Andre Rosiade menyindir Jokowi mengenai kasus suap yang membelit mantan Ketua Umum PPP Romahurmuziy. Andre menyatakan, "Kira-kira kapan Pak Jokowi besuk Gus Romi?"
Kadiv Advokasi Forum Transparansi untuk Anggaran (Fitra) Ervyn Kaffah mengaku janggal jika ada uang ratusan juta dan berbentuk dolar di dalam ruang Menag Lukman Hakim Saifuddin.
Hasil penggeledahan di ruang kerja Menteri Agama Lukman Hakim Syaifuddin oleh KPK, yakni total uang berjumlah Rp180 juta dan 30 ribu dolar Amerika Serikat.
Menag Lukman Hakim Saifuddin siap untuk memberikan klarifikasi terkait keberadaan sejumlah uang yang disita petugas KPK dari ruangan kerjanya di kantor Kemenag.
Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin menegaskan kesiapannya untuk memberikan keterangan kepada KPK terkait kasus OTT yang melibatkan dua pejabat Kementerian Agama.
Petugas KPK melakukan penggeledahan di rumah Ketua DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahurmuziy terkait kasus dugaan jual-beli jabatan di Kemenag pada Senin (18/3/2019) malam.
KPK melakukan penggelahan di Kantor Kementerian Agama dan Kantor PPP. Penggeledahan dilakukan untuk menyelidiki keterlibatan Romi dalam kasus dugaan jual beli jabatan.
KPK tidak hanya mengagendakan penggeledahan di kantor Kementerian Agama, namun juga kantor PPP terkait kasus korupsi yang menjerat mantan Ketum PPP Romahurmuziy, Senin (18/3/2019).