Kelompok rentan (perempuan, penyandang disabilitas, anak-anak) paling rawan menjadi korban modus relasi kuasa yang berujung pada tindak kekerasan seksual.
Hasyim Asy’ari mungkin merasa kasusnya sebagai persoalan pribadi. Padahal semua penyelenggara pemilu harus sadar bahwa mereka bertugas memilih pemimpin.
Meski Ketua KPU RI dipecat, sejumlah pengamat yakin Pilkada Serentak 2024 tak akan ditunda. Alasannya karena KPU adalah lembaga hierarkis dan punya sistem.
Setelah kejadian, Hasyim mengirimkan pesan WhatsApp kepada pengadu berupa foto berdua disertai caption ‘my love’ ditambah emoji love & bunga mawar merah.
DKPP menilai aksi Hasyim tidak dibenarkan menurut etika penyelenggara pemilu. Sebab, ia terbukti menyisipkan kepentingan pribadi dalam menjalankan tugasnya.