Indeks Fb Post

Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

Menaker Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi, Dorong Penguatan Kinerja

Menaker Yassierli berharap seluruh pimpinan dan pegawai Kemnaker memperkuat kinerja dan kebersamaan demi membangun dunia ketenagakerjaan yang lebih baik. 
Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

Gerakan Numerasi Nasional Kuatkan Fondasi Pendidikan Anak Bangsa

Lewat GNN, Kemendikdasmen berupaya meningkatkan kemampuan siswa sekolah di bidang matematika dan numerasi yang menjadi dasar berbagai cabang ilmu.
Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

Kemnaker Luncurkan Kanal Lapor Menaker untuk Layanan Aduan Warga

Kemenaker meluncurkan kanal "Lapor Menaker" untuk mempermudah warga menyampaikan pengaduan terkait pelaksanaan norma ketenagakerjaan di lapangan.
Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

Gus Ipul Ziarahi TMP Taruna Tangerang, Kenang Peristiwa Lengkong

Gus Ipul melakukan ziarah ke TMP Taruna Kota Tangerang, melihat museum, dan mengenang perjuangan para pahlawan di Pertempuran Lengkong.
News Plus
Rabu, 12 Nov

Modus Perdagangan Anak, Manfaatkan Kerentanan Komunitas Adat?

Sindikat jual beli Bilqis sangat jeli melihat ruang-ruang kosong dalam konteks penegakan hukum dan administrasi negara.
Gws
Rabu, 12 Nov

Cortisol Cocktail, Tren ala TikTok yang Tak Perlu Diikuti

Sejumlah ahli gizi dan kesehatan menyatakan tren #healthtok ini tidak berguna, karena tidak sejalan dengan hasil penelitian yang dilakukan di dunia medis.
Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

Gubernur Aceh Sanjung Mendagri atas Gelar Adat Wali Nanggroe

Gubernur Aceh Muzakir Manaf memberi selamat kepada Tito Karnavian atas gelar adat dari Wali Nanggroe Aceh atas kontribusi sebagai Mendagri dan Kapolri.
Periksa Fakta
Rabu, 12 Nov

Hoaks Video Imam Shamsi Ali Baca Al-Qur'an di Pelantikan Zohran

Imam Shamsi Ali menyebut, konteks asli video itu adalah rekaman lama saat ia membacakan Al-Qur'an pasca tragedi 9/11 pada tahun 2001 lalu.
News Plus
Rabu, 12 Nov

Usai Ledakan SMAN 72 Jakarta, Tepatkah Gim Daring Dibatasi?

Gim dan media sosial bukan faktor tunggal penyebab anak melakukan tindakan ekstrem. Ruang aman dibutuhkan.
Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

Milad Pangeran Diponegoro, Wamensos Ajak Lawan "Serakahnomics"

Peringatan 240 tahun kelahiran Pangeran Diponegoro dapat menjadi momentum bagi bangsa Indonesia untuk meneguhkan kembali semangat perjuangan.
News Plus
Rabu, 12 Nov

Golkar Main Padel, Mampukah Gaet Anak Muda?

Manuver Golkar bisa dimaknai bahwa Bahlil memasarkan partainya ke anak muda kelas menengah perkotaan yang dikenal apolitis dan muak dengan politik.
Aktual Dan Tren
Selasa, 11 Nov

Kemensos Kirim Bantuan untuk Korban Banjir dan Longsor di Nduga

Kemensos menyalurkan bantuan logistik untuk warga korban banjir dan longsor di dua distrik di Nduga. Kemensos juga menyediakan bantuan belanja langsung.
Aktual Dan Tren
Selasa, 11 Nov

Ketum Prima Ajak Wujudkan Jati Diri Bangsa di Pasal 33 UUD 1945

Ketum PRIMA, Agus Jabo, menyatakan prinsip ekonomi dan sosial dalam Pasal 33 UUD 1945 memuat nilai-nilai yang sesuai dengan jati diri bangsa Indonesia.
News Plus
Selasa, 11 Nov

Kasus Repan Jangan Terulang, Akses Kesehatan Harus Inklusif

Fasilitas kesehatan semestinya terbuka untuk menangani siapa pun tanpa kecuali yang mengalami kondisi gawat darurat.
Aktual Dan Tren
Selasa, 11 Nov

Menaker: Itjen Harus Jadi Mitra Strategis, Tak Sekadar Pengawas

Menaker Yassierli menyatakan transformasi peran Inspektorat Jenderal (Itjen) menjadi bagian dari agenda besar reformasi birokrasi di Kemnaker. 
Aktual Dan Tren
Selasa, 11 Nov

Gus Ipul Ajak Pemda se-Jawa Barat Perkuat Sinergi Terkait DTSEN

Gus Ipul menegaskan akurasi data sangat penting untuk memastikan pemberian intervensi dan penyaluran bansos dari pemerintah lebih tepat sasaran.
Periksa Fakta
Selasa, 11 Nov

Hoaks Tautan Pendaftaran Pemutihan Sertifikat Tanah Gratis

Kepala Biro Humas dan Protokol ATR/BPN, Harison Mocodompis, minta masyarakat berhati-hati terhadap akun media sosial yang tidak jelas sumbernya.
Umum
Selasa, 11 Nov

Gema Tawa yang Melukai Jantung Adat Toraja

Dalam sudut pandang filosofis adat Toraja, jokes Pandji merepresentasikan "pantan kada dipomate" alias kata yang mematikan, yang berpotensi merusak tatanan.
News Plus
Selasa, 11 Nov

Sudah Saatnya Sekolah Serius Hadirkan Ruang Belajar Nirkekerasan

Peristiwa peledakan SMAN 72 Jakarta dan pembakaran asrama di Aceh adalah alarm bagi dunia pendidikan di Indonesia.
News Plus
Selasa, 11 Nov

Ketika Utang Pinjaman Online Makin Melesat dan Menjerat

Pinjol telah menjadi mesin daya beli bagi masyarakat, dan di balik pertumbuhannya tersimpan cermin rapuhnya fondasi ekonomi nasional.