Indeks Penerimaan Pajak

FITRA: Realisasi Pajak Rendah dan Utang Negara Terus Membengkak
Hard news
Rabu, 10 Jan 2018

FITRA: Realisasi Pajak Rendah dan Utang Negara Terus Membengkak

FITRA mencatat, pada 2016, utang negara mencapai Rp3.515,46 triliun dan meningkat menjadi Rp3.866,45 triliun, pada 2017.
Ditjen Pajak Dapat Penerimaan Sebesar Rp1.151 Triliun di 2017
Hard news
Jumat, 5 Jan 2018

Ditjen Pajak Dapat Penerimaan Sebesar Rp1.151 Triliun di 2017

DJP memenuhi 89,68 persen target penerimaan mereka dalam APBN-P 2017 yang dipatok sebesar Rp1.283,57 triliun.
Target Pajak DKI 2017 Terlampaui Kecuali Air Tanah dan Hiburan
Hard news
Selasa, 2 Jan 2018

Target Pajak DKI 2017 Terlampaui Kecuali Air Tanah dan Hiburan

Anies menjelaskan, total target pajak 2017 yang dipatok Rp35,35 triliun telah terlampaui 103,54 persen menjadi sebesar Rp36,1 triliun.
Menghindari Kepusingan Bayar Pajak UMKM dengan Aplikasi
Mild report
Selasa, 19 Des 2017

Menghindari Kepusingan Bayar Pajak UMKM dengan Aplikasi

Kendala menghitung omzet usaha untuk memenuhi kewajiban perpajakan kini bisa diatasi dengan aplikasi khusus kasir online dan hitung perpajakan.
Robert Pakpahan Dirjen Pajak Baru
Ekonomi
Kamis, 30 Nov 2017

Robert Pakpahan Dirjen Pajak Baru

Robert Pakpahan didapuk sebagai Dirjen Pajak Kementerian Keuangan.
Target Penerimaan Pajak di Bulan November Sebesar Rp126 Triliun
Hard news
Kamis, 30 Nov 2017

Target Penerimaan Pajak di Bulan November Sebesar Rp126 Triliun

Beberapa waktu lalu sempat muncul polemik soal pajak Google Indonesia yang sudah merupakan BUT sejak 2011.
Sri Mulyani: Saya Senang Jika Ada Tokoh yang
Hard news
Selasa, 28 Nov 2017

Sri Mulyani: Saya Senang Jika Ada Tokoh yang "Pamer" Kekayaan

"Saya senang sebenarnya, kalau banyak orang yang menceritakan dia kaya, beli mobil, beli segala macam. Itu bagus, karena dia sebetulnya melakukan voluntary disclosure," kata Sri Mulyani.
Sosok Robert Pakpahan Dinilai Tepat Jadi Dirjen Pajak Baru
Hard news
Jumat, 24 Nov 2017

Sosok Robert Pakpahan Dinilai Tepat Jadi Dirjen Pajak Baru

Nama Robert Pakpahan disebut-sebut sebagai pengganti Ken Dwijugiasteadi yang segera memasuki masa pensiun.
Sri Mulyani Tegaskan Tidak Ada Sistem Ijon dalam Pemungutan Pajak
Hard news
Jumat, 17 Nov 2017

Sri Mulyani Tegaskan Tidak Ada Sistem Ijon dalam Pemungutan Pajak

Selain karena cenderung mengarah pada tindak pemerasan maupun pemaksaan, menurut Sri Mulyani, praktik ijon juga tidak sesuai dengan Undang-Undang.
Tren Shortfall Pajak Yang Terus Berulang
Mild report
Minggu, 29 Okt 2017

Tren Shortfall Pajak Yang Terus Berulang

Sisa penerimaan pajak yang harus dikejar pada kuartal IV/2017 mencapai Rp513 triliun. Besar kemungkinan shortfall pajak terulang.
Pemerintah Yakin Mampu Penuhi Target Penerimaan Perpajakan di 2018
Hard news
Rabu, 25 Okt 2017

Pemerintah Yakin Mampu Penuhi Target Penerimaan Perpajakan di 2018

Target penerimaan perpajakan tersebut secara nominal masih tumbuh sekitar 10 persen dari baseline outlook realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan 2017.
Kerja Sama Pajak Pemprov DKI-KPK Hasilkan Dana Rp40 Miliar
Hard news
Senin, 25 Sept 2017

Kerja Sama Pajak Pemprov DKI-KPK Hasilkan Dana Rp40 Miliar

Djarot mengungkapkan, setelah adanya keterlibatan KPK dalam intensifikasi penerimaan PBB-P2, penerimaan pajak Pemprov DKI bertambah Rp40 miliar dalam waktu hanya dua jam.
Delapan Strategi Menkeu Tingkatkan Penerimaan Pajak
Hard news
Selasa, 18 Juli 2017

Delapan Strategi Menkeu Tingkatkan Penerimaan Pajak

Pemerintah akan meningkatkan efektivitas penyuluhan dan hubungan masyarakat dalam rangka meningkatkan kesadaran dan kepatuhan wajib pajak.
Realisasi Penerimaan Pajak DKI Rp13,2 Triliun Per 19 Juni
Hard news
Senin, 19 Jun 2017

Realisasi Penerimaan Pajak DKI Rp13,2 Triliun Per 19 Juni

"Dibanding dengan tahun lalu, kita sudah melampaui 2,1 triliun lebih tinggi dibanding tanggal yang sama tahun lalu," ungkap Edi.
Sri Mulyani Dorong 350 KPP Lebih Aktif Gali Potensi Pajak
Hard news
Selasa, 13 Jun 2017

Sri Mulyani Dorong 350 KPP Lebih Aktif Gali Potensi Pajak

Menkeu Sri Mulyani masih optimistis target perolehan pajak pemerintah bisa terpenuhi pada tahun ini. Ia akan memerintahkan semua Kantor Pelayanan Pajak (KPP) semakin aktif menggali potensi pajak di daerah. 
Penerimaan Pajak Februari Tercatat Capai Rp134,6 Triliun
Hard news
Selasa, 14 Mar 2017

Penerimaan Pajak Februari Tercatat Capai Rp134,6 Triliun

Untuk menggenjot penerimaan pajak di bulan-bulan berikutnya, DJP akan fokus menindaklanjuti pengembangan basis pajak baru setelah program amnesti pajak berakhir 31 Maret 2017.
Sri Mulyani: Pemerintah Sedang Siasati Defisit Anggaran
Hard news
Senin, 20 Feb 2017

Sri Mulyani: Pemerintah Sedang Siasati Defisit Anggaran

Pemerintah sedang memperbaiki desain pembiayaan defisit anggaran sebagai antisipasi risiko turunnya penerimaan pajak dan melemahnya harga komoditas di pasar global selama 2017.
Sektor Migas Pengaruhi Pertumbuhan Penerimaan Pajak
Hard news
Jumat, 3 Feb 2017

Sektor Migas Pengaruhi Pertumbuhan Penerimaan Pajak

Penerimaan dari sektor migas dan nonmigas yang tumbuh positif sejak awal tahun 2017 menyebabkan Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan mencatat penerimaan pajak hingga awal Februari 2017 mencapai kisaran Rp69,9 triliun.
Menkeu Upayakan Kredibilitas APBN lewat Optimalisasi Pajak
Hard news
Rabu, 11 Jan 2017

Menkeu Upayakan Kredibilitas APBN lewat Optimalisasi Pajak

Menteri Keuangan menegaskan APBN harus menjadi instrumen keuangan yang kredibel. Salah satunya, dilakukan dengan meningkatkan penerimaan pajak.
Sulitnya Mengejar Pajak Google
Mild report
Rabu, 21 Des 2016

Sulitnya Mengejar Pajak Google

Mengejar pajak Google, layaknya mengejar pajak perusahaan asing besar lainnya, bukan hal yang mudah. Pemerintah Indonesia harus banyak-banyak bersabar menunggu Google menaati aturan perpajakan di Indonesia.