tindak Tegas AdaKami bila Terbukti Merugikan

Budi Arie Setiadi akan mempelajari kasus teror pembayaran cicilan pada platform pinjaman online AdaKami.
Budi Arie: TikTok Mengaku Sudah Punya Izin Bisnis E-Commerce
Ekbis
Kamis, 21 Sept 2023

Budi Arie: TikTok Mengaku Sudah Punya Izin Bisnis E-Commerce

TikTok mengaku telah mempunyai izin menjalankan bisnis e-commerce per Juli 2023.
Sespri Johnny Plate Pakai
Polhukam
Selasa, 19 Sept 2023

Sespri Johnny Plate Pakai "Signal" Komunikasi dengan Dirut BAKTI

Happy Endah Palupi mengungkapkan bahwa ia menggunakan aplikasi khusus setiap berkomunikasi dengan Direktur Utama BAKTI, Anang Achmad Latief.
Sespri Johnny Plate Akui Terima Rp500 Juta Sebanyak 20 Kali
Polhukam
Selasa, 19 Sept 2023

Sespri Johnny Plate Akui Terima Rp500 Juta Sebanyak 20 Kali

Happy Endah Palupi mengungkapkan, tersangka Anang Achmad mengirimkan uang sebesar Rp500 juta per bulan kepada tersangka Johnny G Plate sebanyak 20 kali.
Kominfo Minta Google Putus Akses YouTube DPR Pasca Diretas
Polhukam
Kamis, 7 Sept 2023

Kominfo Minta Google Putus Akses YouTube DPR Pasca Diretas

Kemenkominfo sedang melakukan penelusuran peretasan dan meminta Google untuk untuk menutup akses akun YouTube DPR RI.
Kapolri Janji Bantu Kominfo 'Pukul' Praktik Judi Online
Polhukam
Jumat, 1 Sept 2023

Kapolri Janji Bantu Kominfo 'Pukul' Praktik Judi Online

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta masyarakat tak ragu dengan pihak kepolisian dalam memberantas praktik judi online.
Kominfo Blokir 5.000 Situs Judi Online Susupi Situs Pemerintah
Kesra
Sabtu, 26 Agt 2023

Kominfo Blokir 5.000 Situs Judi Online Susupi Situs Pemerintah

Sejak tahun lalu, Kominfo mengklaim sudah memblokir situs-situs judi online (daring) yang menyusup ke situs pemerintah sebanyak 5.000 situs.
Kominfo Denda Perbankan yang Terlibat Jual Beli Data Nasabah
Ekbis
Selasa, 22 Agt 2023

Kominfo Denda Perbankan yang Terlibat Jual Beli Data Nasabah

Menteri Budi Arie Setiadi memberikan sanksi berupa denda kepada perbankan atas kasus jual beli data nasabah.
Aliansi Jurnalis Minta Jokowi Kaji Ulang Perpres Publisher Right
Kesra
Sabtu, 29 Juli 2023

Aliansi Jurnalis Minta Jokowi Kaji Ulang Perpres Publisher Right

Tujuan AMSI, AJI, IJTI dan IDA adalah menciptakan bisnis media yang sehat dengan konten jurnalisme yang berkualitas.
Menimbang Perlu Tidaknya Satgas Tangkal Project S TikTok
Ekbis
Senin, 24 Juli 2023

Menimbang Perlu Tidaknya Satgas Tangkal Project S TikTok

Budi Arie menuturkan, satgas dibuat untuk melindungi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam negeri salah satunya dari Project S TikTok.
Budi Arie Bingung Kebocoran Data Lebih Banyak daripada Penduduk
Polhukam
Jumat, 21 Juli 2023

Budi Arie Bingung Kebocoran Data Lebih Banyak daripada Penduduk

Budi Arie Setiadi sempat bingung ketika data kependudukan dan pencatatan sipil bocor hingga 330 juta, angka ini lebih besar daripada jumlah penduduk.
Hakim Tolak Seluruh Poin Eksepsi Johnny Plate soal BTS Kominfo
Polhukam
Selasa, 18 Juli 2023

Hakim Tolak Seluruh Poin Eksepsi Johnny Plate soal BTS Kominfo

Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat memutuskan menolak seluruh poin nota keberatan atau eksepsi terdakwa kasus korupsi BTS Johnny Gerard Plate.
Di Balik Pemilihan Budi Arie: Jokowi Mulai Tinggalkan Parpol?
Polhukam
Senin, 17 Juli 2023

Di Balik Pemilihan Budi Arie: Jokowi Mulai Tinggalkan Parpol?

Alvin menilai pemilihan Budi Arie adalah manuver Jokowi untuk menjaga situasi politik agar tetap stabil jelang Pemilu 2024.
Jokowi Perintahkan Menkominfo Budi Arie Tangani Masalah Digital
Polhukam
Senin, 17 Juli 2023

Jokowi Perintahkan Menkominfo Budi Arie Tangani Masalah Digital

Budi Arie dan Nezar Patria akan mengkaji permasalahan di dunia digital secara komprehensif dan cepat.
Demokrat Minta Pemerintah Tanggung Jawab soal Data Paspor Bocor
Polhukam
Kamis, 6 Juli 2023

Demokrat Minta Pemerintah Tanggung Jawab soal Data Paspor Bocor

Santoso meminta pemeriksaan atas kebocoran data paspor segera dilakukan.
5 Perusahaan yang Diduga Terafiliasi Terdakwa Kasus Korupsi BTS
Polhukam
Jumat, 30 Jun 2023

5 Perusahaan yang Diduga Terafiliasi Terdakwa Kasus Korupsi BTS

Subkontraktor proyek infrastruktur BTS 4G Bakti Kemenkominfo 2020-2021 disebut memiliki afiliasi terhadap para terdakwa kasus korupsi dalam proyek tersebut.