Indeks Gubernur Bi

Harga Bahan Pokok Disebut Mahal, Gubernur BI: Indikatornya apa?
Hard news
Senin, 4 Mar 2019

Harga Bahan Pokok Disebut Mahal, Gubernur BI: Indikatornya apa?

"Kalau ada ibu-ibu bilang harga mahal saya enggak tahu indikatornya apa, ini kan data BPS di survei dari ratusan komoditas. Kita juga melakukan survei".
Gubernur BI: Kalau Bank Kurang Likuiditas, Bilang ke Saya
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

Gubernur BI: Kalau Bank Kurang Likuiditas, Bilang ke Saya

Gubernur BI Perry Warjiyo menegaskan telah memastikan likuiditas dalam kondisi terjaga. "Kalau kurang bilang saya. Kita pastikan likuiditas lebih dari cukup," kata Perry.
Survei Bank Indonesia: Keinginan Belanja Konsumen Meningkat
Hard news
Selasa, 8 Jan 2019

Survei Bank Indonesia: Keinginan Belanja Konsumen Meningkat

Kepercayaan Konsumen pada bulan Desember 2018 berada ke level 127,0. Angka ini lebih tinggi ketimbang bulan November di tahun yang sama yakni 122,7.
BI Lantik 8 Pejabat Baru, Termasuk Asisten Gubernur
Hard news
Selasa, 8 Jan 2019

BI Lantik 8 Pejabat Baru, Termasuk Asisten Gubernur

Pejabat yang dilantik oleh Gubernur BI antara lain asisten gubernur BI, kepala departemen serta kepala perwakilan daerah dan luar negeri.
Prediksi BI: Tekanan Eksternal di 2019 Menurun, Rupiah Bisa Stabil
Hard news
Rabu, 2 Jan 2019

Prediksi BI: Tekanan Eksternal di 2019 Menurun, Rupiah Bisa Stabil

Bank Indonesia memperkirakan tekanan eksternal pada tahun 2019 tidak akan sekuat di 2018. Oleh karena itu, kurs rupiah diprediksi bisa lebih stabil dan pertumbuhan akan lebih baik pada 2019. 
BI Prediksi Neraca Pembayaran Kuartal IV 2018 Bakal Surplus
Hard news
Jumat, 21 Des 2018

BI Prediksi Neraca Pembayaran Kuartal IV 2018 Bakal Surplus

Gubernur BI Perry Warjiyo optimistis Neraca Pembayaran Indonesia pada kuartal IV-2018 bakal mencetak surplus.  
Alasan BI Pertahankan Suku Bunga Saat Fed Fund Rate Naik 25 bps
Hard news
Kamis, 20 Des 2018

Alasan BI Pertahankan Suku Bunga Saat Fed Fund Rate Naik 25 bps

BI menyatakan keputusan mempertahankan suku bunga acuan didasari pertimbangan matang.
BI Optimistis Kenaikan Suku Bunga Acuan Jaga Stabilitas Rupiah
Hard news
Kamis, 15 Nov 2018

BI Optimistis Kenaikan Suku Bunga Acuan Jaga Stabilitas Rupiah

Kenaikan suku bunga acuan diputuskan dalam rapat dewan gubernur (RDG) BI pada 14-15 Oktober 2018.
Bank Indonesia Naikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6 Persen
Hard news
Kamis, 15 Nov 2018

Bank Indonesia Naikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6 Persen

Bank Indonesia kembali menaikkan suku bunga acuan (BI7DRR). Suku bunga acuan Bank Indonesia naik menjadi 6 persen.
Prediksi BI Soal Nilai Tukar Rupiah Jika Impor Berhasil Ditekan
Hard news
Rabu, 5 Sept 2018

Prediksi BI Soal Nilai Tukar Rupiah Jika Impor Berhasil Ditekan

Gubernur BI Perry Warjiyo meyakini nilai tukar rupiah bisa menguat dan defisit transaksi berjalan akan berkurang pada tahun 2019.
Tanggapan Gubernur BI Soal GPN Dipersoalkan Pemerintah AS
Hard news
Kamis, 19 Juli 2018

Tanggapan Gubernur BI Soal GPN Dipersoalkan Pemerintah AS

Gubernur BI Perry Warjiyo memberikan tanggapan soal kabar Pemerintah AS mengevaluasi keringanan bea masuk bagi produk asal Indonesia karena pemberlakuan GPN.
Bank Indonesia: Pertumbuhan Ekonomi 2019 Tak Lebih dari 5,6 Persen
Hard news
Kamis, 31 Mei 2018

Bank Indonesia: Pertumbuhan Ekonomi 2019 Tak Lebih dari 5,6 Persen

Proyeksi Bank Indonesia mengenai pertumbuhan ekonomi nasional di tahun 2019 sedikit lebih rendah dari prediksi pemerintah.
Direktur BEI Berharap Suku Bunga Acuan BI Tak Naik Lagi
Hard news
Kamis, 31 Mei 2018

Direktur BEI Berharap Suku Bunga Acuan BI Tak Naik Lagi

Kenaikkan suku bunga acuan BI dinilai tepat karena sentimen ekonomi global yang dipengaruhi oleh Amerika Serikat.
Gubernur BI Akui Ada Peluang Suku Bunga Acuan Naik Lagi
Hard news
Rabu, 30 Mei 2018

Gubernur BI Akui Ada Peluang Suku Bunga Acuan Naik Lagi

Bank Indonesia tidak menutup kemungkinan ada kenaikan suku bunga acuan lagi di tahun ini.
BI Kembali Naikkan Suku Bunga Acuan Jadi 4,75 Persen
Hard news
Rabu, 30 Mei 2018

BI Kembali Naikkan Suku Bunga Acuan Jadi 4,75 Persen

“Kebijakan ini sebagai langkah pre-emptive, front loading, dan ahead of the curve dari BI untuk memperkuat stabilitas nilai tukar rupiah,” kata Gubernur BI
Yang akan Dilakukan Perry Warjiyo Saat Memimpin Bank Indonesia
Hard news
Kamis, 24 Mei 2018

Yang akan Dilakukan Perry Warjiyo Saat Memimpin Bank Indonesia

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo sudah menyiapkan strategi untuk mewujudkan stabilitas sekaligus mendorong pertumbuhan.
Tanggapan Menteri Kabinet Kerja Tentang Gubernur BI Perry Warjiyo
Hard news
Kamis, 24 Mei 2018

Tanggapan Menteri Kabinet Kerja Tentang Gubernur BI Perry Warjiyo

Perry Warjiyo merupakan kandidat tunggal yang dipilih Presiden Joko Widodo untuk menggantikan Gubernur BI periode 2013-2018 Agus Martowardojo.
Perry Warjiyo Resmi Menjabat Sebagai Gubernur BI
Hard news
Kamis, 24 Mei 2018

Perry Warjiyo Resmi Menjabat Sebagai Gubernur BI

Perry Warjiyo resmi menjabat Gubernur BI terbaru. Ia sebelumnya mantan Deputi Gubernur BI.
BI: Defisit Neraca Perdagangan Pengaruhi Nilai Tukar Rupiah
Hard news
Jumat, 18 Mei 2018

BI: Defisit Neraca Perdagangan Pengaruhi Nilai Tukar Rupiah

Faktor penyebab defisit karena jumlah impor pada April 2018 lebih tinggi ketimbang ekspor.
Menteri Darmin Respons Positif Kenaikan Suku Bunga Acuan BI
Hard news
Kamis, 17 Mei 2018

Menteri Darmin Respons Positif Kenaikan Suku Bunga Acuan BI

Menko Perekonomian Darmin Nasution merespons positif langkah pemerintah yang menaikkan suku bunga acuan sebesar 0,25 persen.