Indeks Kejahatan

Darah Tumpah di Jalan demi Asian Games 2018
Mild report
Rabu, 15 Agt 2018

Darah Tumpah di Jalan demi Asian Games 2018

Asian Games 2018 menjadi perayaan prestasi manusia, tetapi bukan berarti harus mencabut hak hidup manusia.
Respons Ombudsman Saat Polisi Tak Berikan Data Penembakan Begal
Hard news
Rabu, 1 Agt 2018

Respons Ombudsman Saat Polisi Tak Berikan Data Penembakan Begal

Sikap Polda Metro yang tidak memberikan data penembakan terhadap begal mencuatkan adanya dugaan extra judicial killing.
Penyebab Kriminalitas Anak: Kurang Kasih Sayang & Pengakuan Sosial
Mild report
Minggu, 29 Juli 2018

Penyebab Kriminalitas Anak: Kurang Kasih Sayang & Pengakuan Sosial

Menurut catatan KPAI, sejak 2011 hingga 2018, kasus anak sebagai pelaku kekerasan seksual masih menempati peringkat teratas. Diikuti dengan kasus anak sebagai pelaku kekerasan fisik, dan sebagai pelaku pembunuhan.
Polisi Tembak Mati 3 Pelaku Jambret Anggota Tenda Orange
Hard news
Sabtu, 7 Juli 2018

Polisi Tembak Mati 3 Pelaku Jambret Anggota Tenda Orange

Tiga kawanan jambret anggota geng Tenda Orange ditembak mati oleh polisi karena melakukan perlawanan saat diamankan.
Tas Milik Staf Ahli KSP Raib, Moeldoko: Tak Ada Dokumen Rahasia
Hard news
Kamis, 5 Juli 2018

Tas Milik Staf Ahli KSP Raib, Moeldoko: Tak Ada Dokumen Rahasia

Tas milik Armedya Dewangga, tenaga ahli KSP hilang dicuri oleh kawanan begal saat sedang melintasi Jalan Gajah Mada, Jakarta Barat.
Berbagai Cara Kurir Menyelundupkan Narkoba
Mild report
Rabu, 24 Jan 2018

Berbagai Cara Kurir Menyelundupkan Narkoba

Narkoba dibungkus di dalam nenas, menyaru sebagai wortel, bahkan dikirim secara massif dalam kapal selam bikinan rumahan!
Darurat Penculikan Perempuan dan Perbudakan Seksual
Mild report
Senin, 4 Sept 2017

Darurat Penculikan Perempuan dan Perbudakan Seksual

Dua kisah penculikan dan motif yang sepintas mirip menghasilkan kesimpulan penting: perdagangan manusia dan perbudakan seksual makin marak.
Mengenang Pasangan Gila Bonnie dan Clyde
Mild report
Minggu, 13 Agt 2017

Mengenang Pasangan Gila Bonnie dan Clyde

Bonnie dan Clyde merupakan kelompok penjahat tersohor Amerika sekitar 1930an
Seluk Beluk Font dan Kejahatan yang Dikuak Lewat Calibri
Mild report
Kamis, 13 Juli 2017

Seluk Beluk Font dan Kejahatan yang Dikuak Lewat Calibri

Di Pakistan, sebuah rupa huruf (font) dijadikan salah satu alat bukti untuk menguak skandal korupsi di negeri tersebut.
Hukuman Penjara Bukan Solusi Tekan Kejahatan di Jakarta
Hard news
Rabu, 21 Jun 2017

Hukuman Penjara Bukan Solusi Tekan Kejahatan di Jakarta

Menurut Dio yang mesti dilakukan untuk mengurangi kejahatan di DKI Jakarta adalah dengan melakukan pembinaan kepada masyarakat.
Mengapa Kejahatan Menjamur di Bulan Ramadan
Current issue
Rabu, 14 Jun 2017

Mengapa Kejahatan Menjamur di Bulan Ramadan

Meningkatnya kejahatan di bulan suci Ramadan dipicu kebutuhan ekonomi dan ramainya peredaran uang.
Urgensi Database Kejahatan
Mild report
Kamis, 27 Apr 2017

Urgensi Database Kejahatan

Database kejahatan merupakan wadah bagi penyimpanan catatan kejahatan yang telah digunakan di banyak negara untuk berbagai keperluan seperti proses hukum di pengadilan.
Indonesia Serius Tangani Kejahatan di Lautan
Hard news
Selasa, 24 Jan 2017

Indonesia Serius Tangani Kejahatan di Lautan

Pemerintah Republik Indonesia sangat serius dalam menangani berbagai kejahatan yang terjadi di lautan, tidak hanya mengenai kasus pencurian ikan.
Kejahatan Jelang Lebaran, Antara Niat dan Kesempatan
Mild report
Rabu, 6 Juli 2016

Kejahatan Jelang Lebaran, Antara Niat dan Kesempatan

Lebaran adalah mudik. Ini berarti, rumah ditinggal dalam keadaan kosong. Peluang kejahatan pun muncul. Inilah mengapa angka kejahatan selama lebaran meningkat.
Ramadan Tak Mengurangi Kejahatan
Jumat, 24 Jun 2016

Ramadan Tak Mengurangi Kejahatan

Petugas Kepolisian menggiring tersangka hasil operasi Camer Semeru 2016 di Polres Sidoarjo, Jawa Timur. Operasi dengan sasaran petasan, premanisme, miras dan judi yang berlangsung selama 12 hari mulai tanggal 14 - 25 Juni 2016 tersebut bertujuan untuk menekan sekaligus meminimalisir angka kriminalitas di bulan Ramadan.
Delapan Anak Pelaku Rudapaksa Diancam 15 Tahun Penjara
Hukum
Jumat, 13 Mei 2016

Delapan Anak Pelaku Rudapaksa Diancam 15 Tahun Penjara

Polrestabes Surabaya telah menangkap delapan anak laki-laki di bawah umur yang diduga sebagai pelaku kejahatan seksual terhadap anak perempuan warga Ngagel yang masih berusia 13 tahun. Para pelaku diancam hukuman 15 tahun penjara karena para pelaku juga mencekoki korban dengan pil ekstasi, dan miras.
Pemerintah Siapkan Perppu Kejahatan Seksual Anak
Hukum
Rabu, 11 Mei 2016

Pemerintah Siapkan Perppu Kejahatan Seksual Anak

Pemerintah sedang mempersiapkan Peraturan Pengganti Undang-Undang (Perppu) Perlindungan terhadap Anak merespons kejahatan seksual terhadap anak yang semakin marak.
Kapolri: Belum Tentu Korban F Diperkosa
Hukum
Selasa, 10 Mei 2016

Kapolri: Belum Tentu Korban F Diperkosa

Kapolri menyatakan pihaknya tidak menemukan bekas kekerasan dari hasil visum korban pemerkosaan F di Gorontalo.
Hukuman Mati Bukan Obat Kriminalitas
Mild report
Rabu, 4 Mei 2016

Hukuman Mati Bukan Obat Kriminalitas

Di banyak negara, hukuman mati sudah dihapuskan. Banyak pro kontra mengenai hukuman mati. Negara Indonesia adalah salah satu negara yang masih menerapkan hukuman mati. Namun angka kriminalitas tak berkurang meski hukuman ini diterapkan. Di Indonesia, eksekusi mati masih diakui sebagai alternatif dan jumlah narapidana yang mati akibat hukuman ini masih jauh lebih rendah dibanding negara lain
Uji Kecepatan Respons Polisi
Mild report
Rabu, 6 Apr 2016

Uji Kecepatan Respons Polisi

Pada peristiwa bom Thamrin, polisi datang dengan segera karena sedang berada di sekitar lokasi. Apakah selama ini sistem kepolisian punya standar pelayanan untuk situasi darurat?
Kepolisian Republik Indonesia sesungguhnya punya layanan call center yang melayani pelaporan kejadian darurat. Namun layanan call center  tak bisa diandalkan karena kekurangan tenaga. Kepolisian Indonesia bisa belajar dan mengupayakan pelayanan publik lebih baik.