Muslim mengingatkan agar pengembang pun tidak lepas tangan serta turut berkontribusi dalam melakukan pengerukan rutin sehingga keberadaannya tidak lagi menghalangi arus sungai.
"Ke depan, saya meminta kepada semuanya di dalam melakukan kegiatan pembangunan ikuti peraturan. Ikuti ketentuan. Jangan dibalik. Jangan membangun dahulu baru mengurus izin."
Menteri Agraria menyatakan keputusan penghentian proyek reklamasi merupakan wewenang Pemprov DKI. Tapi, dia menegaskan pencabutan HGB pulau-pulau hasil reklamasi Teluk Jakarta tidak bisa dilakukan tanpa alasan kuat.
Polda Metro Jaya memutuskan menaikkan kasus dugaan korupsi terkait proyek reklamasi Jakarta ke penyidikan. Tapi, polisi belum menetapkan tersangka di kasus ini.
"Untuk mencari jalan yang sudah terlanjur dibangun mempunyai manfaat. Jadi yang disampaikan Pak Wapres itu konsisten dengan yang ada di pikiran Pak Anies dan Bang Sandi," kata Sudirman.