Indeks Kemiskinan

Ekonomi
Jumat, 25 Juli

Airlangga Ungkap Sebab Kemiskinan di Kota Lebih Tinggi dari Desa

Pemerintah akan mengevaluasi kembali stimulus yang telah digelontorkan, termasuk untuk masyarakat perkotaan.
Ekonomi
Jumat, 25 Juli

Penduduk Miskin di Jawa 12,56 Juta Jiwa, Tertinggi se-Indonesia

Kalimantan menjadi daerah dengan jumlah penduduk miskin paling sedikit, yaitu sebanyak 890 ribu orang.
Ekonomi
Jumat, 25 Juli

Garis Kemiskinan Maret Naik Jadi Rp609.160 per Bulan

25,42 persen distribusi garis kemiskinan disumbang garis kemiskinan bukan makanan. Sedangkan 74,58 persen berasal dari garis kemiskinan makanan.
Ekonomi
Jumat, 25 Juli

Jumlah Penduduk Miskin 23,85 Juta, BPS: Terendah dalam 2 Dekade

Penduduk miskin Maret 2025 mengalami penurunan setelah sempat melonjak ke 9,57 persen pada September 2022.
Ekonomi
Jumat, 25 Juli

BPS: Jumlah Penduduk Miskin Capai 23,85 Juta Jiwa per Maret 2025

Jumlah penduduk miskin turun 0,1 persen poin atau 200 ribu orang dari posisi pada September 2024
Aktual dan Tren
Senin, 21 Juli

Sekolah Rakyat, Gagasan Presiden Prabowo Mengentaskan Kemiskinan

Program Sekolah Rakyat merupakan program Presiden Prabowo Subianto yang kemudian diamanahkan kepada Kementerian Sosial melalui Inpres 8/2025.
Ekonomi
Senin, 21 Juli

Prabowo Sebut 'Kabur Aja Dulu' dan 'Indonesia Gelap' Isu Bayaran

Prabowo menuding banyak orang pintar kerap berujar soal pesimisme, padahal menurutnya kondisi Indonesia justru baik-baik saja dan cerah.
Sosial Budaya
Kamis, 17 Juli

Wamensos: Prabowo Pesan Kemiskinan Jangan Diwariskan ke Anak

Agus Jabo yakin program yang digagas Presiden Prabowo seperti MBG dan Sekolah Rakyat bisa menghapus kemiskinan ekstrem & mengurangi kemiskinan umum.
Ekonomi
Selasa, 15 Juli

Data Kemiskinan Ditunda: Antara Alasan Teknis & Hasilnya Jelek

Menjadi penting untuk mempertanyakan, apakah penundaan ini ada kaitannya dengan tekanan utuk menjaga narasi keberhasilan?
Ekonomi
Senin, 7 Juli

Cak Imin Minta Anggaran Kemenko PM Ditambah Rp276 Miliar

Sebagai kementerian koordinator baru di era Kabinet Prabowo Subianto, Kemenko PM memiliki misi khusus untuk menekan kemiskinan ekstrem.
Pendidikan
Kamis, 26 Jun

Wamensos Agus Jabo: Sekolah Rakyat Bangun Harapan Warga Miskin

Program ini diperuntukkan bagi anak-anak keluarga miskin dan miskin ekstrem, yang tercatat dalam desil 1 dan 2 Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN).
Umum
Jumat, 20 Jun

Rakyat Miskin dan Pengangguran Sengaja Dipelihara Negara?

Masalah kemiskinan di negara berkembang tak kunjung terselesaikan, bahkan cenderung makin memburuk. Benarkah hal itu disengaja demi kepentingan politik?
Ekonomi
Kamis, 12 Jun

Prabowo: Banyak Kekayaan Indonesia yang Tak Sampai ke Rakyat

Prabowo sebut keberanian dan kecerdasan dibutuhkan untuk mengelola kekayaan negara.
Ekonomi
Kamis, 12 Jun

Kajian Baru Angka Kemiskinan Siap Dibawa ke Meja Presiden

Perbedaan garis kemiskinan oleh BPS dan Bank Dunia jadi upaya pemerintah untuk melakukan kajian ulang perhitungan.
Ekonomi
Rabu, 11 Jun

Ironi Ketimpangan dan 194,4 Juta Orang di Garis Kemiskinan

Pembaruan Poverty and Inequality Platform Bank Dunia membuat dua per tiga orang RI tergolong miskin. Alarm bagi pemerintah di tengah tingginya ketimpangan.
Ekonomi
Senin, 9 Jun

Penduduk Miskin RI Naik Jadi 194,4 Juta Menurut Bank Dunia

Bank Dunia memperbarui standar garis kemiskinan internasional. Sebagai negara berpendapatan menengah atas, PPP RI ada di angka 8,30 dolar per hari.
Sosial Budaya
Rabu, 21 Mei

Transformasi Talaga: Bukti Sinergi Kementerian Hapus Kemiskinan

Kemensos berharap transformasi semacam ini tidak hanay berhenti di Talaga, tetapi bisa menyebar ke desa-desa lain.
Ekonomi
Senin, 19 Mei

Strategi Pemprov Sulsel Tanggulangi Kemiskinan di Wilayahnya

Fatmawati menyoroti adanya peningkatan kemiskinan di wilayah perkotaan dari 5,08 persen menjadi 5,21 persen.
Sosial Budaya
Selasa, 6 Mei

Prabowo: Sekitar 35 Sekolah Rakyat akan Mulai Beroperasi Juli

Pemerintah disebutnya tengah menyeleksi calon murid yang akan memasuki Sekolah Rakyat berasrama tersebut.
News Plus
Senin, 5 Mei

Mengukur Ulang Kemiskinan: Saatnya Ikuti Bank Dunia?

Menurut pengamat penyesuaian perhitungan tingkat kemiskinan bisa mendorong kebijakan untuk mengatasi masalah struktural.