Zulkifli Lubis adalah pendiri Badan Istimewa dan memimpin Badan Rahasia Negara Indonesia di awal kemerdekaan. Rivalitasnya dengan A.H. Nasution cukup terkenal.
Soeharto yang naik daun setelah Sukarno lengser dari kursi kepresidenan, juga dibarengi melejitnya karier Ali Moertopo. Ia dikenal sebagai perwira cerdas.
Kolopaking adalah keluarga terpandang di selatan Jawa. Pada awal abad ke-20, dua anggota dari keluarga ini terlibat dalam revolusi. Ada yang jadi menteri dan juga tokoh intel.