Pelaku meretas akun email editor Tirto, lalu masuk ke sistem manajemen konten dan menghapus 7 artikel, salah satunya yang kritis tentang klaim obat corona.
AMSI mengecam intimidasi siber, doxing hingga ancaman pembunuhan terhadap jurnalis Detikcom. Organisasi ini menilai intimidasi seperti itu bisa merusak kebebasan pers dan demokrasi.
Marfuah, istri Sadli sempat diminta mengingatkan suaminya untuk berhenti memberitakan masalah simpang lima Labungkari oleh Sekretaris DPRD Buton Tengah.
Lembaga swadaya masyarakat yang fokus di bidang hukum dan hak asasi manusia, Lokataru Foundation menilai Indonesia di era pemerintahan Presiden Joko Widodo mengalami penyempitan ruang ekspresi publik (shrinking space).