Karena harus mengakuisisi saham Freeport dan mulai membayar bunga utang, Inalum minta setoran dividen dari BUMN itu untuk negara hanya Rp1 triliun pada 2019.
Ketua MPR Zulkifli Hasan menyindir soal jumlah beban pembayaran utang pemerintah tidak kurang mencapai Rp400 triliun pada 2018, di luar batas kewajaran dan kemampuan negara untuk membayar. Bagaimana duduk perkaranya?
Kunjungan Direktur Pelaksana IMF Christine Lagarde ke Indonesia memang kecil kemungkinan berkaitan dengan utang. Tapi, IMF kemungkinan bisa mempengaruhi sejumlah kebijakan pemerintah di sektor keuangan.
Menantu penggugat mertua Rp1,8 miliar di perkara piutang yang senilai Rp20 juta saja beralasan membawa perkaranya ke pengadilan karena ingin tegakkan hukum.
Persoalan utang pemerintah jadi isu yang sensitif bagi suatu pemerintahan yang berkuasa. Padahal jumlah utang yang terjadi sekarang bagian dari rangkaian panjang masa lalu, yang tak terpisahkan dari pemerintahan sebelumnya.