Menuju konten utama

Daftar Instansi yang Sudah Umumkan Hasil PPPK 2023 Teknis-Nakes

Berikut ini daftar instansi yang telah menyampaikan pengumuman hasil seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tenaga kesehatan dan teknis.

Daftar Instansi yang Sudah Umumkan Hasil PPPK 2023 Teknis-Nakes
Sejumlah Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) 2023 lingkup Pemprov Sulsel mengantre untuk menjalani pemeriksaan berkas sebelum memasuki ruangan ujian Seleksi Kemampuan Dasar (SKD) di Makassar, Sulawesi Selatan, Jumat (10/11/2023). ANTARA FOTO/Hasrul Said.

tirto.id - Pengumuman hasil seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tenaga kesehatan dan teknis sudah disampaikan sejak tanggal 6 hingga 15 Desember 2023.

Beberapa instansi telah mengumumkan hasil seleksi tenaga kesehatan dan teknis PPPK 2023. Caranya bisa dicek melalui laman masing-masing instansi yang dilamar atau via situs web SSCASN dengan login terlebih dahulu.

Namun demikian, pengumuman tidak bisa dilakukan secara serentak. Pasalnya, sejumlah instansi masih akan melaksanakan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan (SKTT).

Hingga Jumat, 15 Desember 2023 pukul 17.20 WIB, BKN (Badan Kepegawaian Negara) telah mencatat setidaknya sudah ada 64 instansi yang telah mengumumkan hasil seleksi tenaga kesehatan dari total 573 lembaga pemerintahan.

Sedangkan untuk tenaga teknisnya adalah sebanyak 56 instansi dari 482 lembaga yang membuka lowongan.

Daftar Instansi yang Sudah Rilis Pengumuman Kelulusan PPPK 2023

Beberapa instansi sudah merilis hasil pengumuman kelulusan PPPK 2023, baik tenaga teknis maupun kesehatan.

Untuk tenaga teknis, instansi yang sudah mengumumkan di antaranya Kementerian Komunikasi dan Informatika, Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, hingga Kepolisian Negara.

Sementara untuk tenaga teknis ialah Badan Pemeriksa Keuangan, Pemerintah Kab. Jembrana, Kementerian Keuangan, hingga Pemerintah Kab. Way Kanan.

Berikut update terbaru daftar instansi pemerintah yang sudah merilis pengumuman kelulusan PPPK 2023 tenaga kesehatan:

  1. Kementerian Komunikasi dan Informatika
  2. Pemerintah Kota Cirebon
  3. Pemerintah Kab. Dharmasraya
  4. Pemerintah Kab. Sumedang
  5. Pemerintah Kab. Indramayu
  6. Pemerintah Kab. Cilacap
  7. Pemerintah Kab. Paser
  8. Pemerintah Kab. Kepulauan Talaud
  9. Pemerintah Kab. Pinrang
  10. Pemerintah Kab. Buru Selatan
  11. Pemerintah Provinsi Maluku Utara
  12. Pemerintah Kab. Lingga
  13. Pemerintah Kab. Pesisir Selatan
  14. Pemerintah Kab. Batang Hari
  15. Pemerintah Kab. Kepahiang
  16. Pemerintah Kab. Karawang
  17. Pemerintah Kota Sukabumi
  18. Pemerintah Kota Tangerang Selatan
  19. Pemerintah Kota Pasuruan
  20. Pemerintah Kota Kediri
  21. Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan
  22. Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur
  23. Pemerintah Kab. Luwu
  24. Pemerintah Kab. Wakatobi
  25. Pemerintah Kab. Buleleng
  26. Pemerintah Kab. Jembrana
  27. Pemerintah Kab. Ngada
  28. Pemerintah Kab. Halmahera Tengah
  29. Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan
  30. Pemerintah Kab. Aceh Barat
  31. Pemerintah Kota Bukittinggi
  32. Pemerintah Kota Surakarta
  33. Pemerintah Kab. Jombang
  34. Pemerintah Kab. Kediri
  35. Pemerintah Kab. Barito Utara
  36. Pemerintah Kab. Kotawaringin Barat
  37. Pemerintah Kab. Tanah Laut
  38. Pemerintah Kota Samarinda
  39. Pemerintah Kab. Pangkajene dan Kepulauan
  40. Pemerintah Provinsi Bali
  41. Pemerintah Kab. Tabanan
  42. Pemerintah Kab. Lombok Tengah
  43. Pemerintah Kab. Lombok Timur
  44. Pemerintah Kota Mataram
  45. Pemerintah Kab. Belu
  46. Pemerintah Kab. Sumba Barat Daya
  47. Pemerintah Kab. Buru
  48. Pemerintah Kab. Natuna
  49. Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah
  50. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
  51. Kementerian Dalam Negeri
  52. Kementerian Luar Negeri
  53. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia
  54. Kementerian Ketenagakerjaan
  55. Sekretariat Jenderal MPR
  56. Perpustakaan Nasional RI
  57. Kepolisian Negara
  58. Pemerintah Kab. Aceh Timur
  59. Pemerintah Kab. Aceh Tengah
  60. Pemerintah Kab. Aceh Tamiang
  61. Pemerintah Kab. Pidie Jaya
  62. Pemerintah Kota Langsa
  63. Pemerintah Kab. Kampar
  64. Pemerintah Kota Pekanbaru
  65. Pemerintah Kota Dumai
  66. Pemerintah Kab. Tanah Datar
  67. Pemerintah Kab. Kep. Mentawai
  68. Pemerintah Kab. Pasaman Barat
  69. Pemerintah Kota Sawahlunto
  70. Pemerintah Kab. Merangin
  71. Pemerintah Kota Jambi
  72. Pemerintah Kota Lubuk Linggau
  73. Pemerintah Kab. Belitung Timur
  74. Pemerintah Kab. Rejang Lebong
  75. Pemerintah Kab. Lebong
  76. Pemerintah Kab. Bengkulu Tengah
  77. Pemerintah Provinsi Lampung
  78. Pemerintah Kab. Way Kanan
  79. Pemerintah Kab. Pringsewu
  80. Pemerintah Provinsi Jawa Barat
  81. Pemerintah Kab. Bogor
  82. Pemerintah Kab. Purwakarta
  83. Pemerintah Kab. Subang
  84. Pemerintah Kab. Cirebon
  85. Pemerintah Kab. Bandung Barat
  86. Pemerintah Kota Bogor
  87. Pemerintah Kota Depok
  88. Pemerintah Kab. Serang
  89. Pemerintah Kota Tangerang
  90. Pemerintah Kota Cilegon
  91. Pemerintah Daerah D I Yogyakarta
  92. Pemerintah Kab. Bantul
  93. Pemerintah Kab. Sleman
  94. Pemerintah Kab. Gunung Kidul
  95. Pemerintah Kab. Kulon Progo
  96. Pemerintah Kota Yogyakarta
  97. Pemerintah Kab. Pekalongan
  98. Pemerintah Kab. Tegal
  99. Pemerintah Kab. Pati
  100. Pemerintah Kab. Pemalang
  101. Pemerintah Kab. Rembang
  102. Pemerintah Kab. Blora
  103. Pemerintah Kab. Magelang
  104. Pemerintah Kab. Sukoharjo
  105. Pemerintah Kab. Karanganyar
  106. Pemerintah Kota Pekalongan
  107. Pemerintah Kota Magelang
  108. Pemerintah Provinsi Jawa Timur
  109. Pemerintah Kab. Mojokerto
  110. Pemerintah Kab. Sumenep
  111. Pemerintah Kab. Jember
  112. Pemerintah Kab. Malang
  113. Pemerintah Kab. Probolinggo
  114. Pemerintah Kab. Tulungagung
  115. Pemerintah Kab. Nganjuk
  116. Pemerintah Kab. Magetan
  117. Pemerintah Kab. Ponorogo
  118. Pemerintah Kab. Pacitan
  119. Pemerintah Kota Surabaya
  120. Pemerintah Kota Blitar
  121. Pemerintah Kab. Ketapang
  122. Pemerintah Kab. Bengkayang
  123. Pemerintah Kab. Sekadau
  124. Pemerintah Kota Pontianak
  125. Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah
  126. Pemerintah Kab. Barito Selatan
  127. Pemerintah Kab. Lamandau
  128. Pemerintah Kab. Sukamara
  129. Pemerintah Kab. Katingan
  130. Pemerintah Kab. Seruyan
  131. Pemerintah Kab. Banjar
  132. Pemerintah Kab. Tapin
  133. Pemerintah Kab. Tabalong
  134. Pemerintah Kab. Kotabaru
  135. Pemerintah Kab. Hulu Sungai Utara
  136. Pemerintah Kab. Balangan
  137. Pemerintah Kota Banjarmasin
  138. Pemerintah Kota Banjarbaru
  139. Pemerintah Kab. Kutai Barat
  140. Pemerintah Kab. Kutai Timur
  141. Pemerintah Kab. Minahasa
  142. Pemerintah Kab. Buol
  143. Pemerintah Kab. Wajo
  144. Pemerintah Kab. Barru
  145. Pemerintah Kab. Sidenreng Rappang
  146. Pemerintah Kab. Soppeng
  147. Pemerintah Kab. Enrekang
  148. Pemerintah Kab. Toraja Utara
  149. Pemerintah Kota Parepare
  150. Pemerintah Kab. Klungkung
  151. Pemerintah Kab. Karangasem
  152. Pemerintah Kab. Badung
  153. Pemerintah Kota Denpasar
  154. Pemerintah Kota Bima
  155. Pemerintah Kab. Flores Timur
  156. Pemerintah Kab. Sumba Barat
  157. Pemerintah Kab. Lembata
  158. Pemerintah Kab. Manggarai Barat
  159. Pemerintah Kab. Nagekeo
  160. Pemerintah Kab. Sabu Raijua
  161. Pemerintah Kab. Malaka
  162. Pemerintah Kota Tidore Kepulauan
  163. Pemerintah Kab. Karimun
  164. Pemerintah Kab. Pegunungan Arfak
  165. Pemerintah Kab. Nunukan
  166. Pemerintah Kab. Tana Tidung
  167. Pemerintah Kota Tarakan
  168. Pemerintah Kab. Boven Digoel
  169. Pemerintah Kab. Mappi
  170. Pemerintah Kab. Puncak
  171. Kementerian Pertahanan
  172. Pemerintah Kab. Pelalawan
  173. Pemerintah Kab. Rokan Hulu
  174. Pemerintah Kab. Sijunjung
  175. Pemerintah Kab. Mesuji
  176. Pemerintah Kab. Cianjur
  177. Pemerintah Kab. Ciamis
  178. Pemerintah Kab. Pangandaran
  179. Pemerintah Kab. Grobogan
  180. Pemerintah Kab. Batang
  181. Pemerintah Kab. Pasuruan
  182. Pemerintah Kab. Lamongan
  183. Pemerintah Kota Mojokerto
  184. Pemerintah Kab. Hulu Sungai Selatan
  185. Pemerintah Kab. Barito Kuala
  186. Pemerintah Kota Bontang
  187. Pemerintah Kab. Kepulauan Siau Tagulandang Biaro
  188. Pemerintah Kota Palu
  189. Pemerintah Kab. Gowa
  190. Pemerintah Kab. Bombana
  191. Pemerintah Kab. Sumba Timur
  192. Pemerintah Kab. Sumba Tengah
  193. Pemerintah Kab. Halmahera Utara
  194. Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat
  195. Pemerintah Kab. Pasangkayu
  196. Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara
  197. Pemerintah Kab. Aceh Utara
  198. Pemerintah Kab. Tasikmalaya
  199. Pemerintah Kab. Sragen
  200. Pemerintah Provinsi Maluku
  201. Pemerintah Kab. Polewali Mandar
  202. Pemerintah Kota Gunung Sitoli
  203. Pemerintah Kota Bandar Lampung
  204. Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah

Berikut update terbaru daftar instansi pemerintah yang sudah merilis pengumuman kelulusan PPPK 2023 tenaga teknis:

  1. Pemerintah Kota Pekalongan
  2. Pemerintah Kab. Tanah Laut
  3. Kementerian Komunikasi dan Informatika
  4. Badan Pengawas Pemilihan Umum
  5. Pemerintah Kab. Cilacap
  6. Pemerintah Kab. Buru Selatan
  7. Pemerintah Provinsi Maluku Utara
  8. Pemerintah Kab. Dharmasraya
  9. Pemerintah Kab. Sumedang
  10. Pemerintah Kab. Indramayu
  11. Pemerintah Kab. Paser
  12. Pemerintah Kab. Lingga
  13. Badan Pemeriksa Keuangan
  14. Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan
  15. Setjen KOMNAS HAM
  16. Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia
  17. Badan Pangan Nasional
  18. Pemerintah Kota Sukabumi
  19. Pemerintah Kota Pasuruan
  20. Pemerintah Kota Kediri
  21. Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan
  22. Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur
  23. Pemerintah Kab. Luwu
  24. Pemerintah Kab. Wakatobi
  25. Pemerintah Kab. Jembrana
  26. Pemerintah Kab. Halmahera Tengah
  27. Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan
  28. Kementerian Sosial
  29. Pemerintah Kab. Aceh Barat
  30. Pemerintah Kota Surakarta
  31. Pemerintah Kab. Jombang
  32. Pemerintah Kab. Kediri
  33. Pemerintah Kab. Barito Utara
  34. Pemerintah Kab. Pangkajene dan Kepulauan
  35. Pemerintah Provinsi Bali
  36. Pemerintah Kab. Badung
  37. Pemerintah Kab. Lombok Tengah
  38. Pemerintah Kota Mataram
  39. Pemerintah Kab. Sumba Barat Daya
  40. Pemerintah Kab. Natuna
  41. Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah
  42. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
  43. Kementerian Dalam Negeri
  44. Kementerian Luar Negeri
  45. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia
  46. Kementerian Keuangan
  47. Kementerian Ketenagakerjaan
  48. Sekretariat Jenderal MPR
  49. Lembaga Administrasi Negara
  50. Badan Pusat Statistik
  51. Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal
  52. Perpustakaan Nasional RI
  53. Badan Pengawas Obat dan Makanan
  54. Kepolisian Negara
  55. Setjen Komisi Pemilihan Umum
  56. Sekretariat Jenderal Komisi Yudisial
  57. Setjen Dewan Perwakilan Daerah
  58. Sekretariat Jenderal Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus
  59. Pemerintah Kab. Aceh Timur
  60. Pemerintah Kab. Aceh Tengah
  61. Pemerintah Kab. Aceh Tamiang
  62. Pemerintah Kab. Pidie Jaya
  63. Pemerintah Kota Langsa
  64. Pemerintah Kab. Kampar
  65. Pemerintah Kab. Rokan Hulu
  66. Pemerintah Kab. Padang Pariaman
  67. Pemerintah Kab. Tanah Datar
  68. Pemerintah Kota Sawahlunto
  69. Pemerintah Kota Jambi
  70. Pemerintah Kota Lubuk Linggau
  71. Pemerintah Kab. Rejang Lebong
  72. Pemerintah Kab. Bengkulu Tengah
  73. Pemerintah Kab. Way Kanan
  74. Pemerintah Kab. Pringsewu
  75. Pemerintah Provinsi Jawa Barat
  76. Pemerintah Kab. Bogor
  77. Pemerintah Kab. Purwakarta
  78. Pemerintah Kab. Subang
  79. Pemerintah Kab. Bandung Barat
  80. Pemerintah Kota Bogor
  81. Pemerintah Kab. Serang
  82. Pemerintah Kota Tangerang
  83. Pemerintah Daerah D I Yogyakarta
  84. Pemerintah Kab. Bantul
  85. Pemerintah Kab. Sleman
  86. Pemerintah Kab. Kulon Progo
  87. Pemerintah Kota Yogyakarta
  88. Pemerintah Kab. Pekalongan
  89. Pemerintah Kab. Tegal
  90. Pemerintah Kab. Rembang
  91. Pemerintah Kab. Blora
  92. Pemerintah Kab. Sukoharjo
  93. Pemerintah Kab. Karanganyar
  94. Pemerintah Kota Magelang
  95. Pemerintah Provinsi Jawa Timur
  96. Pemerintah Kab. Jember
  97. Pemerintah Kab. Malang
  98. Pemerintah Kab. Probolinggo
  99. Pemerintah Kab. Tulungagung
  100. Pemerintah Kab. Nganjuk
  101. Pemerintah Kab. Trenggalek
  102. Pemerintah Kab. Magetan
  103. Pemerintah Kab. Ponorogo
  104. Pemerintah Kab. Lamongan
  105. Pemerintah Kota Surabaya
  106. Pemerintah Kota Blitar
  107. Pemerintah Kab. Ketapang
  108. Pemerintah Kab. Bengkayang
  109. Pemerintah Kab. Sekadau
  110. Pemerintah Kab. Kubu Raya
  111. Pemerintah Kab. Barito Selatan
  112. Pemerintah Kab. Lamandau
  113. Pemerintah Kab. Sukamara
  114. Pemerintah Kab. Katingan
  115. Pemerintah Kab. Seruyan
  116. Pemerintah Kab. Banjar
  117. Pemerintah Kab. Tapin
  118. Pemerintah Kab. Hulu Sungai Tengah
  119. Pemerintah Kab. Tabalong
  120. Pemerintah Kab. Kotabaru
  121. Pemerintah Kab. Hulu Sungai Utara
  122. Pemerintah Kab. Balangan
  123. Pemerintah Kota Banjarmasin
  124. Pemerintah Kota Banjarbaru
  125. Pemerintah Kab. Kutai Barat
  126. Pemerintah Kota Balikpapan
  127. Pemerintah Kab. Minahasa
  128. Pemerintah Kab. Kepulauan Sangihe
  129. Pemerintah Kota Tomohon
  130. Pemerintah Kab. Buol
  131. Pemerintah Kab. Wajo
  132. Pemerintah Kab. Barru
  133. Pemerintah Kab. Toraja Utara
  134. Pemerintah Kab. Klungkung
  135. Pemerintah Kota Denpasar
  136. Pemerintah Kota Bima
  137. Pemerintah Kab. Flores Timur
  138. Pemerintah Kab. Sumba Barat
  139. Pemerintah Kab. Manggarai Barat
  140. Pemerintah Kab. Nagekeo
  141. Pemerintah Kab. Sabu Raijua
  142. Pemerintah Kab. Malaka
  143. Pemerintah Kab. Karimun
  144. Pemerintah Kab. Nunukan
  145. Kementerian Pertahanan
  146. Badan Kepegawaian Negara
  147. Badan Pembinaan Ideologi Pancasila
  148. Pemerintah Kab. Batang Hari
  149. Pemerintah Kab. Mesuji
  150. Pemerintah Kab. Cianjur
  151. Pemerintah Kab. Ciamis
  152. Pemerintah Kab. Grobogan
  153. Pemerintah Kab. Batang
  154. Pemerintah Kab. Sragen
  155. Pemerintah Kab. Pasuruan
  156. Pemerintah Kab. Pacitan
  157. Pemerintah Kota Mojokerto
  158. Pemerintah Kab. Hulu Sungai Selatan
  159. Pemerintah Kab. Barito Kuala
  160. Pemerintah Kab. Kepulauan Siau Tagulandang Biaro
  161. Pemerintah Kota Palu
  162. Pemerintah Kab. Gowa
  163. Pemerintah Kab. Bombana
  164. Pemerintah Kab. Sumba Timur
  165. Pemerintah Kab. Halmahera Utara
  166. Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat
  167. Pemerintah Kab. Aceh Utara
  168. Pemerintah Kab. Belitung Timur
  169. Pemerintah Kab. Tasikmalaya
  170. Pemerintah Provinsi Maluku
  171. Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah
  172. Pemerintah Kab. Cirebon

Kapan Pengumuman Hasil Akhir PPPK Guru 2023?

BKN saat ini sedang melakukan pengolahan hasil kelulusan PPPK Guru 2023. Pengumuman paling lambat akan disampaikan pada hari Jumat, 22 Desember 2023.

Berbeda dengan tenaga kesehatan maupun teknis, BKN masih akan melakukan konfirmasi dan klarifikasi data terkait beberapa hal terhadap penerimaan seleksi PPPK Guru 2023.

Di antaranya ialah seperti berikut ini:

  • Hasil seleksi manajerial dan sosiokultural bagi peserta P1
  • Hasil seleksi kompetensi teknis tambahan
  • Afirmasi Sertifikat Pendidik (Serdik).
Penyesuaian jadwal akan disampaikan BKN ke masing-masing instansi terkait.

Baca juga artikel terkait PPPK 2023 atau tulisan lainnya dari Beni Jo

tirto.id - Sosial budaya
Penulis: Beni Jo
Editor: Dipna Videlia Putsanra