Bambang Pacul bilang sudah tak relevan lagi membahas pernyataan eks Ketua KPK, Agus Rahardjo, yang menuding Presiden Jokowi mengintervensi kasus e-KTP.
Mahfud MD menyebut OTT KPK terhadap Bupati Sidoarjo tidak lepas dari peran Dewas sesuai UU KPK baru. Klaim tersebut disanggah oleh Alexander Marwata dan Agus Rahardjo.
Di era kepemimpinan Agus, angka IPK meningkat secara bertahap. Di 2015, angka IPK 36. Di 2016 naik 1 poin dan bertahan hingga 2017. Di tahun 2018, IPK naik 1 poin menjadi 38.
Agus Rahardjo berkata KPK tetap berharap Presiden Jokowi terbitkan Perppu meski lembaganya juga sudah siapkan perkom terkait UU KPK hasil revisi yang akan berlaku.
Agus Rahardjo dan Saut Situmorang dilaporkan ke polisi karena diduga membuat surat palsu dan menyalahkan wewenang dalam penyidikan kasus Setya Novanto.