Indeks Hukum

Aktual dan Tren
Selasa, 3 Okt 2023

Data Kasus Bullying Terbaru 2023 dari Cilacap hingga Balikpapan

Daftar kasus bullying terbaru di Indonesia hingga Oktober 2023 dari Cilacap hingga Balikpapan.
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Paripurna DPR Setujui Arsul Sani Jadi Calon Hakim MK

DPR menyetujui Arsul Sani untuk menjadi Hakim MK menggantikan Wahiduddin Adam yang memasuki masa pensiun di rapat paripurna, Selasa (10/3/2023).
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Kejagung Geledah 3 Perusahaan di Kasus Tol MBZ, Sita US$354 Ribu

Penyidik Jampidsus menyita barang bukti diduga hasil korupsi tol MBZ berupa uang 354.700 ribu dolar AS, dokumen dan barang ellektronik. 
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Fakta Pemeriksaan Amanda Manopo di Bareskrim: Terima Rp16 Juta

Amanda Manopo dibayar Rp16 juta untuk mempromosikan situs yang diduga situs judi online.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Fakta-fakta Sidang TPPU Rafael Alun: Terima Fee Konsultan Pajak

Pada sidang hari ini terungkap Rafael Alun mendapat marketing fee sebesar 20 persen karena membawa PT Birotika Semesta (DHL).
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

MK Tolak Gugatan UU Cipta Kerja, Elemen Buruh akan Mogok Massal

MK menolak gugatan judicial review UU Cipta Kerja, Partai Buruh beserta federasi serikat buruh lainnya akan melakukan aksi mogok kerja massal.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

KPK: Korupsi di Kementan Berupa Pemerasan, Gratifikasi, dan TPPU

KPK menerangkan tiga cluster dugaan korupsi di Kementerian Pertanian, yaitu pemerasan dalam jabatan, gratifikasi, dan tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Jawaban KPK soal Febri Diansyah Diperiksa Tanpa Surat Panggilan

Jubir KPK Ali Fikri menanggapi pernyataan Febri Diansyah soal pemeriksaan sebagai saksi kasus korupsi Kementan hari ini tanpa surat panggilan resmi.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Eks Jubir KPK Febri Diansyah Akui Jadi Pengacara Mentan Syahrul

Mantan Jubir KPK Febri Diansyah mengungkapkan dirinya ditunjuk sebagai kuasa hukum Mentan Syahrul Yasin Limpo di kasus korupsi Kementan.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Alasan KPK Belum Ungkap Tersangka Kasus Korupsi di Kementan

Ali Fikri mengungkapkan alasan KPK belum mengumumkan tersangka dalam kasus korupsi di Kementerian Pertanian.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Polda Lampung Tangkap Pengedar Sabu Jaringan Fredy Pratama

Tersangka MBS merupakan kurir pembawa narkotika jenis sabu jaringan Fredy Pratama Sebanyak 4 kali.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Amanda Manopo Dipanggil Polisi soal Dugaan Promosi Judi Online

Dittipidsiber Bareskrim Polri kali ini memanggil artis Amanda Manopo untuk dimintai keterangan terkait dugaan promosi yang diduga situs judi online.
Aktual dan Tren
Senin, 2 Okt 2023

Kabar Terkini Arief Soemarko Suami Mirna, Benarkah Menikah Lagi?

Bagaimana kabar terkini suami Mirna Salihin, Arief Soemarko? Benarkah dia menikah lagi?
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

KPK Panggil Febri Diansyah & Rasamala terkait Kasus Kementan

KPK memanggil Febri Diansyah dan Rasamala Aritonang. Kemudian pengacara Donal Fariz sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi di Kementan.
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Polda Metro Jaya Kerahkan 6.520 Personel Amankan Demo Buruh

Buruh melakukan aksi unjuk rasa di depan patung kuda dalam rangka mengawal putusan Mahkamah Konstitusi (MK) atas uji formil Undang-Undang Cipta Kerja.
Polhukam
Sabtu, 30 Sept 2023

Geledah Kantor SYL, KPK Duga Ada Dokumen yang Bakal Dimusnahkan

Dalam proses penggeledahan kantor Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) kemarin, KPK duga ada dokumen yang bakal dimusnahkan. 
Polhukam
Sabtu, 30 Sept 2023

Setahun Kanjuruhan: Evaluasi Penggunaan Gas Air Mata-Keadilan

Amnesty sebut kritik terhadap penggunaan gas air mata bukanlah upaya untuk menghambat polisi dalam menjalankan tugas mereka untuk menjaga ketertiban.
Polhukam
Sabtu, 30 Sept 2023

Puslabfor Polri akan Cek Penyebab Kebakaran di Pasar Leuwiliang

Polres Bogor bersama tim Puslabfor Polri akan kembali datang ke TKP untuk mengecek penyebab kebakaran  Pasar Leuwiliang, Kabupaten Bogor.
Polhukam
Sabtu, 30 Sept 2023

Dugaan Kasus Korupsi Mentan SYL & Dampaknya ke Koalisi Perubahan

KPK klaim tidak punya kepentingan politik dalam pengusutan kasus dugaan korupsi di Kementan yang ikut menyeret nama Mentan SYL.
Polhukam
Jumat, 29 Sept 2023

Menelisik Harta Kekayaan Syahrul Yasin Limpo yang Digeledah KPK

Mentan Syahrul Yasin Limpo terakhir melaporkan kekayaannya pada 31 Desember 2022 mencapai Rp20,05 miliar.