Menuju konten utama
Periksa Fakta

Hoaks Subsidi Listrik Melalui Aplikasi

PLN sudah pernah mewanti-wanti agar masyarakat berhati-hati terhadap penipuan pendaftaran subsidi listrik melalui situs maupun aplikasi.

Hoaks Subsidi Listrik Melalui Aplikasi
Header Periksa Fakta IFCN. tirto.id/Quita

tirto.id - Sebuah unggahan di Facebook oleh akun bernama "Ulam Kaung" mengklaim bahwa dengan meng-install aplikasi bernama 9Apps, masyarakat bisa mendapatkan subsidi token listrik Perusahaan Listrik Negara (PLN). Unggahan ini juga tersebar sebagai tautan blog Inspiredsix yang telah dilihat sebanyak 715,5 ribu kali di Facebook per 19 Oktober.

Benarkah klaim ini?

Infografik Periksa Fakta Penipuan Subsidi Listrik Melalui Aplikasi

Infografik Periksa Fakta Penipuan Subsidi Listrik Melalui Aplikasi. tirto.id/Mojo

Sumber:

PLN

Twitter Resmi PLN

Indonesiabaik.id

Baca juga artikel terkait PERIKSA FAKTA atau tulisan lainnya dari Irma Garnesia

tirto.id - Sosial budaya
Penulis: Irma Garnesia
Editor: Farida Susanty