Menteri BUMN Rini Soemarno meminta agar revisi tarif batas atas tiket pesawat dihitung dengan mempertimbangkan biaya yang dikeluarkan oleh pelaku usaha penerbangan.
Rini Soemarno mengatakan bila aturan baru soal tiket telah selesai dibahas, maka Garuda Indonesia sebagai BUMN yang bergerak di sektor penerbangan akan mematuhinya.
Luhut mengatakan persoalan tingginya harga tiket pesawat akan segera diselesaikan pemerintah usai Pilpres 2019. Namun ketika ditanya alasan mengapa harus menunggu pilpres, Luhut tak memberikan penjelasan lebih lanjut.
Peningkatan jumlah penumpang angkutan laut pada Februari 2019 secara year on year (yoy) dari 1,53 juta orang selama 2018 menjadi 1,66 juta orang selama 2019.