Indeks Uu Pilkada

Putusan MK: Eks Koruptor Bisa Maju Pilkada Usai 5 Tahun Keluar Bui
Hukum
Rabu, 11 Des 2019

Putusan MK: Eks Koruptor Bisa Maju Pilkada Usai 5 Tahun Keluar Bui

MK mengubah isi Pasal 7 ayat 2 huruf g sehingga calon kepala daerah harus memenuhi sejumlah syarat, salah satunya eks koruptor boleh maju pilkada setelah 5 tahun keluar bui.
KPU Minta Koruptor Tak Boleh Maju Pilkada, Tito: Itu Teori Kuno
Politik
Selasa, 19 Nov 2019

KPU Minta Koruptor Tak Boleh Maju Pilkada, Tito: Itu Teori Kuno

Mendagri Tito Karnavian menganggap, usulan KPU yang meminta Revisi UU Pilkada yang melarang napi mencalonkan diri, merupakan teori pemidanaan kuno.
DPR Usul Anggota Dewan Tak Perlu Mundur Saat Maju Pilkada
Politik
Jumat, 15 Nov 2019

DPR Usul Anggota Dewan Tak Perlu Mundur Saat Maju Pilkada

Wacana revisi UU Pilkada juga membuka opsi agar DPR bisa tetap menjabat meski maju dalam gelaran pemilihan kepala daerah.
Jokowi Tegaskan Pilkada Tetap Melalui Pemilihan Langsung
Politik
Selasa, 12 Nov 2019

Jokowi Tegaskan Pilkada Tetap Melalui Pemilihan Langsung

Jokowi menekankan evaluasi pilkada lebih pada hal-hal yang bersifat teknis penyelenggaraan.
Betapa Sulitnya Mengadang Mantan Napi Korupsi Maju di Pilkada 2020
Hukum
Rabu, 6 Nov 2019

Betapa Sulitnya Mengadang Mantan Napi Korupsi Maju di Pilkada 2020

KPU usul revisi UU Pilkada mengakomodasi larangan bagi eks napi korupsi untuk maju. Tapi DPR bilang tak ada lagi waktu untuk itu.
Cegah Eks Koruptor Maju Pilkada, Perludem Usul Revisi UU Terbatas
Politik
Kamis, 22 Agt 2019

Cegah Eks Koruptor Maju Pilkada, Perludem Usul Revisi UU Terbatas

Perludem mengusulkan ada revisi terbatas terhadap UU Pilkada. Tujuannya untuk memasukkan peraturan yang melarang mantan koruptor maju ke pilkada. 
DPR Tak Yakin Revisi UU Pilkada Selesai Sebab Waktu Mepet
Politik
Jumat, 2 Agt 2019

DPR Tak Yakin Revisi UU Pilkada Selesai Sebab Waktu Mepet

Ketua Komisi II DPR RI mengatakan terlalu mepet dilakukan pembahasan revisi UU Pilkada sebab dikhawatirkan pembahasan akan merembet ke pasal lainnya.
Revisi UU Pilkada Belum Kelar, Eks Napi Koruptor Masih Bisa Nyalon
Hukum
Kamis, 1 Agt 2019

Revisi UU Pilkada Belum Kelar, Eks Napi Koruptor Masih Bisa Nyalon

Ketua Komisi II DPR RI Herman Khaeron menjelaskan revisi UU Pilkada soal larangan mantan napi koruptor mencalonkan diri di Pilkada 2020 membutuhkan proses panjang.
Komisi II Tak Masalah Ada Larangan Napi Eks Koruptor Maju Pilkada
Politik
Rabu, 31 Juli 2019

Komisi II Tak Masalah Ada Larangan Napi Eks Koruptor Maju Pilkada

Wakil Ketua Komisi II DPR RI mengatakan kunci utama masih adanya caleg eks napi adalah seleksi di tingkat partai. Bila partai politik komitmen untuk memberantas korupsi pasti tak akan mengusung calon yang pernah tersangkut kasus korupsi.
DKI Jakarta adalah Korban Rumitnya Aturan Pemilihan Wagub
Politik
Sabtu, 15 Des 2018

DKI Jakarta adalah Korban Rumitnya Aturan Pemilihan Wagub

Sudah lebih dari 100 hari posisi wakil gubernur DKI Jakarta kosong. Elite politik DKI Jakarta dinilai terlalu lama berkonflik dan lambat mencari titik temu.
Pilkada 2018, 11 Petahana Melawan Kotak Kosong
Politik
Rabu, 27 Jun 2018

Pilkada 2018, 11 Petahana Melawan Kotak Kosong

Jika kotak kosong yang menang, pemerintah menunjuk penjabat kepala daerah.
M Iriawan Minta KPU Jawa Barat Jamin Hak Pemilih pada Pilkada Besok
Politik
Rabu, 20 Jun 2018

M Iriawan Minta KPU Jawa Barat Jamin Hak Pemilih pada Pilkada Besok

"Jamin hak pemilih, pastikan betul kelancaran dan keamanannya," kata M Iriawan
DPR: Revisi UU Pilkada Tak Mungkin di Tengah Tahapan Pemilihan
Politik
Senin, 2 Apr 2018

DPR: Revisi UU Pilkada Tak Mungkin di Tengah Tahapan Pemilihan

Komisi II DPR RI menilai revisi UU Pilkada tidak mungkin dilakukan di tengah tahapan pemilihan kepala daerah sudah berlangsung pada tahun ini.
Jaksa Agung Harap Penanganan Kasus Pidana Pemilu Tak Dibatasi Waktu
Hukum
Rabu, 31 Jan 2018

Jaksa Agung Harap Penanganan Kasus Pidana Pemilu Tak Dibatasi Waktu

Prasetyo meminta agar penindakan tindak pidana bisa ditangani selama pelanggaran ditemukan tanpa ada batas waktu seperti yang tertera di KUHP.
Indepth
Selasa, 9 Jan 2018

"Perwira Aktif Tidak Boleh cawe-cawe Politik Praktis"

Perwira aktif yang dicalonkan parpol pada Pilkada 2018 berpotensi menyalahgunakan kekuasaan dan memakai sumber daya otoritasnya.
MK Putuskan Mantan Terpidana Bisa Jadi Kepala Daerah
Hukum
Rabu, 19 Juli 2017

MK Putuskan Mantan Terpidana Bisa Jadi Kepala Daerah

Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan terhadap poin syarat pencalonan kepala daerah dalam Undang-Undang Pilkada. Mantan narapidana yang divonis kurang dari lima tahun bisa menjadi kepala daerah.
Ketokan Palu MK untuk Independensi KPU
Politik
Selasa, 11 Juli 2017

Ketokan Palu MK untuk Independensi KPU

Setelah adanya putusan MK, hasil konsultasi KPU dengan DPR maupun pemerintah dalam menyusun peraturan dan pedoman teknis tidak berlaku mengikat. Ada harapan independensi KPU semakin kuat.
Calon-Calon Tunggal dalam Pilkada yang Melawan Kotak Kosong
Politik
Selasa, 14 Feb 2017

Calon-Calon Tunggal dalam Pilkada yang Melawan Kotak Kosong

Tak semua pilkada penuh pertarungan sengit seperti di DKI Jakarta atau Banten. Sembilan pasangan calon petahana dalam pilkada serentak 2017 akan melawan kolom kosong.
Mewaspadai Masifnya Politik Uang
Politik
Jumat, 7 Okt 2016

Mewaspadai Masifnya Politik Uang

Bawaslu mencatat ada 311 kasus praktik politik uang saat masa tenang pada pilkada 2015. Namun, tak ada sanksi tegas kepada para pelanggar aturan. Revisi UU Pilkada telah tegas mengatur soal sanksi larangan politik uang. Akankah pasangan calon yang terbukti melakukan praktik politik uang pada Pilkada 2017 mendatang benar-benar didiskualifikasi?
Sidang Lanjutan Uji Materi UU Pilkada Gugatan Ahok
Rabu, 31 Agt 2016

Sidang Lanjutan Uji Materi UU Pilkada Gugatan Ahok

Sidang lanjutan tersebut beragendakan perbaikan permohonan uji materi Undang-undang Nomor 10 Tahun 2016 tentang Pilkada.