Indeks Mui

Kapolri: NU, Muhammadiyah dan MUI Tak Dukung Aksi 112
Hard news
Jumat, 10 Feb 2017

Kapolri: NU, Muhammadiyah dan MUI Tak Dukung Aksi 112

Kapolri Jendral Tito Karnavian mengatakan Nahdlatul Ulama, Muhammadiyah dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) telah memastikan tidak akan mendukung Aksi 112.
MUI Samarinda: Sertifikasi Khatib Sebaiknya Dilakukan MUI
Hard news
Jumat, 10 Feb 2017

MUI Samarinda: Sertifikasi Khatib Sebaiknya Dilakukan MUI

"Saya sangat tidak setuju jika sertifikasi dilakukan oleh pemerintah apalagi pihak keamanan, sebab itu tentu lain lagi ceritanya," kata Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Samarinda, Kalimantan Timur, KH Zaini Naim.
Kemenag: Sertifikasi Khatib Masih Jadi Kajian
Hard news
Senin, 6 Feb 2017

Kemenag: Sertifikasi Khatib Masih Jadi Kajian

Kementerian Agama menyatakan program sertifikasi khatib masih dalam kajian dan baru di tahap penjaringan aspirasi.
Gerindra Pertanyakan Kapasitas Luhut Temui Ma'ruf Amin
Hard news
Jumat, 3 Feb 2017

Gerindra Pertanyakan Kapasitas Luhut Temui Ma'ruf Amin

Gerindra mempertanyakan kedatangan Menko Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan (LBP) ke rumah Ketua MUI Ma'ruf Amin, mengingat bukan tugas pokok dan fungsinya menangani kasus yang membelit terdakwa kasus dugaan penistaan agama Basuki Tjahaja Purnama.
Dua Panitia Diksar Mapala UII Mengaku Bersalah
Hard news
Kamis, 2 Feb 2017

Dua Panitia Diksar Mapala UII Mengaku Bersalah

Dua tersangka dalam kasus dugaan kekerasan dalam Diksar Mapala UII Yogyakarta mengaku bersalah. Keduanya masih menjalani pemeriksaan kepolisian.
Luhut dan Ma`ruf Amin Bertemu Bahas Persatuan Bangsa
Hard news
Kamis, 2 Feb 2017

Luhut dan Ma`ruf Amin Bertemu Bahas Persatuan Bangsa

Luhut Binsar Panjaitan mengatakan ia dan KH Ma'ruf Amin sepakat menjaga persatuan bangsa.
MUI Belum Tentukan Sikap Maafkan Ahok
Hard news
Kamis, 2 Feb 2017

MUI Belum Tentukan Sikap Maafkan Ahok

Zainut Tauhid menegaskan bahwa MUI belum menentukan sikap usai perlakuan Ahok yang dinilai tidak etis kepada Ketua MUI Ma'ruf Amin saat menjadi saksi di persidangan dugaan penistaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), Selasa (31/1/2017).
Tergelincirnya Pesawat Garuda
Hard news
Kamis, 2 Feb 2017

Tergelincirnya Pesawat Garuda

Tergelincirnya Pesawat Garuda
MUI Tak Tahu Ada Rekaman Percakapan Ma'ruf Amin dan SBY
Hard news
Kamis, 2 Feb 2017

MUI Tak Tahu Ada Rekaman Percakapan Ma'ruf Amin dan SBY

Wakil Ketua MUI Zainut Tauhid Saadi menegaskan tidak mengetahui adanya rekaman percakapan antara Ketua MUI Ma'ruf Amin dengan Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono.
Ahok Bantah Tak Hormati Ma`ruf Amin dalam Sidang
Hard news
Rabu, 1 Feb 2017

Ahok Bantah Tak Hormati Ma`ruf Amin dalam Sidang

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok membantah tudingan bahwa dirinya tak menghormati Ketua MUI dan Rais Am PBNU, Ma'ruf Amin.
MUI Tegaskan Pandangan Keagamaan Kasus Ahok Tidak Tergesa
Hard news
Rabu, 1 Feb 2017

MUI Tegaskan Pandangan Keagamaan Kasus Ahok Tidak Tergesa

MUI menyatakan bahwa sikap pandangan keagamaan terhadap dugaan penistaan agama oleh Ahok dilakukan tidak tergesa-gesa, melainkan melalui proses pembahasan.
Kuasa Hukum Ahok Bantah Perkarakan Ma'ruf Amin ke Pengadilan
Hard news
Rabu, 1 Feb 2017

Kuasa Hukum Ahok Bantah Perkarakan Ma'ruf Amin ke Pengadilan

Menanggapi pemberitaan di berbagai media massa bahwa Ahok akan melakukan proses hukum Ketua Umum MUI Ma'ruf Amin terkait kesaksiannya, anggota tim kuasa hukum Ahok Humphrey Djemat mengklarifikasi bahwa pernyataan Ahok itu ditujukan untuk saksi pelapor pada persidangan lalu.
Kuasa Hukum Ahok Punya Bukti Kuat Telepon SBY ke Ma'ruf Amin
Hard news
Rabu, 1 Feb 2017

Kuasa Hukum Ahok Punya Bukti Kuat Telepon SBY ke Ma'ruf Amin

Menurut anggota tim kuasa hukum Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), Humphrey Djemat, ada bukti kuat Ketua Umum MUI Ma'ruf Amin menerima telepon dari Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) pada 6 Oktober 2016.
MUI Akan Panggil Anggotanya yang Kunjungi Israel
Hard news
Selasa, 24 Jan 2017

MUI Akan Panggil Anggotanya yang Kunjungi Israel

Kunjungan anggota MUI, Istibsyaroh ke Israel sempat menuai kontroversi, ia dituding sejumlah pihak tidak sejalan dengan aspirasi banyak umat Islam dan politik luar negeri Indonesia yang hingga kini tidak mengakui Israel sebagai sebuah negara.
Kapolri: Fatwa MUI Berpengaruh ke Sistem Hukum
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Kapolri: Fatwa MUI Berpengaruh ke Sistem Hukum

Fatwa yang dikeluarkan Majelis Ulama Indonesia (MUI) akhir-akhir ini dikatakan berpotensi menimbulkan gangguan pada stabilitas keamanan nasional.
Polri Benarkan Soal Penolakan Wasekjen MUI di Sintang
Hard news
Jumat, 13 Jan 2017

Polri Benarkan Soal Penolakan Wasekjen MUI di Sintang

Pihak kepolisian membenarkan adanya aksi penolakan pemuda Dayak Sintang terkait kedatangan Wasekjen MUI. Keberatan itu dipicu pernyataan bahwa warga Suku Dayak kafir dan tidak pantas masuk surga.
Setelah Rizieq, Kini Tgk. Zulkarnain Ditolak Pemuda Dayak
Hard news
Kamis, 12 Jan 2017

Setelah Rizieq, Kini Tgk. Zulkarnain Ditolak Pemuda Dayak

Wasekjen MUI, Tengku Zulkarnain ditolah oleh sejumlah pemuda Dayak di Bandara Susilo, Sintang, Kalimantan Barat.
Menguji Taji Petisi Online
Mild report
Rabu, 28 Des 2016

Menguji Taji Petisi Online

Beberapa petisi online bermunculan, dari persoalan yang paling ringan hingga berat. Petisi online di Indonesia belum memiliki payung hukum untuk mengakomodasi petisi, tak seperti di negara-negara maju.
MUI Tak Sepakat Aksi Sweeping
Hard news
Selasa, 20 Des 2016

MUI Tak Sepakat Aksi Sweeping

Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengaku tidak pernah menugaskan organisasi masyarakat (ormas) manapun--termasuk Front Pembela Islam--untuk melakukan sweeping. MUI bahkan tidak menoleransi ormas yang melakukan sweeping atau pembersihan paksa atribut keagamaan non-Islam.
Kronologi Turun-Naiknya Elektabilitas Ahok
Mild report
Selasa, 20 Des 2016

Kronologi Turun-Naiknya Elektabilitas Ahok

Elektabilitas Ahok turun drastis setelah adanya pro-kontra Al Maidah 51. Tapi sebelum persidangan perdana, elektabilitas Ahok kembali naik.