KPK melakukan penggeledahan di dua lokasi, antara lain kantor PT SW di Jalan Yasadiwirya, Purbalingga dan sebuah rumah di Jalan Dipokusumo, Purbalingga Lor.
Selasa (10/8/2021), KPK menggeledah dua lokasi terkait kasus korupsi Dinas PUPR Banjarnegara, salah satunya Rumah Dinas Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono.
Kepala BPKD DKI Jakarta Edi Sumantri diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Rudi Hartono Iskandar yang merupakan Direktur PT Aldira Berkah Abadi Makmur.
KPK perpanjang penahanan Stepanus Robin Pattuju yang jadi tersangka kasus suap penanganan perkara korupsi Walikota Tanjung Balai selama 30 hari ke depan.
Tim Jaksa telah menahan empat tersangka kasus dugaan korupsi dalam proses pengalihan izin usaha tambang batu bara di Jambi, termasuk mantan Dirut Antam.
Temuan ICW, ada 115 kasus perkara sisa tahun 2019 (carry over) dan 34 kasus di 2020. Dari jumlah tersebut hanya 15 kasus yang disidik dengan 75 tersangka.