Indeks Penerimaan Pajak

Rencana Pemangkasan Pajak Dinilai akan Turunkan Penerimaan Negara
Hard news
Kamis, 4 Juli 2019

Rencana Pemangkasan Pajak Dinilai akan Turunkan Penerimaan Negara

CORE menilai, rencana pemangkasan pajak yang dilakukan pemerintah akan berdampak signifikan, yakni penurunan penerimaan negara.
Restitusi, Impor & Harga Komoditas Akibatkan Pajak Seret Kuartal I
Hard news
Selasa, 23 Apr 2019

Restitusi, Impor & Harga Komoditas Akibatkan Pajak Seret Kuartal I

Direktur Center of Indonesia Taxation Analisis, Yustinus Prastowo, jika dilihat secara sektoral, harga komoditas serta pengurangan impor turut mempengaruhi kinerja pendapatan pajak.
Defisit APBN per Maret 2019 Capai Rp101,96 Triliun atau 0,63% PDB
Hard news
Senin, 22 Apr 2019

Defisit APBN per Maret 2019 Capai Rp101,96 Triliun atau 0,63% PDB

APBN tercatat mengalami defisit sebesar Rp101,96 triliun per Maret 2019. Angka defisit itu setara dengan 0,63 persen dari PDB.
Penerimaan Pajak Maret Rp279,7 T, Baru 15,7 Persen dari Target APBN
Hard news
Senin, 22 Apr 2019

Penerimaan Pajak Maret Rp279,7 T, Baru 15,7 Persen dari Target APBN

Robert mengatakan, rendahnya penerimaan PPN masih dipengaruhi oleh percepatan restitusi pajak pada awal tahun 2019.
Hipmi Tax Center Prediksi Penerimaan Pajak 2019 Tidak Capai Target
Hard news
Kamis, 4 Apr 2019

Hipmi Tax Center Prediksi Penerimaan Pajak 2019 Tidak Capai Target

HIPMI Tax Center memperkirakan penerimaan pajak tahun 2019 kembali shortfall karena pemerintah mematok target yang terlampau tinggi. 
Target Tax Ratio 16 Persen ala Prabowo: Ideal tapi Tak Realistis
Current issue
Senin, 21 Jan 2019

Target Tax Ratio 16 Persen ala Prabowo: Ideal tapi Tak Realistis

Prabowo akan menaikkan tax ratio menjadi 16 persen. Mungkinkah ide tersebut terealisasi?
Penerimaan Negara 2018 Tembus Target, tapi Pajak Masih Shortfall
Hard news
Jumat, 4 Jan 2019

Penerimaan Negara 2018 Tembus Target, tapi Pajak Masih Shortfall

Yustinus Prastowo menyampaikan pemerintah harusnya bisa menggenjot pajak di sektor non-migas tahun ini.
Pertumbuhan Penerimaan Pajak November 2018 Tertinggi dalam 7 Tahun
Hard news
Jumat, 21 Des 2018

Pertumbuhan Penerimaan Pajak November 2018 Tertinggi dalam 7 Tahun

Pertumbuhan penerimaan pajak mencapai 16,77 persen secara year on year (yoy).
Realisasi Pajak Hingga November 2018 Capai 80 Persen dari Target
Hard news
Kamis, 6 Des 2018

Realisasi Pajak Hingga November 2018 Capai 80 Persen dari Target

Realisasi penerimaan pajak hingga akhir November 2018 mencapai 80 persen dari target di APBN tahun ini.
Pajak Rumah Mewah Dipangkas, Investor Properti yang Untung
Mild report
Senin, 26 Nov 2018

Pajak Rumah Mewah Dipangkas, Investor Properti yang Untung

Pemerintah berencana melonggarkan kebijakan PPnBM untuk rumah mewah dalam rentang Rp5-30 miliar. Seberapa besar dampak kebijakan ini?
Apindo Sambut Baik Insentif Pajak Pelaku Usaha yang Terapkan Vokasi
Hard news
Jumat, 23 Nov 2018

Apindo Sambut Baik Insentif Pajak Pelaku Usaha yang Terapkan Vokasi

"Vokasi untuk meningkatkan level kemampuan pekerja kita itu sangat baik. Sekarang yang harus dipikirkan adalah lapangan kerja itu sendiri," ucap Hariyadi.
Soal Kritik Prabowo Terkait Rasio Pajak, Sri Mulyani: Kami Perbaiki
Hard news
Jumat, 23 Nov 2018

Soal Kritik Prabowo Terkait Rasio Pajak, Sri Mulyani: Kami Perbaiki

“Kalau kemarin ada yang mengkritik rasio pajak kita rendah, makanya kami perbaiki tanpa membuat perekonomian kita jadi khawatir,” kata Sri Mulyani.
Ekonom Sebut EOI Kurang Efektif Genjot Penerimaan Pajak
Hard news
Rabu, 21 Nov 2018

Ekonom Sebut EOI Kurang Efektif Genjot Penerimaan Pajak

Penerimaan pajak setelah diberlakukannya Exchange of Information kurang signifikan.
Dirjen Bea Cukai: Impor Barang Mewah Turun Usai Penerapan PPh 22
Hard news
Kamis, 15 Nov 2018

Dirjen Bea Cukai: Impor Barang Mewah Turun Usai Penerapan PPh 22

"Impor barang mewah turun menjadi 5,46 juta (dolar AS)," kata Heru.
Penerimaan Pajak hingga 31 Oktober Capai 71,7 Persen dari Target
Hard news
Kamis, 15 Nov 2018

Penerimaan Pajak hingga 31 Oktober Capai 71,7 Persen dari Target

Penerimaan perpajakan hingga 31 Oktober 2018 mencapai sebesar Rp1.160,7 triliun.
Penerimaan Pajak Baru 63,26 Persen di Akhir Triwulan III 2018
Hard news
Rabu, 3 Okt 2018

Penerimaan Pajak Baru 63,26 Persen di Akhir Triwulan III 2018

Penerimaan pajak tahun ini tumbuh 16,87 persen dibandingkan penerimaan pada tanggal yang sama pada tahun 2017.
Menkeu: Pendapatan Negara Agustus 2018 Telah Capai 60,8 Persen
Hard news
Jumat, 21 Sept 2018

Menkeu: Pendapatan Negara Agustus 2018 Telah Capai 60,8 Persen

Menkeu Sri Mulyani mengatakan, pendapatan negara hingga Agustus 2018 telah mencapai Rp1.152,8 triliun atau 60,8 persen dari total target tahun ini Rp1.894,7 triliun.
DPR Setujui Perubahan Penerimaan Pajak Rp 1.783,76 triliun
Hard news
Rabu, 19 Sept 2018

DPR Setujui Perubahan Penerimaan Pajak Rp 1.783,76 triliun

Perubahan Penerimaan Pajak sebesar Rp 1.783,76 trilun disetujui DPR. Perubahan itu terjadi karena penyesuai kurs rupiah.
Realisasi Penerimaan Pajak DKI 2018 Lebih Rendah Dibanding 2017
Hard news
Kamis, 6 Sept 2018

Realisasi Penerimaan Pajak DKI 2018 Lebih Rendah Dibanding 2017

Realisasi penerimaan pajak DKI pada September 2017 lebih tinggi ketimbang September 2018.
Setoran Pajak Tergerus Saat Target Pajak Ambisius
Mild report
Jumat, 31 Agt 2018

Setoran Pajak Tergerus Saat Target Pajak Ambisius

Insentif yang diberikan pemerintah termasuk kemudahan restitusi pajak jadi potensi penggerus penerimaan pajak 2018.