Indeks Kasus Korupsi E-ktp

KPK Periksa Melchias Mekeng & Olly Dondokambey Sebagai Saksi e-KTP
Hukum
Kamis, 4 Jan 2018

KPK Periksa Melchias Mekeng & Olly Dondokambey Sebagai Saksi e-KTP

Setelah mangkir pada panggilan pertama, hari ini Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Melchias Marcus Mekeng memenuhi panggilan KPK untuk diperiksa sebagai saksi dalam kasus e-KTP.
Setya Novanto Terima Putusan Sela Hakim Tipikor
Hukum
Kamis, 4 Jan 2018

Setya Novanto Terima Putusan Sela Hakim Tipikor

"Kami sudah mendengarkan dan saya sangat menghormati putusan ini," kata Novanto di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Jakarta, Kamis (4/1/2018).
Menanti Pembacaan Putusan Sela untuk Setya Novanto
Hukum
Rabu, 3 Jan 2018

Menanti Pembacaan Putusan Sela untuk Setya Novanto

Kepala Biro Humas KPK Febri Diansyah mengaku optimistis majelis hakim akan memberikan putusan sela yang pro-KPK.
Kader PDIP Jateng Masih Ragu Dukung Ganjar Terkait Kasus e-KTP
Politik
Rabu, 3 Jan 2018

Kader PDIP Jateng Masih Ragu Dukung Ganjar Terkait Kasus e-KTP

Sri berharap PDIP bisa mempertimbangkan kondisi saat ini dalam memberikan rekomendasi kepada calon gubernur.
Ganjar Tetap Berkelit Soal Namanya yang Hilang di Dakwaan Novanto
Hukum
Sabtu, 23 Des 2017

Ganjar Tetap Berkelit Soal Namanya yang Hilang di Dakwaan Novanto

"Enggak ada sedikit pun. Kamu cek saja satu-satu. Di dakwaan Andi Narogong juga tidak ada," kata Ganjar menanggapi soal namanya yang tak disebut di dakwaan Setnov.
Jawaban Yasonna Saat Ditanya Soal Keterlibatannya di Korupsi e-KTP
Hukum
Rabu, 20 Des 2017

Jawaban Yasonna Saat Ditanya Soal Keterlibatannya di Korupsi e-KTP

Sejumlah staf di Kemenkumham berupaya menghentikan acara konferensi pers saat wartawan berusaha menanyakan lebih lanjut soal keterlibatan Yasonna dalam kasus korupsi e-KTP.
Hakim Gugurkan Praperadilan Novanto, Pengacara Terima Putusan Hakim
Hukum
Kamis, 14 Des 2017

Hakim Gugurkan Praperadilan Novanto, Pengacara Terima Putusan Hakim

Kusno menyatakan perkara Setya Novanto telah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.
Setnov Permasalahkan Hilangnya Nama Ganjar dan Yasonna di Dakwaan
Hukum
Rabu, 13 Des 2017

Setnov Permasalahkan Hilangnya Nama Ganjar dan Yasonna di Dakwaan

JPU KPK mengatakan hilangnya nama Ganjar dan Yasonna di Dakwaan Setya Novanto merupakan hal yang wajar.
Setnov Mengaku Sakit Saat Sidang Perdana Korupsi e-KTP
Rabu, 13 Des 2017

Setnov Mengaku Sakit Saat Sidang Perdana Korupsi e-KTP

Sidang perdana kasus dugaan korupsi e-KTP dengan terdakwa Setya Novanto sempat diskors dua kali karena terdakwa mengaku sakit di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (13/12/2017)
Siaran Live Sidang Setnov Dilarang, Pengadilan Bantah Bela Terdakwa
Hukum
Selasa, 12 Des 2017

Siaran Live Sidang Setnov Dilarang, Pengadilan Bantah Bela Terdakwa

Pengadilan Tipikor Jakarta membantah mencegah akses publik untuk melihat sidang Setya Novanto dengan melarang persidangan itu disiarkan secara langsung.
KPK Siapkan Alat Bukti Baru di Praperadilan Jilid II Setnov Besok
Hukum
Kamis, 7 Des 2017

KPK Siapkan Alat Bukti Baru di Praperadilan Jilid II Setnov Besok

KPK akan mengajukan alat bukti baru yang berbeda pada sidang praperadilan jilid II Setya Novanto besok. Bukti baru ini, menurut KPK, berbeda dari yang sudah diajukan di praperadilan pertama.
Masa Penahanan Tersangka e-KTP Anang Sugiana Diperpanjang KPK
Hukum
Selasa, 28 Nov 2017

Masa Penahanan Tersangka e-KTP Anang Sugiana Diperpanjang KPK

Anang ditetapkan sebagai tersangka kasus e-KTP pada 27 September 2017.
JK Minta Munaslub Golkar Gantikan Novanto Dilaksanakan Desember
Politik
Selasa, 28 Nov 2017

JK Minta Munaslub Golkar Gantikan Novanto Dilaksanakan Desember

Kalla berharap Partai Golkar bisa segera melaksanakan Munaslub demi menyelamatkan partai yang elektabitasnya semakin merosot akibat kasus hukum Novanto.
Fahri Hamzah Benarkan Surat Novanto Tolak Diganti dari Ketua DPR
Hukum
Selasa, 21 Nov 2017

Fahri Hamzah Benarkan Surat Novanto Tolak Diganti dari Ketua DPR

Surat tersebut ditujukan langsung kepada pimpinan DPR dan ditandatangani sendiri oleh Novanto di atas bubuhan materai 6.000 rupiah.
Jadi Tersangka Korupsi e-KTP Lagi, Setya Novanto Sehat
Hukum
Jumat, 10 Nov 2017

Jadi Tersangka Korupsi e-KTP Lagi, Setya Novanto Sehat

Dengan kondisi Novanto yang sehat, Idrus yakin yang bersangkutan akan kooperatif dengan KPK dalam menjalani proses hukum yang ada.
Wakil Ketua KPK Siap Dihukum Jika Rilis Surat Tak Sesuai Prosedur
Hukum
Kamis, 9 Nov 2017

Wakil Ketua KPK Siap Dihukum Jika Rilis Surat Tak Sesuai Prosedur

Saut mengaku siap dihukum apabila surat yang dikeluarkan itu tidak sesuai dengan prosedur.
Gamawan Fauzi Ditanya Soal Anang Sugiana dan Setya Novanto
Hukum
Rabu, 8 Nov 2017

Gamawan Fauzi Ditanya Soal Anang Sugiana dan Setya Novanto

Gamawan mengaku ditanya soal hubungannya dengan Anang Sugiana dan Setya Novanto.
KPK Periksa Gamawan Fauzi & Hotma Sitompul untuk Korupsi E-KTP
Hukum
Rabu, 8 Nov 2017

KPK Periksa Gamawan Fauzi & Hotma Sitompul untuk Korupsi E-KTP

"Diperiksa untuk Pak Anang, sudah ya nanti," kata Gamawan Fauzi di Gedung KPK, Jalan Kuningan Persada, Jakarta, Rabu (8/11/2017).
Beda Kasus Kebocoran Sprindik Anas dan SPDP Setnov
Hukum
Rabu, 8 Nov 2017

Beda Kasus Kebocoran Sprindik Anas dan SPDP Setnov

Beredarnya SPDP atas nama Setya Novanto mirip dengan bocornya sprindik Anas Urbaningrum.
Setya Novanto akan Kembali Dipanggil KPK Sebagai Saksi Kasus e-KTP
Hukum
Selasa, 7 Nov 2017

Setya Novanto akan Kembali Dipanggil KPK Sebagai Saksi Kasus e-KTP

Sebelumnya, Setya Novanto tidak memenuhi panggilan KPK sebagai saksi untuk tersangka Anang Sugiana Sudihardjo pada Senin (30/10).