Indeks Papua

YLBHI Protes Tak Ada Surat Resmi Pelimpahan Berkas Surya Anta Dkk
Hukum
Selasa, 19 Nov 2019

YLBHI Protes Tak Ada Surat Resmi Pelimpahan Berkas Surya Anta Dkk

Dalam proses pelimpahan, pihak kepolisian tidak memberi surat pemberitahuan resmi kepada kuasa hukum tapi hanya melalui pesan Whatsapp.
Nestapa Keluarga Tapol Papua, Sulit Jenguk Sampai Tembakan Asap
Hukum
Selasa, 19 Nov 2019

Nestapa Keluarga Tapol Papua, Sulit Jenguk Sampai Tembakan Asap

Saat keluarga dan penasihat hukum sedang menjenguk Surya Anta dkk di Mako Brimob. Tiba-tiba meluncur satu selongsong peluru ke dalam ruang kunjungan dan disusul tembakan lain.
Keluarga Tapol Papua Kirim Surat Terbuka, Protes ke Kapolri
Hukum
Selasa, 19 Nov 2019

Keluarga Tapol Papua Kirim Surat Terbuka, Protes ke Kapolri

Kelurga tapol Papua memprotes Kapolri yang membatasi akses baik keluarga atau penasehat hukum untuk memberikan pendampingan.
Surya Anta Dkk Dilimpahkan Kejaksaan Tanpa Sepengetahuan Keluarga
Hukum
Senin, 18 Nov 2019

Surya Anta Dkk Dilimpahkan Kejaksaan Tanpa Sepengetahuan Keluarga

Keluarga dan kuasa hukum Surya Anta dan lima mahasiswa Papua mengaku tak tahu kasus mereka telah dilimpahkan ke kejaksaan.
Pemekaran Provinsi di Papua Dinilai Hanya Memperparah Ketimpangan
Hard news
Jumat, 15 Nov 2019

Pemekaran Provinsi di Papua Dinilai Hanya Memperparah Ketimpangan

Pemekaran provinsi di Papua memunculkan peluang ekonomi yang menguntungkan pendatang.
Kondisi Kesehatan di Papua Disebut Tak Berubah 20 Tahun Terakhir
Kesehatan
Jumat, 15 Nov 2019

Kondisi Kesehatan di Papua Disebut Tak Berubah 20 Tahun Terakhir

Kondisi kesehatan di Papua disebut tak mengalami perubahan signifikan dalam 20 tahun terakhir.
Dalih Brimob Tak Ditarik dari Papua: Siaga 1 Desember & PON 2020
Hukum
Kamis, 14 Nov 2019

Dalih Brimob Tak Ditarik dari Papua: Siaga 1 Desember & PON 2020

Keterangan Rakhman berbeda dengan Kadiv Humas Polri Irjen Pol Muhammad Iqbal yang menyatakan tidak ada pengamanan khusus jelang 1 Desember.
KPK Temukan 1,5 Juta Data Penerima Bansos di Papua Tidak Valid
Hukum
Selasa, 12 Nov 2019

KPK Temukan 1,5 Juta Data Penerima Bansos di Papua Tidak Valid

KPK menemukan sejumlah persoalan di Papua terkait penyaluran bantuan sosial hingga aset pemerintah yang bermasalah.
Polri: Tak Ada Pengamanan Khusus Jelang Peringatan 1 Desember Papua
Hukum
Senin, 11 Nov 2019

Polri: Tak Ada Pengamanan Khusus Jelang Peringatan 1 Desember Papua

Menjelang 1 Desember, polisi mengimbau tak ada pengerahan massa di Papua dan daerah lain di Indonesia.
Gerindra Tolak Pemekaran Papua Bila Moratorium Tak Dicabut
Politik
Rabu, 6 Nov 2019

Gerindra Tolak Pemekaran Papua Bila Moratorium Tak Dicabut

Anggota Komisi II dari Fraksi Gerindra menilai rencana pemekaran Papua bertentangan dengan kebijakan pemerintah tentang moratorium yang diterapkan sejak 2014.
Lukas Enembe: Akar Masalah Politik Papua Harus Diselesaikan
Mild report
Selasa, 5 Nov 2019

Lukas Enembe: Akar Masalah Politik Papua Harus Diselesaikan

Gubernur Papua Lukas Enembe berkata siklus kekerasan di Papua akan melahirkan generasi baru yang membawa dendam.
Kapolda Papua Setuju Pemekaran, Intelijen Lakukan Kajian Terpadu
Hukum
Selasa, 5 Nov 2019

Kapolda Papua Setuju Pemekaran, Intelijen Lakukan Kajian Terpadu

Soal rencana pemekaran ini, Waterpauw tak meragukan keputusan Presiden Jokowi.
Api dan Tembakan dalam Kerusuhan Wamena
Hukum
Minggu, 3 Nov 2019

Api dan Tembakan dalam Kerusuhan Wamena

10 kantor, 351 ruko, 150 motor, 100 mobil, 27 rumah, dan sebuah pasar dibakar dalam peristiwa yang mengguncang penduduk Lembah Baliem.
Gereja Papua Menyelamatkan Pendatang: 'Setiap Orang adalah Nayak'
Hukum
Jumat, 1 Nov 2019

Gereja Papua Menyelamatkan Pendatang: 'Setiap Orang adalah Nayak'

Pada peristiwa amuk mengagetkan penduduk Wamena, setiap tangan orang baik membantu setiap orang lemah—sisi kemanusiaan pada 23 September.
Mahfud MD: Pemekaran Provinsi di Papua Berdasar Kepentingan Politis
Hukum
Kamis, 31 Okt 2019

Mahfud MD: Pemekaran Provinsi di Papua Berdasar Kepentingan Politis

Pemerintah menggunakan pendekatan politis terkait pemekaran wilayah Papua dengan provinsi baru.
Kominfo Janji Tak Blokir Internet saat Peringatan Kemerdekaan Papua
Sosial budaya
Kamis, 31 Okt 2019

Kominfo Janji Tak Blokir Internet saat Peringatan Kemerdekaan Papua

Johnny G. Plate menyatakan Kominfo tidak akan memblokir internet saat peringatan deklarasi berdirinya negara West Papua, pada 1 Desember 2019 mendatang.
Kematian Orang Papua dalam Peristiwa Wamena
Hukum
Kamis, 31 Okt 2019

Kematian Orang Papua dalam Peristiwa Wamena

Ketika amuk anti-rasisme merenggut nyawa manusia.
13 Kali Jokowi ke Papua, Amnesty: Pemikiran Pemerintah Masih Kaku
Hukum
Rabu, 30 Okt 2019

13 Kali Jokowi ke Papua, Amnesty: Pemikiran Pemerintah Masih Kaku

Pemerintah dinilai masih melihat persoalan Papua dari separatisme yang tak berdasar, sehingga tak bisa tuntaskan akar masalah dan tak ada dialog.
Pemekaran Provinsi di Papua, Mahfud MD: Perlu Analisis Mendalam
Hard news
Selasa, 29 Okt 2019

Pemekaran Provinsi di Papua, Mahfud MD: Perlu Analisis Mendalam

Proses pemekaran provinsi di Papua memerlukan kajian mendalam termasuk asimilasi antara orang gunung dan orang pantai.
Jokowi Akan Tindaklanjuti Pemekaran Provinsi Papua Tengah
Sosial budaya
Senin, 28 Okt 2019

Jokowi Akan Tindaklanjuti Pemekaran Provinsi Papua Tengah

Jokowi akan menindaklanjuti usul pembentukan Provinsi Papua Tengah.