Indeks Pertamina

Menanti Konsistensi Harga Miring SPBU Vivo
Ekonomi
Senin, 6 Nov 2017

Menanti Konsistensi Harga Miring SPBU Vivo

Kehadiran SPBU Vivo yang mampu menjual harga BBM RON 89 berharga miring menjadi catatan buat Pertamina, sekaligus menguji konsistensi mereka.
Laba Pertamina yang Tergerus Saat Harga Minyak Naik Terus
Ekonomi
Jumat, 3 Nov 2017

Laba Pertamina yang Tergerus Saat Harga Minyak Naik Terus

Kinerja keuangan PT Pertamina masih dibayang-bayangi penugasan pemerintah yang membuat laba mereka tergerus.
Ditjen Imigrasi Mencekal Edward Soeryadjaya Sampai 16 April 2018
Hukum
Jumat, 3 Nov 2017

Ditjen Imigrasi Mencekal Edward Soeryadjaya Sampai 16 April 2018

Direktorat Jenderal Imigrasi mencekal Edward Soeryadjaya selama enam bulan terhitung mulai 16 Oktober 2017 atas permintaan Kejaksaan Agung.
AMT Bersyukur Bisa Penuhi Nazar Long March dari Bandung-Jakarta
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

AMT Bersyukur Bisa Penuhi Nazar Long March dari Bandung-Jakarta

Jamaludin berharap aksi ini mendapat perhatian pemerintah, terutama dari Presiden Jokowi.
Pengalihan Status, Awal Mula Buruh Pertamina Jadi
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Pengalihan Status, Awal Mula Buruh Pertamina Jadi "Zombie"

PT Pertamina Patra Niaga mengalihkan status pekerja kontraknya ke perusahaan outsource pada 2012. Kini, para Awak Mobil Tangki (AMT) itu meminta status mereka diangkat jadi pekerja tetap.
Awak Tangki Mobil Mitra Pertamina Mulai Bergerak Menuju Istana
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Awak Tangki Mobil Mitra Pertamina Mulai Bergerak Menuju Istana

Sejumlah awak mobil tangki akan menyampaikan aspirasi kepada Presiden Jokowi.
Jaksa Agung: Calon Tersangka Kasus Investasi Blok BMG Sudah Ada
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Jaksa Agung: Calon Tersangka Kasus Investasi Blok BMG Sudah Ada

Jaksa Agung HM Prasetyo mengklaim penyidik kejaksaan sudah mengendus nama calon tersangka di kasus investasi PT Pertamina di Blok BMG Australia.
Awak Tangki Mobil Mitra Pertamina Desak Pesangon
Sosial budaya
Jumat, 20 Okt 2017

Awak Tangki Mobil Mitra Pertamina Desak Pesangon

Pekerja awak mobil tangki (AMT) yang diberhentikan mendesak pesangon.
Pertamina Persilakan Awak Mobil Tangki Tempuh Jalur Hukum
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Pertamina Persilakan Awak Mobil Tangki Tempuh Jalur Hukum

Anak usaha PT Pertamina, PT Pertamina Patra Niaga, menegaskan persoalan PHK Awak Mobil Tangki (AMT) bukanlah tanggung jawab mereka.
Aksi Berkostum Zombie Buruh Pertamina
Jumat, 20 Okt 2017

Aksi Berkostum Zombie Buruh Pertamina

Sejumlah Awak Buruh Mobil Tangki Pertamina yang terkena PHK melakukan longmarch dengan menggunakan kostum zombie dari LBH Jakarta menuju Istana Negara, Jakarta.
Komisi VII DPR: Tidak Perlu Ada PHK Awak Mobil Tangki Pertamina
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Komisi VII DPR: Tidak Perlu Ada PHK Awak Mobil Tangki Pertamina

Perusahaan, pekerja, dan serikat buruh seharusnya bertemu terlebih dahulu mencari jalan tengah terbaik selain PHK.
Jalan Panjang Awak Mobil Tangki Pertamina Mencari Keadilan
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Jalan Panjang Awak Mobil Tangki Pertamina Mencari Keadilan

Awak Mobil Tangki (AMT) menggelar long march dari Bandung ke Jakarta menuntut pembatalan PHK sepihak dan pemenuhan janji "tiga layak untuk buruh".
Awak Mobil Tangki Pertamina akan Long March Bandung-Jakarta
Sosial budaya
Selasa, 10 Okt 2017

Awak Mobil Tangki Pertamina akan Long March Bandung-Jakarta

Para pekerja Awak Mobil Tangki (AMT) BBM Pertamina akan menggelar long march dari Bandung ke Jakarta untuk memprotes PHK sepihak yang dilakukan PT. Pertamina Patra Niaga dan PT. Elnusa Petrofin.
Rekam Jejak Alexander Lay Sebelum Jabat Komisaris Pertamina
Bisnis
Rabu, 13 Sept 2017

Rekam Jejak Alexander Lay Sebelum Jabat Komisaris Pertamina

Alexander Lay telah ditetapkan sebagai anggota Dewan Komisaris Pertamina oleh Menteri BUMN Rini Soemarno dalam RUPS PT Pertamina (Persero).
Hari Pelanggan Nasional: YLKI Minta Jangan Jadi Seremonial
Bisnis
Senin, 4 Sept 2017

Hari Pelanggan Nasional: YLKI Minta Jangan Jadi Seremonial

Ketua Pengurus Harian YLKI Tulus Abadi mengatakan Hari Pelanggan Nasional yang diperingati setiap 4 September jangan hanya menjadi acara seremonial bagi pelaku usaha untuk menyapa konsumen.
Mantan Direktur SDM Pertamina Diperiksa Terkait Korupsi Aset
Hukum
Senin, 4 Sept 2017

Mantan Direktur SDM Pertamina Diperiksa Terkait Korupsi Aset

Mantan Direktur Umum SDM PT Pertamina diperiksa Bareskrim sebagai saksi dalam kasus korupsi penjualan aset tanah perusahaan di Simprug, Jakarta Selatan pada 2011.
Cara Pemerintah dan Pertamina Menetapkan Harga BBM
Ekonomi
Rabu, 30 Agt 2017

Cara Pemerintah dan Pertamina Menetapkan Harga BBM

Usai subsidi BBM jenis premium dicabut, harganya disebut akan mengikuti harga pasar. Kenyataannya tak selalu begitu.
Klaim Ramah Lingkungan Pertalite yang Tak Sepenuhnya Akurat
Ekonomi
Rabu, 30 Agt 2017

Klaim Ramah Lingkungan Pertalite yang Tak Sepenuhnya Akurat

Pertalite dengan kadar oktan 90 masih belum memenuhi standar emisi gas buang yang ditetapkan kementerian lingkungan hidup.
Upaya Pertamina Membatasi Stok Premium di SPBU
Ekonomi
Rabu, 30 Agt 2017

Upaya Pertamina Membatasi Stok Premium di SPBU

Juru bicara Pertamina mengklaim, sejak pencabutan subsidi BBM, tak ada langkah pengurangan atau pembatasan jatah premium. Klaim itu keliru.
Indepth
Selasa, 29 Agt 2017

"SPBU Sudah Tak Bebas Lagi Menjual BBM Premium"

Pertamina sengaja membentuk kondisi di SPBU agar konsumen dipaksa beralih dari Premium ke Pertalite atau Pertamax.