Indeks Papua

Bougainville Merdeka, OPM & TPNPB: Kemenangan Orang Melanesia
Politik
Kamis, 12 Des 2019

Bougainville Merdeka, OPM & TPNPB: Kemenangan Orang Melanesia

TPNPB-OPM serta Komite Nasional Papua Barat (KNPB) ucapkan selamat bagi rakyat Bougainville yang memerdekakan diri dari Papua Nugini
Duduk Perkara Penangkapan 14 Mahasiswa di Sarinah Saat Aksi HAM
Hukum
Kamis, 12 Des 2019

Duduk Perkara Penangkapan 14 Mahasiswa di Sarinah Saat Aksi HAM

14 mahasiswa peserta aksi Hari HAM ditangkap polisi atas tuduhan mengganggu ketertiban di kawasan Sarinah. Bagaimana duduk perkaranya?
Jelang Natal & PON, Pemprov Papua Larang Peredaran Minuman Alkohol
Sosial budaya
Jumat, 6 Des 2019

Jelang Natal & PON, Pemprov Papua Larang Peredaran Minuman Alkohol

Pemprov Papua berdalih pelarangan itu dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).
Sidang Tapol Papua, Kasus Makar Disebut Tak Perlu Surat Penangkapan
Hukum
Kamis, 5 Des 2019

Sidang Tapol Papua, Kasus Makar Disebut Tak Perlu Surat Penangkapan

Ahli mengatakan penangkapan sifatnya situasional. Ketika ada kejahatan, kalau diproses dahulu,  surat perintah penangkapan menyusul.
Saksi Penangkapan Mahasiswa Papua Sebut Polisi Tak Serahkah Surat
Hukum
Rabu, 4 Des 2019

Saksi Penangkapan Mahasiswa Papua Sebut Polisi Tak Serahkah Surat

Polisi kata saksi tidak menyerahkan surat penangkapan hanya membacakan isi surat, namun tanpa ia bisa melihat jelas tulisannya ketika ditunjukkan.
Sidang Tapol Papua, Ahli Tanggapi Dua Hari Proses Pemeriksaan
Hukum
Rabu, 4 Des 2019

Sidang Tapol Papua, Ahli Tanggapi Dua Hari Proses Pemeriksaan

Ahli menjelaskan prosedur penetapan sebagai tersangka dan penangkapan, dilanjutkan pendapat soal waktu.
Sidang Tapol Papua, Ahli Jelaskan Soal Legalitas Penangkapan
Hukum
Rabu, 4 Des 2019

Sidang Tapol Papua, Ahli Jelaskan Soal Legalitas Penangkapan

Menurut ahli bila tidak tertangkap tangan, penangkapan karena pengaduan, maka penyidik harus dibekali surat perintah.
Peringatan 1 Desember di Papua, Polri: Tidak Ada Perayaan
Hukum
Senin, 2 Des 2019

Peringatan 1 Desember di Papua, Polri: Tidak Ada Perayaan

Humas Polri mengklaim kepolisian bersama TNI telah melakukan langkah preventif agar tidak ada kegiatan hari peringatan kemerdekaan West Papua.
Kasus Gugatan Pemutusan Internet di Papua Berlanjut di PTUN Jakarta
Hukum
Senin, 2 Des 2019

Kasus Gugatan Pemutusan Internet di Papua Berlanjut di PTUN Jakarta

PTUN Jakarta akan menangani kasus pemutusan internet di Papua pada pertengahan tahun ini yang diajukan koalisi masyarakat sipil.
Aktivis Papua Surya Anta Kena ISPA Usai Ditahan di Rutan Salemba
Hukum
Minggu, 1 Des 2019

Aktivis Papua Surya Anta Kena ISPA Usai Ditahan di Rutan Salemba

Surya diketahui menderita sakit flu dan sakit kepala berat. Keempat aktivis Papua lainnya pun tidak jauh berbeda, mereka rata-rata menderita ISPA di Rutan Salemba.
Bagaimana Bangsa Papua Memproklamasikan & Membela Kemerdekaannya?
Politik
Minggu, 1 Des 2019

Bagaimana Bangsa Papua Memproklamasikan & Membela Kemerdekaannya?

Perjalanan nasionalisme bangsa Papua berumur panjang. Mereka tetap ingin merdeka dari penjajahan bangsa manapun dan menjaga perdamaian dunia.
1 Desember Bukan Hari Ulang Tahun OPM
Politik
Sabtu, 30 Nov 2019

1 Desember Bukan Hari Ulang Tahun OPM

Pemerintah dan aparat kerap menyebut 1 Desember sebagai HUT OPM, padahal fakta sejarah jauh dari itu.
Menkopolhukam Mahfud Kunjungan Kerja ke Papua, Istana Titip Pesan
Sosial budaya
Sabtu, 30 Nov 2019

Menkopolhukam Mahfud Kunjungan Kerja ke Papua, Istana Titip Pesan

Beberapa hal titipan Presiden kepada Mahfud intinya, harus ada upaya terus untuk bagaimana pendekatan kesejahteraan, pendekatan budaya, untuk membangun Papua, dan ekonomi Papua.
Pegiat HAM Minta Polisi Bebaskan Aktivis Papua yang Ditahan
Hukum
Jumat, 29 Nov 2019

Pegiat HAM Minta Polisi Bebaskan Aktivis Papua yang Ditahan

Human Rights Watch (HRW) mendesak pemerintah Indonesia untuk mencabut tuduhan makar dan membebaskan 22 aktivis yang telah ditahan sejak Agustus 2019.
Polri Selidiki Dugaan Aliran Dana Desa ke Kelompok Bersenjata Papua
Hukum
Rabu, 27 Nov 2019

Polri Selidiki Dugaan Aliran Dana Desa ke Kelompok Bersenjata Papua

Polri menyelidiki kasus dugaan dana desa yang dialirkan untuk Kelompok Bersenjata termasuk tujuh desa fiktif di Manokwari, Papua Barat.
Polri Tak Gubris Desakan Pembebasan Aktivis Papua oleh DPD RI
Hukum
Selasa, 26 Nov 2019

Polri Tak Gubris Desakan Pembebasan Aktivis Papua oleh DPD RI

Polri tetap memproses sejumlah aktivis dan orang Papua yang ditahan dalam berbagai kasus baik di Papua maupun di Jakarta meski telah didesak DPR RI.
DPD Berencana Temui ULMWP hingga KNPB Bahas Konflik Papua
Hukum
Senin, 25 Nov 2019

DPD Berencana Temui ULMWP hingga KNPB Bahas Konflik Papua

DPD bertemu tokoh kunci Papua dengan dalih mencari akar masalah untuk menyelesaikan persoalan di sana.
Polisi Lakukan Langkah Preventif di Papua Jelang HUT OPM
Hukum
Jumat, 22 Nov 2019

Polisi Lakukan Langkah Preventif di Papua Jelang HUT OPM

Langkah preventif yang akan  dilakukan Polri bersama TNI adalah dengan melakukan pendekatan dan membangun komunikasi secara intensif dengan masyarakat Papua.
Kapolda Papua Benarkan Penangkapan Aktivis Papua Karel Yaka
Hukum
Rabu, 20 Nov 2019

Kapolda Papua Benarkan Penangkapan Aktivis Papua Karel Yaka

Penyidik Polda Papua dianggap menyalahgunakan kewenangan karena menahan kembali Ricky Karel yang sebelumnya sudah dibebaskan.
Komisi II Cari Cara Untuk Pemekaran Papua Meski Ada Moratorium
Politik
Rabu, 20 Nov 2019

Komisi II Cari Cara Untuk Pemekaran Papua Meski Ada Moratorium

Komisi II DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) dengan dua kepala daerah untuk membahas pemekaran Papua.