Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur, seorang wartawan berita untuk Tirto.ID yang bergabung sejak Februari 2023. Mulai belajar menulis sejak di bangku perkuliahan pada 2016. Saya bertanggung jawab untuk melaporkan berita terbaru dengan informatif dan menarik bagi pembaca. Sehari-hari menghasilkan tulisan panjang disertai analisis, namun tetap mudah dipahami oleh pembaca. Gemar membaca buku-buku sastra dan esai sosial-kebudayaan. Menulis pada ranah isu kemanusiaan, kesehatan, kebudayaan, kebencanaan serta hukum.

Indeks Tulisan

Update Longsor di Serasan Natuna: 48 Orang Tewas dan 6 Hilang
Sosial budaya
Selasa, 14 Mar 2023

Update Longsor di Serasan Natuna: 48 Orang Tewas dan 6 Hilang

Pemkab Natuna melaporkan total warga yang mengungsi akibat terdampak bencana longsor di Serasan bertambah menjadi 2.835 orang.
Menkes Investigasi Kematian Misterius Dokter Spesialis di Papua
Kesehatan
Senin, 13 Mar 2023

Menkes Investigasi Kematian Misterius Dokter Spesialis di Papua

Dokter bernama Mawartih Susanty ini ditemukan tewas di dalam rumah dinasnya pada Kamis (9/3). Hingga kini, belum diketahui penyebabnya.
Tren Berobat ke LN, FKUI: Biaya Pengobatannya Kerap Lebih Murah
Kesehatan
Senin, 13 Mar 2023

Tren Berobat ke LN, FKUI: Biaya Pengobatannya Kerap Lebih Murah

Lebih mahalnya harga pengobatan di Indonesia tak lepas dari harga alat kesehatan yang juga terlampau mahal.
Masa Tanggap Darurat Longsor Natuna Diperpanjang sampai 15 Maret
Sosial budaya
Senin, 13 Mar 2023

Masa Tanggap Darurat Longsor Natuna Diperpanjang sampai 15 Maret

Masa tanggap darurat bencana longsor di Serasan, Natuna, berfokus pada pencarian 8 korban hilang.
Update Longsor di Serasan Natuna: 46 Orang Tewas dan 8 Hilang
Sosial budaya
Senin, 13 Mar 2023

Update Longsor di Serasan Natuna: 46 Orang Tewas dan 8 Hilang

Pemkab Natuna melaporkan total warga yang mengungsi akibat terdampak bencana longsor di Serasan mencapai 2.240 orang.
BNPB: Akses Jalan Masih Terputus Akibat Longsor di Natuna
Sosial budaya
Jumat, 10 Mar 2023

BNPB: Akses Jalan Masih Terputus Akibat Longsor di Natuna

BNPB menyebut PUPR akan membuka jalan sepanjang 150 meter itu paling lama dua hari.
DPR Resmi Serahkan Draf Omnibus Law RUU Kesehatan ke Pemerintah
Kesehatan
Jumat, 10 Mar 2023

DPR Resmi Serahkan Draf Omnibus Law RUU Kesehatan ke Pemerintah

Dengan demikian, RUU Kesehatan resmi masuk tahapan proses pembahasan dan partisipasi publik.
Kemensos: Bantuan Korban Longsor Natuna Terkendala Cuaca
Sosial budaya
Jumat, 10 Mar 2023

Kemensos: Bantuan Korban Longsor Natuna Terkendala Cuaca

Untuk itu, pengiriman bantuan menyesuaikan keadaan moda transportasi yang tersedia.
Update Korban Longsor Natuna: 33 Meninggal, 21 Masih Hilang
Sosial budaya
Jumat, 10 Mar 2023

Update Korban Longsor Natuna: 33 Meninggal, 21 Masih Hilang

Total pengungsi akibat bencana longsor Natuna mencapai 1.216 orang dan rumah yang tertimbun longsor berjumlah 30 rumah.
PB IDI Imbau Masyarakat Tak Panik Hadapi Flu Burung Clade Baru
Kesehatan
Jumat, 10 Mar 2023

PB IDI Imbau Masyarakat Tak Panik Hadapi Flu Burung Clade Baru

PB IDI belum menemukan indikasi penularan flu burung clade baru 2.3.4.4b. dari manusia ke manusia. Penularan flu burung saat ini masih antarunggas.
Kemenkes Laporkan 249 Kasus Leptospirosis di Jatim, 9 Meninggal
Kesehatan
Jumat, 10 Mar 2023

Kemenkes Laporkan 249 Kasus Leptospirosis di Jatim, 9 Meninggal

Kabupaten Pacitan menjadi daerah dengan kasus leptospirosis tertinggi di Jatim, yakni 204 kasus konfirmasi dan 6 kasus kematian.
IDI: Tiga Tahun Pandemi, 2.172 Nakes Meninggal
Kesehatan
Kamis, 9 Mar 2023

IDI: Tiga Tahun Pandemi, 2.172 Nakes Meninggal

Dari jumlah tersebut, sebanyak 756 dokter dan 718 perawat meninggal.
Diabetes Anak Meningkat, IDAI Beri Pesan untuk Orang Tua
Kesehatan
Kamis, 9 Mar 2023

Diabetes Anak Meningkat, IDAI Beri Pesan untuk Orang Tua

Menurut IDAI, keluarga berperan penting untuk menjaga anak terhindar dari diabetes serta dapat memberikan penanganan dini jika gejala diabetes muncul.
Upaya Kurangi Risiko Longsor, Pemkab Natuna akan Relokasi 100 KK
Sosial budaya
Kamis, 9 Mar 2023

Upaya Kurangi Risiko Longsor, Pemkab Natuna akan Relokasi 100 KK

Proses pembangunan rumah relokasi warga terdampak tanah longsor Natuna akan dikerjakan sepenuhnya oleh Kementerian PUPR dengan pembiayaan dari BNPB.
Kemenkes Masih Investigasi Kasus Ibu Hamil Ditolak RSUD Subang
Kesehatan
Kamis, 9 Mar 2023

Kemenkes Masih Investigasi Kasus Ibu Hamil Ditolak RSUD Subang

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes RI, Siti Nadia Tarmizi mengatakan investigasi dilakukan untuk mencari titik terang kasus ini.
Kepala BNPB: Pencarian Korban Longsor di Natuna Jadi Prioritas
Sosial budaya
Kamis, 9 Mar 2023

Kepala BNPB: Pencarian Korban Longsor di Natuna Jadi Prioritas

Masa tanggap darurat bencana longsor di Serasan, Natuna, Kepulauan Riau (Kepri), akan berlangsung sampai 12 Maret 2023.
Cegah Diabetes Anak, Kebijakan Publik Konsumsi Gula Diperlukan
Kesehatan
Rabu, 8 Mar 2023

Cegah Diabetes Anak, Kebijakan Publik Konsumsi Gula Diperlukan

Demi mencegah kasus diabetes anak, kebijakan publik yang membatasi penggunaan gula di dalam industri pangan diperlukan.
Marak Leptospirosis, Aturan Cegah Penularan Zoonosis Diterbitkan
Kesehatan
Rabu, 8 Mar 2023

Marak Leptospirosis, Aturan Cegah Penularan Zoonosis Diterbitkan

Maraknya penyakit leptospirosis, Pemerintah menerbitkan Permenko PMK 7/2022 tentang Pencegahan dan Pengendalian Zoonosis & Penyakit Infeksius Baru.
DPR Minta Polisi Selidiki Kasus Ibu Hamil Ditolak RSUD Subang
Kesehatan
Rabu, 8 Mar 2023

DPR Minta Polisi Selidiki Kasus Ibu Hamil Ditolak RSUD Subang

Seorang ibu hamil bernama Kurnaesih meninggal usai ditolak melahirkan oleh RSUD Ciereng Subang, Jawa Barat.
Kemenkes Mulai Gunakan Vaksin Indovac untuk Booster Kedua Umum
Kesehatan
Rabu, 8 Mar 2023

Kemenkes Mulai Gunakan Vaksin Indovac untuk Booster Kedua Umum

Pemberian vaksinasi COVID-19 dosis booster kedua Indovac ini bagi semua masyarakat umum usia 18 tahun ke atas.