Hingga 17 Agustus 2017, data Kemenag mencatat terdapat 32 jemaah haji asal Indonesia yang wafat di Mekah dan Madinah selama musim ibadah haji tahun ini.
Apabila Jokowi mampu menggunakan dana haji seperti yang seharusnya bagi kepentingan umat Islam, maka hal ini akan menjadi modal bagi Jokowi di Pilpres 2019 mendatang.
Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, pemerintah menaikkan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 2017 diiringi dengan komitmen memperbaiki kualitas pelayanan dan proses ibadah haji.
Pemerintah Indonesia sebaiknya membahas peningkatan kuota haji dan kemudahan bagi jamaah Indonesia di Tanah Suci Mekkah saat kunjungan Raja Arab Saudi Salman bin Abdul Aziz al-Saud