Indeks Ade Komaruddin

 Ade Komarudin Diperiksa Sebagai Saksi Andi Narogong
Hukum
Selasa, 20 Jun 2017

 Ade Komarudin Diperiksa Sebagai Saksi Andi Narogong

Ade Komarudin diperiksa sebagai saksi untuk Andi Narogong. Ia diduga menerima cipratan duit pengadaan e-KTP.
Sidang e-KTP, Akom Benarkan Pernah Bertemu Irman di Bekasi
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Sidang e-KTP, Akom Benarkan Pernah Bertemu Irman di Bekasi

Ade Komarudin mengaku pernah menemui terdakwa Irman pada tahun 2014 di Bekasi, Jawa Barat. Akan tetapi, ia mengaku bahwa pertemuan tersebut hanya sebatas pertemuan sosialisasi Undang-undang (UU) Administrasi Kependudukan. Tepatnya saat dirinya menjadi pembicara bersama sejumlah petinggi kementerian lembaga.
Akom Pernah Desak Ical Tegur Novanto Karena Kasus e-KTP
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Akom Pernah Desak Ical Tegur Novanto Karena Kasus e-KTP

Ade Komarudin mengaku pernah meminta Aburizal Bakrie menegur Setya Novanto dan meminta klarifikasi terkait kabar keterlibatannya di kasus korupsi e-KTP.
Akom Sebut Novanto Pernah Jamin e-KTP Tak akan Ganggu Golkar
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Akom Sebut Novanto Pernah Jamin e-KTP Tak akan Ganggu Golkar

Ade Komarudin mengatakan Setya Novanto pernah meyakinkan dirinya bahwa kasus e-KTP tidak akan menyeret nama Partai Golkar meski ada isu yang menyebutkan ada aliran dana korupsi itu mengalir ke partai berlambang beringin tersebut.
Ade Komarudin Mengaku Tak Tahu Soal Aliran Dana e-KTP
Hukum
Jumat, 3 Feb 2017

Ade Komarudin Mengaku Tak Tahu Soal Aliran Dana e-KTP

Mantan Ketua DPR Ade Komarudin membantah telah mengetahui aliran dana pengadaan paket e-KTP dalam kasus dugaan korupsi proyek elektronik KTP yang telah menjerat dua tersangka yakni Irman dan Sugiharto.
Novanto Dukung Pemulihan Nama Baik Akom
Politik
Sabtu, 10 Des 2016

Novanto Dukung Pemulihan Nama Baik Akom

Setnov mengaku akan mendukung pemulihan nama baik Ade Komarudin yang saat ini sedang dalam proses di Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD).
Setnov Sebut Langkah Akom Tak Langgar Aturan
Politik
Senin, 5 Des 2016

Setnov Sebut Langkah Akom Tak Langgar Aturan

Mantan Ketua DPR Ade Komarudin akan berjuang mengembalikan nama baiknya, setelah adanya putusan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD).
Pengamat Nilai Langkah Ade Komarudin Sudah Tepat
Politik
Senin, 5 Des 2016

Pengamat Nilai Langkah Ade Komarudin Sudah Tepat

Pengamat komunikasi politik menilai, langkah yang dilakukan Ade Komarudin untuk memulihkan nama baik sudah tepat.
Setya Novanto Ucapkan Terima Kasih Kepada Ade Komarudin
Politik
Rabu, 30 Nov 2016

Setya Novanto Ucapkan Terima Kasih Kepada Ade Komarudin

"Terima kasih kepada Ade Komarudin yang telah bekerja secara maksimal dan baik serta berkontribusi besar bagi kepentingan DPR-RI dan bangsa Indonesia," ucap Setya Novanto setelah kembali menjadi Ketua DPR-RI
Setya Novanto Resmi Kembali Jadi Ketua DPR-RI
Politik
Rabu, 30 Nov 2016

Setya Novanto Resmi Kembali Jadi Ketua DPR-RI

"Saya akan menjalankan amanah ini sebaik-baiknya. Ini sekaligus sebagai bukti saya mengabdi ke bangsa dan negara," ucap Setya Novanto setelah resmi kembali menjadi Ketua DPR-RI.
Kamis, 24 Nov 2016

"Obat Kuat" untuk MKD

Sejumlah simpatisan Indonesia Parlemen Watch melakukan aksi teaterikal di depan ruang Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) di komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis (24/11).
Pimpinan DPR Bicara Kemerdekaan RI ke-71
Politik
Rabu, 17 Agt 2016

Pimpinan DPR Bicara Kemerdekaan RI ke-71

"Tujuan kemerdekaan adalah bagaimana rakyat bahagia, merdeka dari kemiskinan, kebodohan dan kesia-siaan hidup. Itu jadi tantangan generasi penerus," kata Wakil Ketua DPR-RI, Fadli Zon.
DPR Desak Pemerintah Bentuk Crisis Center Vaksin Palsu
Politik
Selasa, 19 Juli 2016

DPR Desak Pemerintah Bentuk Crisis Center Vaksin Palsu

Ketua DPR RI, Ade Komaruddin mengatakan, pihaknya mendorong pemerintah untuk membentuk crisis center di beberapa rumah sakit terkait kasus vaksin palsu yang dipimpin langsung oleh Menteri Kesehatan, Nila F Moeloek.
Ketua DPR: Revisi UU Pilkada Bukan untuk Jegal Calon Indepen
Kamis, 17 Mar 2016

Ketua DPR: Revisi UU Pilkada Bukan untuk Jegal Calon Indepen

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia, Ade Komaruddin menepis anggapan rencana revisi Undang-Undang (UU) Nomor 8 Tahun 2015 tentang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) untuk menjegal salah satu calon independen pada pilkada serentak 2017.
Terkait LHKPN, Timses Akom Sebut Ada Kampanye Hitam
Jumat, 11 Mar 2016

Terkait LHKPN, Timses Akom Sebut Ada Kampanye Hitam

Laporan Lembaga Swadaya Masyarakat Koalisi Masyarakat untuk Parlemen Bersih (LSM KMPB) terkait Ade Komaruddin (Akom) yang belum menyerahkan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), dinilai tim suksesnya (timses) sebagai wujud kampanye hitam.
Ade Komaruddin Belum Serahkan LHKPN, LSM Laporkan ke MKD
Jumat, 11 Mar 2016

Ade Komaruddin Belum Serahkan LHKPN, LSM Laporkan ke MKD

Lembaga Swadaya Masyarakat Koalisi Masyarakat untuk Parlemen Bersih (LSM KMPB) melaporkan Ketua DPR RI Ade Komaruddin (Akom) ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) karena belum menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) ke KPK.
37,5% Anggota DPR Belum Serahkan LHKPN, Termasuk Ade Komarud
Kamis, 10 Mar 2016

37,5% Anggota DPR Belum Serahkan LHKPN, Termasuk Ade Komarud

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo menyatakan baru 62,5 persen dari 560 anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) yang menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). Artinya ada 37,5 persen atau sekitar 210 anggota Dewan belum serahkan LHKPN, termasuk Ketua DPR RI Ade Komaruddin.
Jalur Independen Ahok Tidak Berarti Kaderisasi Parpol Gagal
Kamis, 10 Mar 2016

Jalur Independen Ahok Tidak Berarti Kaderisasi Parpol Gagal

Pengamat Politik Universitas Nasional Muhammad Hailuki mengatakan keputusan petahana Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok untuk maju melalui jalur independen seharusnya tidak diartikan sebagai kegagalan proses kaderisasi Partai Politik.
Agus Rahardjo Ancam Mundur, Ini Sikap DPR
Senin, 22 Feb 2016

Agus Rahardjo Ancam Mundur, Ini Sikap DPR

Revisi Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (UU KPK) menuai kritik dari banyak kalangan. Bahkan, Ketua KPK, Agus Rahardjo, mengancam mundur jika pembahasan revisi UU tersebut tetap dilanjutkan.