Indeks Organisasi Masyarakat

Cara Negara Mengatur Ormas
Mild report
Jumat, 22 Apr 2022

Cara Negara Mengatur Ormas

Cara negara mengatur ormas selama ini cenderung otoriter. Regulasinya belum akan direvisi dalam waktu dekat meski dianggap bermasalah.
KSP Klaim Aturan Pendaftaran dan Pendanaan NGO Sesuai Konstitusi
Hard news
Senin, 21 Feb 2022

KSP Klaim Aturan Pendaftaran dan Pendanaan NGO Sesuai Konstitusi

Bivitri Susanti menilai pembatasan pendaftaran dan pendanaan NGO oleh pemerintah sebagai ancaman kebebasan berpendapat.
MenPAN-RB Sebut ASN Terlibat FPI, PKI dan HTI akan Dipecat
Hard news
Jumat, 29 Jan 2021

MenPAN-RB Sebut ASN Terlibat FPI, PKI dan HTI akan Dipecat

MenPAN-RB Tjahjo Kumolo melarang Aparatur Sipil Negara (ASN) terlibat dalam organisasi terlarang yakni FPI, HTI, PKI, JI, JAD dan Gafatar.
Cara dan Syarat Mendirikan Ormas yang Berbadan Hukum
Hukum
Jumat, 24 Apr 2020

Cara dan Syarat Mendirikan Ormas yang Berbadan Hukum

Cara registrasi perkumpulan agar dapat terdaftar menjadi organisasi masyarakat berbadan hukum.
Pengangkatan Caretaker DPD KNPI DKI Jakarta
Kamis, 13 Feb 2020

Pengangkatan Caretaker DPD KNPI DKI Jakarta

DPP KNPI Menunjuk Rachmat Ariyanto sebagai Ketua Caretaker DPD KNPI DKI menggantikan Ichwanul Muslimin Dault yang telah habis masa kepengurusannya sejak 2018 kemarin.
Mereka yang Menolak dan Memberi Catatan soal Perpanjangan Izin FPI
Current issue
Rabu, 4 Des 2019

Mereka yang Menolak dan Memberi Catatan soal Perpanjangan Izin FPI

Perpanjangan izin FPI dipersoalkan sejumlah pihak. Ada yang berpendapat FPI semestinya dibubarkan saja.
Ormas Mau Kuasai Parkir Bekasi, Pengusaha Minta Tak Diberatkan
Hard news
Senin, 4 Nov 2019

Ormas Mau Kuasai Parkir Bekasi, Pengusaha Minta Tak Diberatkan

Corporate Communication GM Alfamart berharap kerjasama retribusi parkir dengan ormas di Bekasi tak memberatkan.
Respons Imparsial Soal Prabowo Sebut Tugas Tentara
Hard news
Jumat, 1 Mar 2019

Respons Imparsial Soal Prabowo Sebut Tugas Tentara "Tak Mulia"

Konteks pekerjaan tentara 'membunuh orang' terkait dengan tugas tentara mematikan lawan, meski demikian tetap mengacu pada hukum internasonal.
TII: Waspadai Lonjakan Penyaluran Dana Bansos Menjelang Pemilu 2019
Hard news
Kamis, 21 Feb 2019

TII: Waspadai Lonjakan Penyaluran Dana Bansos Menjelang Pemilu 2019

Pencairan dana bansos Januari 2019 sebesar 15,59 persen atau Rp15,1 triliun dari total dana bansos tahun ini Rp97,06 triliun. Menurut TII, hal ini dapat disamakan sebagai money politics.
Sikap Yasonna yang Tidak Netral ke Kelompok Pendukung Prabowo
Current issue
Selasa, 11 Sept 2018

Sikap Yasonna yang Tidak Netral ke Kelompok Pendukung Prabowo

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly berlaku tak adil karena menuding Ormas TAGAR2019PRABOWOPRE SIDEN melanggar aturan namun membiarkan Ormas Barisan Relawan Jokowi Presiden (Bara JP).
Mendagri Imbau Kepala Daerah Awasi Ormas di Indonesia
Hard news
Kamis, 15 Mar 2018

Mendagri Imbau Kepala Daerah Awasi Ormas di Indonesia

Menurut Tjahjo, pengawasan ormas tidak akan maksimal apabila hanya dilimpahkan pada polisi dan BNPT saja.
Ketimbang Perppu, Gerindra dan PKS Usulkan Amandemen UU Ormas
Hard news
Selasa, 24 Okt 2017

Ketimbang Perppu, Gerindra dan PKS Usulkan Amandemen UU Ormas

Fraksi Gerindra dan PKS di DPR RI mengusulkan amandemen Undang-undang Nomor 17 Tahun 2013 tentang Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) daripada menerima Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2017 (Perppu Ormas).
Wapres Sebut Perppu Ormas Berlaku Setelah Diumumkan ke DPR
Hard news
Sabtu, 15 Juli 2017

Wapres Sebut Perppu Ormas Berlaku Setelah Diumumkan ke DPR

Perppu Ormas berlaku begitu diumumkan kepada DPR sampai dengan DPR menetapkan yang lain.
Wapres JK Minta Polri Tindak Tegas Pelaku Aksi Persekusi
Hard news
Selasa, 30 Mei 2017

Wapres JK Minta Polri Tindak Tegas Pelaku Aksi Persekusi

Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) meminta Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menindak tegas para pelaku persekusi.
Sweeping adalah Tugas Penegak Hukum, Bukan Ormas
Mild report
Selasa, 30 Mei 2017

Sweeping adalah Tugas Penegak Hukum, Bukan Ormas

Ormas dilarang melakukan kegiatan yang menjadi tugas dan wewenang penegak hukum sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Polri Tegaskan Ormas Dilarang Ikut Sweeping
Hard news
Rabu, 24 Mei 2017

Polri Tegaskan Ormas Dilarang Ikut Sweeping

Sweeping (penyisiran) adalah tugas aparat penegak hukum, ormas cukup membantu dengan memberikan informasi kepada polisi.
Tak Hanya Gebuk, Jokowi Akan Tendang Ormas Anti-Pancasila
Hard news
Jumat, 19 Mei 2017

Tak Hanya Gebuk, Jokowi Akan Tendang Ormas Anti-Pancasila

Organisasi kemasyarakatan yang ingin keluar dan mengganggu ideologi Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan kebinekaan bangsa akan ditindak tegas, “digebuk”, dan “ditendang”.
Presiden Perintahkan Kapolri Gebuk Organisasi Anti-Pancasila
Hard news
Rabu, 17 Mei 2017

Presiden Perintahkan Kapolri Gebuk Organisasi Anti-Pancasila

Organisasi yang sudah jelas bertentangan dengan Pancasila dan UUD 45 harus ditindak tegas.
Kepala BIN Sebut Pembubaran HTI Sudah Benar Secara Hukum
Hard news
Rabu, 10 Mei 2017

Kepala BIN Sebut Pembubaran HTI Sudah Benar Secara Hukum

Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Jenderal Polisi Budi Gunawan berpendapat tindakan pembubaran Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) dibenarkan secara hukum dengan pertimbangan atas dasar kepentingan nasional.
Menag Nilai Pembubaran HTI Bukan Berarti Anti-Dakwah Islam
Hard news
Selasa, 9 Mei 2017

Menag Nilai Pembubaran HTI Bukan Berarti Anti-Dakwah Islam

Menag menilai pembubaran HTI bukan pemerintah menghalangi kegiatan dakwah Islam.