Indeks Hukum

Kuasa Hukum Galumbang Nilai Tuntutan Jaksa Terlalu Ambisius
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Kuasa Hukum Galumbang Nilai Tuntutan Jaksa Terlalu Ambisius

JPU menuntut Galumbang Menak Simanjuntak penjara 15 tahun dan denda Rp1 miliar.
KPU Digugat Rp70,5 T akibat Terima Pendaftaran Prabowo-Gibran
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

KPU Digugat Rp70,5 T akibat Terima Pendaftaran Prabowo-Gibran

Selain KPU sebagai tergugat, pemohon juga memasukkan Bawaslu, Prabowo Subianto, dan Gibran Rakabuming sebagai turut tergugat.
18 Kasus Etik Hakim Mirip, MKMK: Jangan Ada Kasus Baru jika Sama
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

18 Kasus Etik Hakim Mirip, MKMK: Jangan Ada Kasus Baru jika Sama

Isi 18 laporan pelanggaran etik hakim MK disebut mirip satu sama lain, MKMK meminta tidak ada pengajuan laporan baru yang substansinya mirip.
Putusan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim MK Dibacakan 7 November
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Putusan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim MK Dibacakan 7 November

Keputusan sidang dugaan pelanggaran kode etik hakim Mahkamah Konstitusi (MK) akan dibacakan pada 7 November 2023.
Amandemen UUD 1945 Berapa Kali dan Apa Isi Perubahannya?
Hukum
Senin, 30 Okt 2023

Amandemen UUD 1945 Berapa Kali dan Apa Isi Perubahannya?

Tujuan Amandemen UUD 1945 yang utama adalah menyempurnakan aturan dasar yang dimiliki Indonesia, disesuaikan dengan kebutuhan dan perkembangan zaman.
Terdakwa Korupsi BTS Kominfo Mukti Ali Dituntut 6 Tahun Penjara
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Terdakwa Korupsi BTS Kominfo Mukti Ali Dituntut 6 Tahun Penjara

Tuntutan terhadap Mukti Ali tersebut serupa dengan terdakwa Irwan Irawan yang diringankan karena mengajukan justice collaborator.
DPR Terima Surpres Calon Panglima TNI Pengganti Yudo Margono
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

DPR Terima Surpres Calon Panglima TNI Pengganti Yudo Margono

Meutya Hafid mengaku telah menerima surat presiden (Surpres) mengenai usulan calon panglima TNI yang menggantikan Laksamana TNI Yudo Margono.
Galumbang Menak Dituntut 15 Tahun Penjara Terkait Korupsi BTS
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Galumbang Menak Dituntut 15 Tahun Penjara Terkait Korupsi BTS

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Agung juga menuntut terdakwa Galumbang Menak membayar denda Rp1 miliar.
Pemilik Jembatan Kaca Pecah di Banyumas Jadi Tersangka
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Pemilik Jembatan Kaca Pecah di Banyumas Jadi Tersangka

Pemilik The Geong mengakui mendesain sendiri jembatan kaca, meski tak memiliki izin dan tidak ada prosedur operasional standar dalam mendesain.
Irwan Hermawan Dituntut 6 Tahun Penjara dalam Kasus BTS Kominfo
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Irwan Hermawan Dituntut 6 Tahun Penjara dalam Kasus BTS Kominfo

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Agung juga menuntut terdakwa Irwan Hermawan membayar uang pengganti senilai Rp7 miliar.
Diperiksa Dewas KPK, Alexander Marwata Tak Tahu Pemerasan SYL
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Diperiksa Dewas KPK, Alexander Marwata Tak Tahu Pemerasan SYL

Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengklaim tak mengetahui dugaan pemerasan oleh Ketua KPK Firli Bahuri terhadap eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.
Sidang Praperadilan SYL Ditunda, Digelar Kembali 6 November 2023
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Sidang Praperadilan SYL Ditunda, Digelar Kembali 6 November 2023

KPK pada 25 Oktober telah bersurat kepada PN Jakarta Selatan untuk memohon penundaan waktu selama tiga pekan.
Cerita Miftahul Jannah Dipolisikan karena Pergoki Ayah Selingkuh
Aktual dan Tren
Senin, 30 Okt 2023

Cerita Miftahul Jannah Dipolisikan karena Pergoki Ayah Selingkuh

Kisah Miftahul Jannah yang dipolisikan oleh selingkuhan ayahnya setelah menangkap basah perselingkuhan dua orang tersebut.
Mengapa Revisi UU ITE Belum Menjawab Masalah Pasal Karet?
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Mengapa Revisi UU ITE Belum Menjawab Masalah Pasal Karet?

Dalam rekapan yang didapat Koalisi Serius, Pasal 27 ayat (3) bukannya tidak ada, tapi berubah bentuk menjadi Pasal 27A ayat (1) dan Pasal 27B ayat (1).
Polisi Periksa 10 Saksi Terkait Tewasnya Petugas Imigrasi
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Polisi Periksa 10 Saksi Terkait Tewasnya Petugas Imigrasi

Para saksi terdiri dari petugas keamanan apartemen, teknisi apartemen, dan keluarga korban.
Penyidikan Kasus Rocky Gerung, Bareskrim Polri Periksa 17 Saksi
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Penyidikan Kasus Rocky Gerung, Bareskrim Polri Periksa 17 Saksi

Bareskrim Polri akan melengkapi bukti-bukti terkait kasus dugaan ujaran kebencian oleh Rocky Gerung.
Dewas KPK Periksa Alexander & Johanis Usut Dugaan Etik Firli
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Dewas KPK Periksa Alexander & Johanis Usut Dugaan Etik Firli

Dewas KPK memeriksa Wakil Ketua KPK Alexander Marwata & Johanis Tanak terkait dugaan pelanggaran etik pertemuan Firli Bahuri dengan SYL, hari ini.
Polri: 12 Senpi di Rumah SYL Legal, Sebagian Didapat dari Hibah
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Polri: 12 Senpi di Rumah SYL Legal, Sebagian Didapat dari Hibah

Dari hasil penyelidikan sementara, senjata-senjata yang ada di tempat eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) tersebut terdaftar dan ada suratnya.
Letjen Maruli Mengaku Siap Jika Ditunjuk Jadi KSAD
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Letjen Maruli Mengaku Siap Jika Ditunjuk Jadi KSAD

Pangkostrad Letjen Maruli Simanjuntak mengaku siap jika menjadi KASD selanjutnya.
Jimly Gelar Pertemuan Tertutup dengan 9 Hakim MK Sore Ini
Polhukam
Senin, 30 Okt 2023

Jimly Gelar Pertemuan Tertutup dengan 9 Hakim MK Sore Ini

Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi akan menemui sembilan hakim MK hari ini sekitar pukul 16.00 WIB.