Indeks Kdrt

Eksekusi Mati Tuti Tursilawati Dinilai Akumulasi Kekerasan Gender
Sosial budaya
Rabu, 31 Okt 2018

Eksekusi Mati Tuti Tursilawati Dinilai Akumulasi Kekerasan Gender

Ekesekusi mati terhadap buruh migran asal Majalengka pada 29 Oktober lalu bisa disebut sebagai akumulasi dari persoalan kekerasan berbasis gender.
Polisi Tangkap WN Mesir karena Aniaya Istri dan Positif Narkoba
Hukum
Senin, 3 Sept 2018

Polisi Tangkap WN Mesir karena Aniaya Istri dan Positif Narkoba

Polisi menduga Khaled menganiaya istri karena pengaruh narkoba.
Pelaku Kekerasan terhadap Ibu Hamil di Johar Baru Dicokok Polisi
Hukum
Senin, 8 Jan 2018

Pelaku Kekerasan terhadap Ibu Hamil di Johar Baru Dicokok Polisi

Polisi menangkap pelaku kekerasan terhadap ibu hamil di Johar Baru Jakarta Pusat. 
Faktor Finansial yang Memicu Perceraian dan Pembunuhan
Sosial budaya
Senin, 18 Des 2017

Faktor Finansial yang Memicu Perceraian dan Pembunuhan

Tekanan berbagai faktor dalam rumah tangga tidak hanya dapat melahirkan percekcokan suami-istri, tetapi juga tragedi.
Aku Terluka, Maka Aku Berkarya
Sosial budaya
Senin, 11 Des 2017

Aku Terluka, Maka Aku Berkarya

Perempuan-perempuan penyintas kekerasan ini membuktikan bahwa seni bisa menjadi jalan pemulihan.
Jakarta Masuk 10 Kota Paling Tak Aman Bagi Perempuan
Sosial budaya
Sabtu, 18 Nov 2017

Jakarta Masuk 10 Kota Paling Tak Aman Bagi Perempuan

Perempuan di Kota Jakarta rentan mendapat kekerasan seksual dan terkena praktik budaya berbahaya.
Posesif: Anatomi Hubungan Beracun dan Kekerasan Domestik
Film
Minggu, 5 Nov 2017

Posesif: Anatomi Hubungan Beracun dan Kekerasan Domestik

Isu kekerasan dalam hubungan dibungkus dalam kisah pop: cinta remaja.
Umoja, Desa Tanpa Pria untuk Para Korban Kekerasan Seksual
Sosial budaya
Sabtu, 14 Okt 2017

Umoja, Desa Tanpa Pria untuk Para Korban Kekerasan Seksual

Perempuan Kenya yang diusir keluarganya karena diperkosa atau kabur karena dipaksa kawin, kena KDRT, atau jadi korban perang, dapat membangun kembali kehidupannya di Desa Umoja.
UU Penghapusan Kekerasan Seksual jadi Pelengkap UU KDRT
Hukum
Sabtu, 30 Sept 2017

UU Penghapusan Kekerasan Seksual jadi Pelengkap UU KDRT

UU Penghapusan Kekerasan Sosial diharapkan dapat menjadi jawaban atas permasalahan kekerasan di Indonesia.
Ganti Rugi bagi Korban Kekerasan dalam Rumah Tangga
Hukum
Kamis, 10 Agt 2017

Ganti Rugi bagi Korban Kekerasan dalam Rumah Tangga

Setiap hari terdapat 30 kasus KDRT yang terjadi di Indonesia namun belum banyak korban mendapatkan hak restitusi.
Ombudsman Sebut Negara Belum Hadir Penuh bagi Korban KDRT
Hukum
Senin, 19 Jun 2017

Ombudsman Sebut Negara Belum Hadir Penuh bagi Korban KDRT

Ninik mengatakan bahwa negara belum mampu hadir secara penuh dalam pengusutan kasus serta melindungi korban KDRT.
Korban Kekerasan yang Tak Bisa Keluar dari
Sosial budaya
Minggu, 18 Jun 2017

Korban Kekerasan yang Tak Bisa Keluar dari "Lingkaran Setan"

Memutuskan hubungan dengan pelaku kekerasan atau intimidasi bukanlah perkara mudah buat sebagian orang. Bisa jadi mereka terkena stockholm syndrome. Apa saja gejalanya?
Polisi Sukabumi Tahan Ayah Pelempar Bayi ke Tungku Menyala
Hukum
Senin, 24 Apr 2017

Polisi Sukabumi Tahan Ayah Pelempar Bayi ke Tungku Menyala

Aparat kepolisian di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat menahan seorang pria karena melempar anaknya sendiri, yang masih berusia 18 bulan, ke tungku masak yang masih menyala.  
Lingkaran Setan KDRT
Mild report
Jumat, 2 Sept 2016

Lingkaran Setan KDRT

Rumah tangga yang diharapkan menjadi surga berubah menjadi neraka manakala KDRT hadir. Sebagian tak tahan dan memilih bercerai. 
WCC Desak Pemerintah Tinjau Batas Minimal Usia Nikah
Sosial budaya
Rabu, 17 Agt 2016

WCC Desak Pemerintah Tinjau Batas Minimal Usia Nikah

Banyaknya kasus kesehatan hingga kekerasan yang timbul dalam pernikahan dini membuat Pusat Pembelaan Hak-hak Perempuan atau "Women's Crisis Centre" Palembang, Sumatera Selatan, mendesak pemerintah untuk meninjau ulang batas usia minimal pernikahan.
Kejati: Berkas Ivan Haz Sudah Lengkap
Hukum
Kamis, 14 Apr 2016

Kejati: Berkas Ivan Haz Sudah Lengkap

Kasie Penkum Kejati DKI, Waluyo, menyatakan berkas perkara Ivan Haz dalam kasus dugaan tindakan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), sudah lengkap atau P21.