Indeks Kebebasan Pers

Bangladesh Gelar Pemilu Besok, Oposisi: Pemerintah Diktator Total!
Sosial budaya
Sabtu, 29 Des 2018

Bangladesh Gelar Pemilu Besok, Oposisi: Pemerintah Diktator Total!

Pemerintahan PM Hasina di Bangladesh kerap disorot terkait beberapa aksi represif terhadap oposisi maupun media.
Di Rezim Erdogan, Pemerintah Turki Lebih Kejam Terhadap Jurnalis?
Hukum
Sabtu, 15 Des 2018

Di Rezim Erdogan, Pemerintah Turki Lebih Kejam Terhadap Jurnalis?

CPJ mencatat, pemerintahan Erdogan telah memenjarakan 68 orang wartawan di sepanjang tahun 2018.
Rektor UNNES Pidanakan Produk Pers, AAPI: Ini Sikap Anti-Kritik
Hukum
Senin, 10 Des 2018

Rektor UNNES Pidanakan Produk Pers, AAPI: Ini Sikap Anti-Kritik

Langkah Rektor Unnes Fathur Rokhman mempolisikan Zakki dianggap AAPI sebagai wujud ekspresi dunia akademi yang anti-kritik.
Prabowo Harus Belajar Sejarah: Wartawan adalah Bidan Lahirnya RI
Politik
Jumat, 7 Des 2018

Prabowo Harus Belajar Sejarah: Wartawan adalah Bidan Lahirnya RI

Wartawan punya peran besar dalam proses kemerdekaan Indonesia. Tanpa mereka, Proklamasi barangkali hanya angin lalu.
Pemerintah Diminta Buka Akses Media Asing Liput Situasi Papua Barat
Hukum
Jumat, 7 Des 2018

Pemerintah Diminta Buka Akses Media Asing Liput Situasi Papua Barat

Benny Wenda menuntut pemerintah untuk membiarkan media internasional meliput situasi di Papua Barat.
Merekam Kekerasan di Papua
Politik
Jumat, 7 Des 2018

Merekam Kekerasan di Papua

Di Papua, kala dua kubu berperang, warga sipil menjadi korbannya; sementara wartawan yang jujur mudah dicap "musuh".
Kabut Informasi di Papua
Politik
Kamis, 6 Des 2018

Kabut Informasi di Papua

Informasi soal Papua dan dari Tanah Papua disebarkan, tetapi kebenaran tertinggal jauh di belakang.
Saat Media Siluman Menulis Peringatan 1 Desember Papua
Politik
Kamis, 6 Des 2018

Saat Media Siluman Menulis Peringatan 1 Desember Papua

Empat dari 18 media siluman temuan Tirto dan Tabloid Jubi menulis perayaan 1 Desember Papua. Seperti apa sudut pandangnya?
Ada Kader PKS plus Tenaga Ahli DPR di Balik Media Siluman Papua
Politik
Kamis, 6 Des 2018

Ada Kader PKS plus Tenaga Ahli DPR di Balik Media Siluman Papua

Arya Sandhiyudha, caleg DPR dari PKS dapil Bali, mengelola enam media ‘siluman’ berbahasa Inggris tentang Papua.
Media Siluman di Papua: Propaganda, Hoaks, hingga Narasumber Fiktif
Politik
Rabu, 5 Des 2018

Media Siluman di Papua: Propaganda, Hoaks, hingga Narasumber Fiktif

Kolaborasi Tirto & Tabloid Jubi: Setidaknya ada 18 media siluman penyebar "berita" soal Papua yang kredibilitasnya diragukan.
Rektor Unnes Diminta Cabut Tuntutan dan Buktikan Karyanya
Sosial budaya
Selasa, 4 Des 2018

Rektor Unnes Diminta Cabut Tuntutan dan Buktikan Karyanya

Dugaan soal plagiasi harusnya dibuktikan dengan keaslian karya, bukan dengan mengambil langkah hukum.
Ungkap Sindikat Jual Beli Ijazah, Jurnalis Tirto akan Dipolisikan
Hukum
Selasa, 27 Nov 2018

Ungkap Sindikat Jual Beli Ijazah, Jurnalis Tirto akan Dipolisikan

“Saya akan tuntut ke pengadilan," kata Staf Khusus Menristekdikti Abdul Wahid Maktub kepada Tirto.
Polda Jateng Didesak Bawa Kasus Jurnalis Zakki Amali ke Dewan Pers
Hukum
Sabtu, 17 Nov 2018

Polda Jateng Didesak Bawa Kasus Jurnalis Zakki Amali ke Dewan Pers

AJI mendesak Polda Jateng untuk menyerahkan pelaporan atas jurnalis Serat.id, Zakki Amali ke Dewan Pers.
Kecam Pembunuhan Jurnalis Khashoggi, Erdogan Berangus Pers di Turki
Politik
Jumat, 16 Nov 2018

Kecam Pembunuhan Jurnalis Khashoggi, Erdogan Berangus Pers di Turki

Erdogan terus mendesak Saudi untuk mengungkap dalang pembunuhan jurnalis Khashoggi. Di Turki sendiri, kebebasan pers makin terancam selama Erdogan berkuasa.
Massa Bela Tauhid Intimidasi Jurnalis Foto Sampah, Apa Risikonya?
Hukum
Minggu, 4 Nov 2018

Massa Bela Tauhid Intimidasi Jurnalis Foto Sampah, Apa Risikonya?

Seorang jurnalis diintimidasi saat meliput aksi bela tauhid II, Jumat (2/11).
Laporan Indonesia Leaks Haram Disengketakan di Luar Dewan Pers
Hukum
Minggu, 4 Nov 2018

Laporan Indonesia Leaks Haram Disengketakan di Luar Dewan Pers

Laporan jurnalistik cuma bisa diselesaikan lewat Dewan Pers, termasuk investigasi Indonesia Leaks soal buku merah.
Solidaritas untuk Jamal Khashoggi dari Wartawan Lepas Indonesia
Sosial budaya
Sabtu, 20 Okt 2018

Solidaritas untuk Jamal Khashoggi dari Wartawan Lepas Indonesia

Wartawan Freelance Indonesia mendemo Kedutaan Besar Arab Saudi Jumat lalu, mendesak penyelesaian kasus Jamal Khashoggi, yang diduga dibunuh karena kritis terhadap rezim.
Diancam, Dibom, Dimutilasi: Nasib Jurnalis Anti-Korupsi di Eropa
Hukum
Rabu, 10 Okt 2018

Diancam, Dibom, Dimutilasi: Nasib Jurnalis Anti-Korupsi di Eropa

Selama setahun terakhir, jumlah kasus pembunuhan jurnalis anti-korupsi di Eropa meningkat drastis.
Jurnalis Indonesia Desak Bebaskan 2 Jurnalis Reuters yang Dipenjara
Sosial budaya
Jumat, 7 Sept 2018

Jurnalis Indonesia Desak Bebaskan 2 Jurnalis Reuters yang Dipenjara

Wa Lone dan Kyaw Soe Oo ditangkap saat mereka diundang makan malam dengan petinggi polisi di luar kota Yangoon, Desember 2017.
AJI Ajukan Wartawan Udin Dapat Penghormatan Guillermo dari UNESCO
Sosial budaya
Kamis, 16 Agt 2018

AJI Ajukan Wartawan Udin Dapat Penghormatan Guillermo dari UNESCO

Saat ini AJI sedang melengkapi persyaratan pengajuan itu untuk diserahkan ke UNESCO pada tahun depan.