Indeks Pilkada Dki Jakarta 2017

Kubu Ahok-Djarot Tak Datangkan Massa dari Luar Kawal Pilkada
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Kubu Ahok-Djarot Tak Datangkan Massa dari Luar Kawal Pilkada

Calon wakil gubernur petahana DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengimbau warga dari luar Jakarta tidak datang ke Jakarta untuk mengawasi jalannya Pilkada, dan mempercayakannya pada warga Jakarta.
Polisi Kerahkan Ribuan Personel untuk Amankan Pilkada DKI
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Polisi Kerahkan Ribuan Personel untuk Amankan Pilkada DKI

Aparat keamanan, polisi, dan TNI dikerahkan untuk mengamankan Pilkada DKI Jakarta putaran kedua.
Kubu Ahok-Djarot Tepis Isu Bagi-bagi Sembako
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Kubu Ahok-Djarot Tepis Isu Bagi-bagi Sembako

Tim Ahok-Djarot mengatakan, adanya pembagian sembako yang dilakukan oleh orang-orang berbaju kotak-kotak (ciri khas pasangan Ahok-Djarot), sebagai upaya stigmatisasi politik.
Safari Ulama Jokowi Sambut Pilkada DKI
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Safari Ulama Jokowi Sambut Pilkada DKI

Menurut KH Maruf Amin, semua yang hadir dalam pertemuan dengan Presiden bersepakat mendukung keinginan Jokowi agar pelaksanaan Pilkada DKI putaran kedua berlangsung kondusif, termasuk mencegah adanya mobilisasi massa di TPS.
OK OCE, Makin Dicibir Makin Populer
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

OK OCE, Makin Dicibir Makin Populer

OK OCE sering dirisak. Meme-nya bermunculan di media sosial. Namun, program yang diusung Anies-Sandi ini ternyata justru populer.
Ketua FPI Jelaskan Soal Kericuhan di Kramat Lontar
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Ketua FPI Jelaskan Soal Kericuhan di Kramat Lontar

Menurut Abdul, kisah penyerangan berawal dari kehadiran calon wakil gubernur petahana DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat di lingkungannya sekitar dua minggu yang lalu.
Tanggapan Anies Soal Kasus Sembako yang Menerpa Ahok-Djarot
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Tanggapan Anies Soal Kasus Sembako yang Menerpa Ahok-Djarot

"Kami semakin percaya diri. Bayangkan, (mereka) sampai harus pakai sembako," Kata Anies.
KPU DKI: Logistik Pilkada Sudah 90 Persen Didistribusikan
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

KPU DKI: Logistik Pilkada Sudah 90 Persen Didistribusikan

Komisioner KPU DKI Jakarta, Betty Epsilon Idroos, memastikan semua logistik Pilkada akan sampai ke tangan warga DKI Jakarta.
Polisi Sebut Belum Ada Massa Tamasya Al Maidah masuk Jakarta
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Polisi Sebut Belum Ada Massa Tamasya Al Maidah masuk Jakarta

Rikwanto memastikan bahwa situasi DKI Jakarta saat ini masih terbilang aman dan kondusif.
JPPR Desak Bawaslu DKI Menghukum Pelaku Pembagian Sembako
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

JPPR Desak Bawaslu DKI Menghukum Pelaku Pembagian Sembako

JPPR mendesak Bawaslu DKI Jakarta menindak tegas pelaku pembagian sembako di masa tenang putaran kedua Pilkada DKI Jakarta
Ketika Pemberian Sembako Menghantui Masa Tenang Pilgub DKI
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Ketika Pemberian Sembako Menghantui Masa Tenang Pilgub DKI

Masa tenang Pilgub DKI putaran kedua diwarnai dugaan adanya bagi-bagi sembako. Akankah Bawaslu DKI bertindak tegas menindak pelanggaran tersebut?
Wiranto: Aparat Harus Kedepankan Netralitas di Pilkada 2017
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Wiranto: Aparat Harus Kedepankan Netralitas di Pilkada 2017

Wiranto meminta aparat untuk mengedepankan netralitas saat menjalankan tugas menjaga kelancara Pilkada DKI putaran kedua yang akan dilaksanakan besok, Rabu (19/4/2017).
Wapres JK: Tamasya Al-Maidah Terkesan Remehkan Warga Jakarta
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Wapres JK: Tamasya Al-Maidah Terkesan Remehkan Warga Jakarta

Wapres Jusuf Kalla menilai mobilisasi warga luar ibu kota untuk memantau TPS-TPS putaran 2 Pilkada DKI Jakarta, seperti Tamasya Al-Maidah, tidak diperlukan. Aktivitas seperti itu justru terkesan meremehkan kemampuan warga Jakarta dalam mengawasi TPS dekat permukiman mereka.
Isu Bagi Sembako Bisa Turunkan Elektabilitas Cagub
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Isu Bagi Sembako Bisa Turunkan Elektabilitas Cagub

Herzaky menjelaskan, walaupun masih bersifat dugaan, namun isu bagi-bagi sembako tetap mempengaruhi elektabilitas calon gubernur.
Polisi Batalkan Massa GP Ansor Ciamis ke Jakarta
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Polisi Batalkan Massa GP Ansor Ciamis ke Jakarta

Yusri menjelaskan, pihaknya telah menyampaikan imbauan dan maklumat dari Kapolri dan Kapolda Jabar tentang larangan yang dapat memicu gangguan ketertiban umum saat Pilkada di Jakarta.
Tito: Kalau Tak Bisa Amankan Pilkada Kita Dosa Pada Negara
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Tito: Kalau Tak Bisa Amankan Pilkada Kita Dosa Pada Negara

Kapolri Jenderal Tito Karnavian dan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo membakar semangat para prajurit agar mereka bisa mengamankan Pilkada. Uniknya, dalam sambutan itu, keduanya sempat menyinggung masalah gaji kepada para prajurit.
Kapolri: Suksesnya Pilkada DKI Berkat Pengamanan TNI-Polri
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Kapolri: Suksesnya Pilkada DKI Berkat Pengamanan TNI-Polri

Tito mengungkapkan selama ini pengamanan pilkada maupun aksi besar massa dilalui bersama TNI dan Polri sehingga situasi Jakarta tetap kondusif.
Sebanyak 13 Tahanan KPK Ikut Pilkada DKI Jakarta
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Sebanyak 13 Tahanan KPK Ikut Pilkada DKI Jakarta

Pada Pilkada Jakarta putaran pertama 15 Februari lalu, hanya 6 tahanan KPK yang menggunakan hak pilihnya
BEI Tetapkan Pilkada DKI Hari Libur, OJK Beroperasi Terbatas
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

BEI Tetapkan Pilkada DKI Hari Libur, OJK Beroperasi Terbatas

BEI menetapkan hari pemungutan suara pemilihan kepala daerah (Pilkada) Provinsi Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta pada 19 April 2017 sebagai hari libur Bursa. Sedangkan OJK beroperasi terbatas saat libur Pilkada.
Polisi Siap Pulangkan Massa Tamasya Al Maidah dari Luar DKI
Hard news
Selasa, 18 Apr 2017

Polisi Siap Pulangkan Massa Tamasya Al Maidah dari Luar DKI

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol M Iriawan menegaskan kegiatan Tamasya Al Maidah dilarang dan akan memulangkan massa dari luar Jakarta yang datang ke ibukota.