Indeks Teori Konspirasi

Politik
Rabu, 2 Sept 2020

Disinformasi: Ledakan Beirut Akibat Tembakan Rudal

Video yang menunjukkan adanya tembakan rudal pada ledakan di Beirut lewat film negatif merupakan video yang telah mengalami proses penyuntingan.
Teknologi
Rabu, 29 Juli 2020

Mengapa Bill Gates Menjadi Korban Teori Konspirasi Corona?

Pada 2015 Bill Gates meramalkan sebuah penyakit akan mewabah. Selebihnya adalah teori konspirasi.
Kesehatan
Sabtu, 23 Mei 2020

Teori Konspirasi dan Efek Dunning-Kruger di Tengah Pandemi Corona

Efek Dunning-Kruger yang muncul di tengah pandemi virus corona COVID-19.
Kesehatan
Jumat, 15 Mei 2020

Kejanggalan-Kejanggalan dalam 'Film Dokumenter' "Plandemic"

Mikki Willis mengakui bahwa ia sendiri tidak yakin akan kebenaran dari klaim utama dalam video "Plandemic" yang ia buat.
Humaniora
Senin, 11 Mei 2020

Alasan Mengapa Seseorang Cenderung Percaya pada Teori Konspirasi

Ada beberapa alasan mengapa seseorang cenderung bisa percaya pada teori konspirasi, salah satu di antaranya adalah keinginan untuk mencari kepastian.
Sabtu, 9 Mei 2020

Bahaya Teori Konspirasi bagi Penanggulangan Pandemi

Banyak orang percaya teori konspirasi, mengapa demikian?
Kolumnis
Jumat, 1 Mei 2020

Sesat Pikir Teori Konspirasi Deddy, Young Lex, dan Jerinx

Pertanyaan lawas: kenapa orang percaya teori konspirasi?
Kesehatan
Selasa, 28 Apr 2020

Periksa Fakta "Konspirasi COVID-19" ala Deddy Corbuzier & Young Lex

Beberapa pernyataan Deddy Corbuzier dan Young Lex dalam video bersifat salah dan menyesatkan (false & misleading).
Sosial Budaya
Sabtu, 22 Feb 2020

Rotary Club di Antara Aksi Kemanusiaan dan Tuduhan Organisasi Sesat

Rotary Club didirikan dengan tujuan kemanusiaan. Dianggap organisasi sesat oleh kelompok konservatif Islam dan Katolik.
Hobi
Jumat, 25 Okt 2019

Mantan Agen CIA Edward Snowden Ungkap Fakta Soal Keberadaan Alien

Mantan CIA Edward Snowden membeberkan fakta soal teori konspirasi soal alien.
Sosial Budaya
Sabtu, 24 Agt 2019

Neil Armstrong: Pahlawan AS yang Dikepung Teori Konspirasi

Bagaimana teori konspirasi bekerja dalam kisah pendaratan Neil Armstrong ke bulan?
Sosial Budaya
Rabu, 17 Juli 2019

Bagaimana Area 51 Melahirkan Konspirasi Soal Alien

Area 51 menjadi salah satu pangkalan militer Amerika Serikat.
Sosial Budaya
Selasa, 18 Jun 2019

Cara James Randi Bongkar Tipu-Tipu Cenayang di TV

Bersenjatakan metode ilmiah sederhana, Si Skeptis Randi menyikat para penipu berkedok paranormal hingga segan beraksi lagi.
Sosial Budaya
Jumat, 14 Jun 2019

Kenapa Ada Banyak Orang yang Percaya Teori Konspirasi?

Banyak orang percaya teori konspirasi, mengapa demikian?
Kamis, 13 Jun 2019

Paranoia Bentuk Segitiga - Tirtografi

Sosiolog: jumlahnya lebih banyak di negara dengan tradisi ilmiah-rasional lemah. Tapi sama-sama jadi bahan tertawaan.
Sosial Budaya
Kamis, 13 Jun 2019

Igauan Illuminati ala Baequni: Kontraproduktif & Bikin Umat Jumud

Lembaga Pendidikan Ma'arif Nahdlatul Ulama dan Muhammadiyah menilai teori konspirasi serta simbol Illuminati yang disampaikan Baequni kontraproduktif.
Bisnis
Selasa, 11 Jun 2019

Mengapa Orang Takut pada Simbol Illuminati dan Teori Konspirasi

Sosiolog: jumlahnya lebih banyak di negara dengan tradisi ilmiah-rasional lemah. Tapi sama-sama jadi bahan tertawaan.
Politik
Kamis, 24 Jan 2019

Media Sosial adalah Bidan Otoritarianisme di Masa Depan

Zaman ketika media sosial menjadi medium bagi demokrasi sudah usai. Kini, saatnya menyambut era di mana media sosial menjadi alat otoritarianisme.
Sosial Budaya
Kamis, 16 Agt 2018

Lelucon-lelucon Maut Alex Jones, Nabi Teori Konspirasi Asal AS

Michelle Obama aslinya laki-laki, Lady Gaga melakukan ritual satanis di acara Super Bowl, Pentagon menyimpan ‘bom gay’ yang konon bisa membuat seekor katak jadi homoseksual. Sekacau itulah alam pikir Alex Jones.
Hukum
Rabu, 11 Juli 2018

Penulis Harun Yahya Alias Adnan Oktar Ditangkap Polisi Turki

Polisi juga mengejar 234 orang pengikut Adnan Oktar.