Indeks Bawaslu

Wiranto: Pelaksanaan Pemilu Bukan Ajang Konflik Antar Kubu
Hard news
Jumat, 22 Mar 2019

Wiranto: Pelaksanaan Pemilu Bukan Ajang Konflik Antar Kubu

Wiranto menegaskan momen pemilu harus menjadi ajang unjuk kompetensi, program dan kapabilitas guna mendapatkan kepercayaan rakyat yang akan memilih pemimpin nasional.
KPU Persilakan BPN Prabowo Pakai Pemantau Asing Awasi Pilpres 2019
Hard news
Rabu, 20 Mar 2019

KPU Persilakan BPN Prabowo Pakai Pemantau Asing Awasi Pilpres 2019

KPU sering mendapatkan undangan dari negara-negara lain untuk melihat langsung proses Pemilu di sana.
Usai ke KPU, Kubu Prabowo Sampaikan Temuan DPT Tak Wajar ke Bawaslu
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Usai ke KPU, Kubu Prabowo Sampaikan Temuan DPT Tak Wajar ke Bawaslu

Senin pekan lalu, BPN Prabowo-Sandiaga mendatangi KPU untuk mengadukan temuan adanya 17,5 juta data pemilih dalam DPT Pemilu 2019 yang dianggap tak wajar.
Tanggapi Survei Denny JA, TKN : Kita Nggak Urus Golput
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Tanggapi Survei Denny JA, TKN : Kita Nggak Urus Golput

Tim sukses Jokowi menganggap angka golput terlalu kecil dalam Pilpres 2019. Mereka mengaku lebih menekankan kepada undecided voter.
Kubu Prabowo Nilai DPT Pemilu 2019 Masih Banyak Masalah
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Kubu Prabowo Nilai DPT Pemilu 2019 Masih Banyak Masalah

Seknas Prabowo-Sandiaga mencatat di Jakarta Selatan ada 132 TPS yang jumlah pemilihnya kurang dari 20 orang, bahkan ada satu TPS yang jumlah pemilihnya hanya ada satu orang. 
Puji KPU dan Bawaslu, Prabowo: Kita Hasilkan Demokrasi yang Baik
Hard news
Kamis, 14 Mar 2019

Puji KPU dan Bawaslu, Prabowo: Kita Hasilkan Demokrasi yang Baik

Prabowo menilai KPU dan Bawaslu telah berhasil mewujudkan proses demokrasi yang baik, damai dan sesuai dengan kehendak rakyat. 
Pemilu 2019 Dinilai Berpotensi Jadi Pemilu Terburuk di Indonesia
Hard news
Kamis, 14 Mar 2019

Pemilu 2019 Dinilai Berpotensi Jadi Pemilu Terburuk di Indonesia

Arif mengatakan, setidaknya terdapat enam potensi yang membuat Pemilu 2019 bisa menjadi yang terburuk.
Daftar Nama Komite Damai Debat Ketiga
Hard news
Kamis, 14 Mar 2019

Daftar Nama Komite Damai Debat Ketiga

Wahyu mengatakan Komite Damai ini dibentuk untuk mengatasi jika ada permasalahan sepanjang debat.
Komisi II DPR Tolak Usulan Bawaslu Longgarkan Syarat Pengawas TPS
Hard news
Rabu, 13 Mar 2019

Komisi II DPR Tolak Usulan Bawaslu Longgarkan Syarat Pengawas TPS

Alasan penolakan permintaan Bawaslu melonggarkan syarat jadi petugas pegawas TPS karena telah diatur dalam undang-undang.
Bawaslu Sebut Pengawas TPS Masih Kurang 70 Ribu Orang
Hard news
Rabu, 13 Mar 2019

Bawaslu Sebut Pengawas TPS Masih Kurang 70 Ribu Orang

Menurut Abhan hingga saat ini masih banyak provinsi yang belum memenuhi PTPS-nya.
Anggota Komisi II Beda Pendapat Soal Deklarasi Ganjar Pranowo
Hard news
Rabu, 13 Mar 2019

Anggota Komisi II Beda Pendapat Soal Deklarasi Ganjar Pranowo

Perbedaan pendapat sempat mencuat antar anggota Komisi II DPR RI soal kasus Ganjar Pranowo yang mendeklarasikan dukungan paslon 01.
Jika KPU Tak Bisa Selesaikan Soal DPT, BPN Tindaklanjuti ke Bawaslu
Hard news
Selasa, 12 Mar 2019

Jika KPU Tak Bisa Selesaikan Soal DPT, BPN Tindaklanjuti ke Bawaslu

BPN berencana menindaklanjuti ke Bawaslu terkait temuan adanya 17,5 juta data pemilih dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2019, jika KPU tak bisa menyelesaikan.
Bawaslu DKI Akan Panggil FPI Soal Laporan Kampanye pada Munajat 212
Hard news
Selasa, 12 Mar 2019

Bawaslu DKI Akan Panggil FPI Soal Laporan Kampanye pada Munajat 212

FPI bakal dipanggil Bawaslu DKI Jakarta terkait perannya dalam kepanitiaan acara Munajat 212 di Lapangan Munas. Hal ini terkait laporan dugaan pelanggaran kampanye.
Bawaslu Panggil MUI DKI, Fadli Zon & Neno Terkait Malam Munajat 212
Hard news
Senin, 11 Mar 2019

Bawaslu Panggil MUI DKI, Fadli Zon & Neno Terkait Malam Munajat 212

Munajat 212 menjadi kajian Bawaslu DKI setelah ditemukan indikasi pelanggaran, diantaranya penyampaian pidato oleh tokoh kubu 02 dan adanya alat peraga kampanye.
Bawaslu Temukan 486 Ribu Alat Peraga Kampanye Langgar Aturan
Hard news
Jumat, 8 Mar 2019

Bawaslu Temukan 486 Ribu Alat Peraga Kampanye Langgar Aturan

Bawaslu mencatat ada 400an ribu alat peraga kampanye melanggar aturan, paling banyak ada di Jawa Barat.
Bawaslu akan Awasi Tabloid Obor Rakyat Bila Kembali Terbit
Hard news
Jumat, 8 Mar 2019

Bawaslu akan Awasi Tabloid Obor Rakyat Bila Kembali Terbit

Pada Pilpres 2014 lalu, peredaran tabloid Obor Rakyat menuai kecaman lantaran isinya yang dianggap banyak memfitnah Joko Widodo.
KPU Yogya Bakal Coret Nama WNA yang Masuk DPT Pemilu 2019
Hard news
Rabu, 6 Mar 2019

KPU Yogya Bakal Coret Nama WNA yang Masuk DPT Pemilu 2019

KPU DIY kata Wawan telah menindaklanjuti temuan Bawaslu DIY terkait 10 nama WNA yang masuk dalam DPT.
Bawaslu Yogya Temukan 10 WNA Masuk DPT Pemilu 2019
Hard news
Rabu, 6 Mar 2019

Bawaslu Yogya Temukan 10 WNA Masuk DPT Pemilu 2019

Bawaslu Yogyakarta menemukan ada 10 WNA masuk dalam daftar pemilih tetap Pemilu 2019, 8 di antaranya ditemukan di Bantul.
Bila Laporannya Tak Diproses, Eggi Sudjana Ancam Duduki Bawaslu
Hard news
Selasa, 5 Mar 2019

Bila Laporannya Tak Diproses, Eggi Sudjana Ancam Duduki Bawaslu

Eggi dan Koalisi Masyarakat Anti Hoaks telah melaporkan Jokowi ke Bawaslu pada 19 Februari 2019 lalu dan meminta laporan itu diproses selama 14 hari kerja.
Sekjen FUI Ingatkan KPU & Bawaslu Jujur di Pemilu 2019
Hard news
Jumat, 1 Mar 2019

Sekjen FUI Ingatkan KPU & Bawaslu Jujur di Pemilu 2019

Al Khaththath memastikan tidak ada niat untuk mengintimidasi KPU selaku penyelenggara pemilu dalam aksi ini.