Indeks Kemenag

Formasi dan Cara Pendaftaran CPNS Kementerian Agama 2017
Hard news
Rabu, 6 Sept 2017

Formasi dan Cara Pendaftaran CPNS Kementerian Agama 2017

Penerimaan CPNS Kemenag 2017 ini membutuhkan 1.000 formasi dan pendaftaran dibuka dari tanggal 11 hingga 25 September 2017.
Kapolda Maluku Utara Imbau Kasus Syiah Tak Pancing Konflik
Hard news
Selasa, 5 Sept 2017

Kapolda Maluku Utara Imbau Kasus Syiah Tak Pancing Konflik

Kapolda Maluku Utara Brigjen Pol Achmat Juri mengimbau bagi warga Malut khususnya di Kabupaten Halmahera Selatan agar tidak terpancing dengan kasus aliran Syiah di wilayah itu.
Jelang Wukuf di Arafah, Inilah Nasihat Naib Amirul Hajj
Hard news
Kamis, 31 Agt 2017

Jelang Wukuf di Arafah, Inilah Nasihat Naib Amirul Hajj

Jemaah haji Indonesia sejak semalam sudah berada di Arafah. Mereka saat ini tengah menunggu waktu Zuhur tanggal 9 Zulhijjah untuk menjalani wukuf.
Jutaan Jemaah Haji Wukuf di Arafah Hari Ini
Hard news
Kamis, 31 Agt 2017

Jutaan Jemaah Haji Wukuf di Arafah Hari Ini

Jutaan jemaah haji, hari ini, Kamis (31/08/2017) atau 9 Zulhijah 1438 H melakukan wukuf di Arafah, Mekkah Arab Saudi.
Jemaah First Travel Terbelah Soal PKPU
Current issue
Sabtu, 19 Agt 2017

Jemaah First Travel Terbelah Soal PKPU

Apabila PKPU tidak tercapai kesepakatan, maka First Travel bisa pailit dan malah kesulitan membayar ganti rugi kepada jemaah yang jadi korban.
32 Jemaah Haji Indonesia Wafat, 23 Kasus Sebab Sakit Jantung
Hard news
Jumat, 18 Agt 2017

32 Jemaah Haji Indonesia Wafat, 23 Kasus Sebab Sakit Jantung

Hingga 17 Agustus 2017, data Kemenag mencatat terdapat 32 jemaah haji asal Indonesia yang wafat di Mekah dan Madinah selama musim ibadah haji tahun ini.
Meski Izinnya Dicabut, First Travel Harus Ganti Uang Jemaah
Hard news
Kamis, 17 Agt 2017

Meski Izinnya Dicabut, First Travel Harus Ganti Uang Jemaah

Menag menegaskan, First Travel harus bertanggung jawab terhadap jemaah yang gagal berangkat umrah. First Travel bisa mengganti dengan uang atau memberangkatkan jemaah melalui biro perjalanan lain.
Kemenag Waspadai Penularan Flu Arab ke Jamaah Haji Indonesia
Hard news
Senin, 14 Agt 2017

Kemenag Waspadai Penularan Flu Arab ke Jamaah Haji Indonesia

Kementerian Agama dan Kementerian Kesehatan terus memantau potensi penularan MERS-CoV atau flu arab ke para jamaah haji asal Indonesia di Arab Saudi.
LKY akan Bantu Korban First Travel Gugat Ganti Rugi
Hard news
Senin, 14 Agt 2017

LKY akan Bantu Korban First Travel Gugat Ganti Rugi

Ada 100 orang yang menjadi korban First Travel di Yogyakarta. Lembaga Konsumen Yogyakarta menyatakan siap untuk membantu korban First Travel untuk menggugat ganti rugi.
Kiprah First Travel: dari Sengsara, Berakhir di Penjara
Mild report
Jumat, 11 Agt 2017

Kiprah First Travel: dari Sengsara, Berakhir di Penjara

First Travel dibangun dari kisah airmata pasangan Andika Surachman & Anniesa Hasibuan. Baru saja sukses, mereka justru diduga menggelapkan dana umrah.
Bisnis
Jumat, 11 Agt 2017

"Waspada, Banyak Travel Umrah dengan Skema MLM dan Ponzi"

Beragam skema dilakukan para biro/agen umrah demi melayani bisnis religi. Makin subur di tengah persaingan berebut calon jemaah.
Cara First Travel Menipu Jemaah Umrah
Bisnis
Jumat, 11 Agt 2017

Cara First Travel Menipu Jemaah Umrah

First Travel dituding menjebak jemaah dengan iming-iming umrah berbiaya murah. Jemaah urung berangkat, duitnya entah kemana.
Kemenag Jelaskan Modus Pemberangkatan 46 Calon Haji Ilegal
Hard news
Kamis, 10 Agt 2017

Kemenag Jelaskan Modus Pemberangkatan 46 Calon Haji Ilegal

Kemenag perwakilan Sulsel mengungkapkan 46 calon haji ilegal mengurus visa ziarah untuk persiapan berangkat ke Arab Saudi dengan jasa travel umroh.
Imigrasi Gagalkan Keberangkatan 46 Calon Haji Ilegal
Hard news
Kamis, 10 Agt 2017

Imigrasi Gagalkan Keberangkatan 46 Calon Haji Ilegal

Petugas Imigrasi Makassar berhasil menggagalkan pemberangkatan 46 calon haji ilegal yang akan berangkat ke Arab Saudi melalui beberapa negara.
Kemenag Cabut Izin First Travel sebagai Penyelenggara Umroh
Hard news
Sabtu, 5 Agt 2017

Kemenag Cabut Izin First Travel sebagai Penyelenggara Umroh

Kementerian Agama mencabut izin penyelenggara PT First Anugerah Karya Wisata atau First Travel sebagai penyelenggara perjalanan ibadah umrah.
Kemelut First Travel yang Berujung Pencabutan Izin
Current issue
Sabtu, 5 Agt 2017

Kemelut First Travel yang Berujung Pencabutan Izin

Kemenag mencabut izin First Travel. Namun, pencabutan izin tidak menghapuskan kewajiban First Travel memberangkatkan jemaah umrah sebelumnya.
Kemenag Yogya Kenai Sanksi bagi Ponpes yang Larang Vaksinasi
Hard news
Jumat, 4 Agt 2017

Kemenag Yogya Kenai Sanksi bagi Ponpes yang Larang Vaksinasi

Kemenag bisa memberikan sanksi hingga penutupan apabila pondok pesantren tetap bersikeras menolak melaksanakan program vaksinasi dari pemerintah.
PT Garam Masih Tunggu Izin Impor dari Kemendag
Hard news
Rabu, 2 Agt 2017

PT Garam Masih Tunggu Izin Impor dari Kemendag

PT Garam (Persero) masih menunggu izin impor dari Kemendag guna mempercepat pengurusan izin masuk kapal pembawa garam dari Australia.
DPR: Penggunaan Dana Haji untuk Infrastruktur Tidak Tepat
Hard news
Senin, 31 Juli 2017

DPR: Penggunaan Dana Haji untuk Infrastruktur Tidak Tepat

Wakil Ketua DPR Agus Hermanto menilai tidak tepat penggunaan dana haji untuk pembangunan infrastruktur seperti jalan tol.
Kemenag DIY Masih Telusuri Sekolah yang Menolak Imunisasi
Hard news
Jumat, 28 Juli 2017

Kemenag DIY Masih Telusuri Sekolah yang Menolak Imunisasi

Kementerian Agama Daerah Istimewa Yogyakarta, Abd Suud membenarkan ada beberapa madrasah yang menolak imunisasi Measles Rubella (MR).