Indeks Aksi 22 Mei

Soal Rencana Pembunuhan Tokoh, GP Ansor: Polri Harus Tindak Tegas
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Soal Rencana Pembunuhan Tokoh, GP Ansor: Polri Harus Tindak Tegas

Yaqut mengatakan, ancaman pembunuhan kepada para tokoh tersebut menjadi catatan serius untuk demokrasi Indonesia.
Komnas HAM Minta LPSK Lindungi Keluarga Korban Kerusuhan 22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Komnas HAM Minta LPSK Lindungi Keluarga Korban Kerusuhan 22 Mei

Komnas HAM akan meminta LPSK untuk memberikan perlindungan bagi keluarga korban kerusuhan 21-22 Mei. Selain itu, Komnas HAM juga akan berkoordinasi dengan KPAI. 
Ayah Korban Kerusuhan 22 Mei Mengaku Ditekan Polsek Kebon Jeruk
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Ayah Korban Kerusuhan 22 Mei Mengaku Ditekan Polsek Kebon Jeruk

Ayah Harun, salah satu korban kerusuhan 21-22 Mei, yakni Didin Wahyudin mengaku mendapatkan tekanan dari aparat Polsek Kebon Jeruk.  
Wiranto: Selain Saya dan 4 Tokoh, Ada Pejabat Lain Diancam Dibunuh
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Wiranto: Selain Saya dan 4 Tokoh, Ada Pejabat Lain Diancam Dibunuh

Kapolri mengatakan Wiranto, Luhut Binsar Pandjaitan, Budi Gunawan dan Gories Mere menjadi target pembunuhan dalam aksi 22 Mei 2019.
Komnas HAM Akan Berkoordinasi untuk Usut Kasus 22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Komnas HAM Akan Berkoordinasi untuk Usut Kasus 22 Mei

Komnas HAM juga akan berkoordinasi dengan kepolisian seperti tim Laboratorium Forensik untuk menyelidiki soal peluru tajam.
Wiranto Anggap Pengumpulan Massa Aksi 21-22 Mei 2019 Gagal
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Wiranto Anggap Pengumpulan Massa Aksi 21-22 Mei 2019 Gagal

"Pengumpulan massa besar gagal karena penyekatan dan imbauan dari unsur pimpinan di daerah cukup efektif," kata Wiranto terkait aksi 21-22 Mei 2019
Wiranto Duga Korban Tewas di Aksi 22 Mei Akibat Ulah Perusuh
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Wiranto Duga Korban Tewas di Aksi 22 Mei Akibat Ulah Perusuh

Wiranto menduga sejumlah korban tewas saat terjadi aksi massa pada 21-22 Mei karena tindakan massa.  
Komnas HAM Tolak Gabung TPF Korban 21-22 Mei Bentukan Polri
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Komnas HAM Tolak Gabung TPF Korban 21-22 Mei Bentukan Polri

Komnas HAM menolak bergabung dengan TPF terkait kerusuhan 21-22 Mei 2019 karena ingin mempertahankan independensinya.
Wiranto Duga Perusuh 22 Mei Targetkan Martir untuk Gulingkan Jokowi
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Wiranto Duga Perusuh 22 Mei Targetkan Martir untuk Gulingkan Jokowi

Wiranto menduga penggerak kerusuhan di aksi 21-22 Mei menargetkan korban jiwa untuk menyulut kemarahan massa sehingga mau menduduki gedung Bawaslu, KPU, DPR dan Istana.  
Komnas HAM Diminta Panggil Tito & Wiranto Soal Korban Aksi 22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Komnas HAM Diminta Panggil Tito & Wiranto Soal Korban Aksi 22 Mei

Tim Advokasi Korban Tragedi 21-22 Mei 2019 menilai tindakan kepolisian terhadap korban aksi 22 Mei 2019 di beberapa daerah telah melanggar HAM.
Polri Siapkan Pengamanan Khusus 5 Tokoh Target Pembunuhan
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Polri Siapkan Pengamanan Khusus 5 Tokoh Target Pembunuhan

Lima tokoh yang menjadi target pembunuhan adalah Wiranto, Luhut Binsar Pandjaitan, Budi Gunawan, Gories Mere, dan satu orang dari lembaga survei nasional.
Komnas HAM akan Bentuk Tim untuk Selidiki Korban Aksi 21-22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Komnas HAM akan Bentuk Tim untuk Selidiki Korban Aksi 21-22 Mei

Komnas HAM juga akan melibatkan tiga tim ahli. Seperti Mantan Ketua Komnas HAM, Murzaki Darusman, Mantan duta besar Indonesia untuk PBB, Makari Wibisono, serta Anita Wahid yang memiliki kemampuan soal menangani soal hoaks dan ujaran kebencian.
Tito Sebut Ada Operasi Bangun Opini Sudutkan Aparat Keamanan
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Tito Sebut Ada Operasi Bangun Opini Sudutkan Aparat Keamanan

tito mengatakan saat ini sedang terjadi operasi bangun opini untuk menyudutkan aparat keamanan dan menuduh aparat keamanan bertindak sewenang-wenang.
Soal Dalang Rencana Pembunuhan 22 Mei, Polri: Nanti akan Mengerucut
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Soal Dalang Rencana Pembunuhan 22 Mei, Polri: Nanti akan Mengerucut

Polri enggan menanggapi indikasi salah satu pemasok senjata ke kelompok perusuh di aksi 22 Mei ialah simpatisan Prabowo. Polri hanya menegaskan akan mencari pemberi dana ke kelompok itu.   
Tim Advokasi Laporkan Dugaan Pelanggaran HAM Korban Aksi 22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Tim Advokasi Laporkan Dugaan Pelanggaran HAM Korban Aksi 22 Mei

Tim Advokasi Korban Tragedi 21-22 Mei 2019 melaporkan dugaan pelanggaran HAM terhadap korban tragedi aksi tersebut ke Komnas HAM.
Kemensos Belum Putuskan Soal Santunan Korban Tewas Aksi 22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Kemensos Belum Putuskan Soal Santunan Korban Tewas Aksi 22 Mei

Pemerintah dalam hal ini Kemensos masih mengkaji soal pemberian santunan kepada korban tewas aksi 22 Mei 2019.
Polisi yang Terluka Akibat Aksi 22 Mei Capai 237 Orang
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Polisi yang Terluka Akibat Aksi 22 Mei Capai 237 Orang

Polri masih mencari dalang di balik kerusuhan 21-23 Mei. Menurut Tito Karnavian, banyak kelompok berbeda dalam aksi tersebut dan harus dipetakan untuk mencari dalangnya.
Tito Karnavian: Kalau Ada yang Mau Demo di Bawaslu, Polri Bubarkan!
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Tito Karnavian: Kalau Ada yang Mau Demo di Bawaslu, Polri Bubarkan!

Tito mengatakan, aksi demonstrasi tidak boleh menganggu kepentingan umum dan mengedepankan persatuan bangsa.
Polri: Wiranto, Luhut, Budi Gunawan, Gories Jadi Target Pembunuhan
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Polri: Wiranto, Luhut, Budi Gunawan, Gories Jadi Target Pembunuhan

Kapolri mengatakan Wiranto, Luhut Binsar Pandjaitan, Budi Gunawan dan Gories Mere menjadi target pembunuhan dalam aksi 22 Mei 2019.
Selama Sepekan Polri Tetapkan 10 Tersangka Hoaks 22 Mei
Hard news
Selasa, 28 Mei 2019

Selama Sepekan Polri Tetapkan 10 Tersangka Hoaks 22 Mei

Dedi Prasetyo menyatakan bahwa banyak literasi digital agar hoaks seperti ini tidak menyebar, tetapi tidak berhasil. Akhirnya langkah penegakan hukum harus dilakukan.