Indeks Hukum

MKMK Putuskan Dugaan Pelanggaran Etik Anwar Usman dkk Hari Ini
Polhukam
Selasa, 7 Nov 2023

MKMK Putuskan Dugaan Pelanggaran Etik Anwar Usman dkk Hari Ini

MKMK telah menerima 21 laporan dugaan pelanggaran kode etik hakim konstitusi oleh Ketua MK Anwar Usman dan hakim lainnya.
PN Batam Tolak Praperadilan 30 Tersangka Kasus Kericuhan Rempang
Polhukam
Selasa, 7 Nov 2023

PN Batam Tolak Praperadilan 30 Tersangka Kasus Kericuhan Rempang

Penolakan disampaikan dalam sidang di tiga ruangan PN Batam dengan masing-masing hakim tunggal, yakni Yudith Wirawan, Edi Sameaputty, dan Sapri Tarigan.
Menanti Ketegasan Putusan MKMK dan Nasib Kasus Etik Anwar Usman
Polhukam
Selasa, 7 Nov 2023

Menanti Ketegasan Putusan MKMK dan Nasib Kasus Etik Anwar Usman

Ketua MKMK Jimly Asshiddiqie memastikan ada indikasi bukti yang memperkuat laporan dugaan pelanggaran etik hakim konstitusi.
Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan di Polda Metro Hari Ini
Polhukam
Selasa, 7 Nov 2023

Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan di Polda Metro Hari Ini

KPK menyatakan Firli Bahuri tidak akan memenuhi panggilan penyidik Polda Metro Jaya hari ini, Selasa (7/11/2023).
Mahfud soal Sidang Putusan MKMK: Saya Percaya Kredibilitas Jimly
Polhukam
Senin, 6 Nov 2023

Mahfud soal Sidang Putusan MKMK: Saya Percaya Kredibilitas Jimly

Mahfud bilang percaya kepada Ketua MKMK Jimly Asshiddiqie dalam memberikan putusan dugaan pelanggaran etik putusan MK terkait batas usia capres-cawapres.
Kasus Dugaan Gratifikasi Wamenkumham Naik ke Tahap Penyidikan
Polhukam
Senin, 6 Nov 2023

Kasus Dugaan Gratifikasi Wamenkumham Naik ke Tahap Penyidikan

KPK meningkatkan status perkara dugaan gratifikasi Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej naik ke tahap penyidikan.
Hakim Pengadilan Negeri Batam Ditemukan Meninggal di Kamar Hotel
Polhukam
Senin, 6 Nov 2023

Hakim Pengadilan Negeri Batam Ditemukan Meninggal di Kamar Hotel

Hasil autopsi oleh kepolisian menyatakan tidak ada tanda kekerasan di tubuh hakim PN Batam Nanang Herjunanto.
Kuasa Hukum Sebut Penetapan Tersangka SYL Tak Sesuai Prosedur
Polhukam
Senin, 6 Nov 2023

Kuasa Hukum Sebut Penetapan Tersangka SYL Tak Sesuai Prosedur

SYL melalui kuasa hukumnya memandang bahwa penetapan tersangka dirinya dalam kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan) tidak sesuai prosedur.
Polisi Selidiki Penyebab Kematian Mahasiswa Kedokteran Unair
Polhukam
Senin, 6 Nov 2023

Polisi Selidiki Penyebab Kematian Mahasiswa Kedokteran Unair

Kepolisian belum memastikan penyebab kematian mahasiswa Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga (Unair) Surabaya berinisial CA asal Kediri.
KPK Yakin Hakim PN Jaksel Tolak Praperadilan Syahrul Yasin Limpo
Polhukam
Senin, 6 Nov 2023

KPK Yakin Hakim PN Jaksel Tolak Praperadilan Syahrul Yasin Limpo

KPK memastikan bakal menghadiri sidang perdana praperadilan yang diajukan tersangka eks Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL).
Prabowo Tidak Hadir Aksi Bela Palestina, Ini Kata Gerindra
Polhukam
Minggu, 5 Nov 2023

Prabowo Tidak Hadir Aksi Bela Palestina, Ini Kata Gerindra

Fadli Zon menuturkan Prabowo Subianto tidak bisa hadir dalam aksi bela Palestina karena harus menghadiri kegiatan lain.
Jaksa Agung Pastikan Kasus BTS 4G Tidak Hentikan Pembangunan
Polhukam
Minggu, 5 Nov 2023

Jaksa Agung Pastikan Kasus BTS 4G Tidak Hentikan Pembangunan

Kejaksaan Agung mendorong upaya-upaya pendampingan dalam rangka percepatan pembangunan infrastruktur BTS 4G agar proyek dapat dilakukan tepat waktu.
Jokowi Teken UU ASN, Prajurit TNI-Polri Bisa Isi Jabatan Sipil
Polhukam
Minggu, 5 Nov 2023

Jokowi Teken UU ASN, Prajurit TNI-Polri Bisa Isi Jabatan Sipil

Pengisian jabatan ASN tertentu yang berasal dari prajurit TNI dan anggota Polri dilaksanakan pada instansi pusat sebagaimana diatur dalam UU TNI dan Polri.
Saling Serang Terdakwa Korupsi BTS di Pleidoi, Upaya Cari Aman?
Polhukam
Minggu, 5 Nov 2023

Saling Serang Terdakwa Korupsi BTS di Pleidoi, Upaya Cari Aman?

Dari pleidoi Johnny dan Anang, ICW menilai para terdakwa masih menyimpan hal-hal penting yang semestinya bisa diungkap secara gamblang.
Bareskrim Ungkap Modus Peredaran Narkoba Pakai Keripik Pisang
Polhukam
Sabtu, 4 Nov 2023

Bareskrim Ungkap Modus Peredaran Narkoba Pakai Keripik Pisang

Polisi amankan barang bukti 426 bungkus keripik pisang berbagai ukuran, 2.022 botol happy water dan 10 kilogram bahan baku narkoba.
UU ASN Sah, Honorer Tak Bisa Isi Jabatan Pegawai Negeri
Polhukam
Sabtu, 4 Nov 2023

UU ASN Sah, Honorer Tak Bisa Isi Jabatan Pegawai Negeri

Penataan tenaga honorer atau disebut non-ASN diberi tenggat waktu untuk diselesaikan hingga Desember 2024.
Kejagung: Celine Evangelista Dekat dengan Keluarga Jaksa Agung
Polhukam
Jumat, 3 Nov 2023

Kejagung: Celine Evangelista Dekat dengan Keluarga Jaksa Agung

Kejagung meluruskan isu kedekatan artis Celine Evangelista dengan Jaksa Agung Sanitiar (ST) Burhanuddin.
Jimly Jamin Putusan MKMK Jawab Tuduhan Pelanggaran Etik Hakim MK
Polhukam
Jumat, 3 Nov 2023

Jimly Jamin Putusan MKMK Jawab Tuduhan Pelanggaran Etik Hakim MK

Jimly Asshiddiqie memastikan sidang MKMK soal dugaan pelanggaran etik hakim konstitusi akan dibacakan pada Selasa (7/11/2023) sore.
Polisi Tangkap Empat Tersangka Kasus Aborsi di Jakarta Timur
Polhukam
Jumat, 3 Nov 2023

Polisi Tangkap Empat Tersangka Kasus Aborsi di Jakarta Timur

Polda Metro Jaya bersama Puslabfor Polri masih memeriksa lebih lanjut tujuh kerangka yang diduga janin ditemukan.
BPK Angkat Bicara usai Achsanul Qosasi Jadi Tersangka Korupsi
Polhukam
Jumat, 3 Nov 2023

BPK Angkat Bicara usai Achsanul Qosasi Jadi Tersangka Korupsi

BPK menegaskan tidak akan mentolerir segala tindakan anggotanya yang melakukan pelanggaran hukum.