Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur

Mochammad Fajar Nur, seorang wartawan berita untuk Tirto.ID yang bergabung sejak Februari 2023. Mulai belajar menulis sejak di bangku perkuliahan pada 2016. Saya bertanggung jawab untuk melaporkan berita terbaru dengan informatif dan menarik bagi pembaca. Sehari-hari menghasilkan tulisan panjang disertai analisis, namun tetap mudah dipahami oleh pembaca. Gemar membaca buku-buku sastra dan esai sosial-kebudayaan. Menulis pada ranah isu kemanusiaan, kesehatan, kebudayaan, kebencanaan serta hukum.

Indeks Tulisan

Kasus Ginjal Kronis Meningkat hingga 739 Ribu selama 2013-2018
Kesehatan
Selasa, 7 Mar 2023

Kasus Ginjal Kronis Meningkat hingga 739 Ribu selama 2013-2018

Sebanyak 12 provinsi tercatat memiliki kasus ginjal kronis tertinggi.
Pekerja Migran Ungkap Masih Hadapi Praktik Pemaksaan Kontrasepsi
Sosial budaya
Selasa, 7 Mar 2023

Pekerja Migran Ungkap Masih Hadapi Praktik Pemaksaan Kontrasepsi

Persyaratan kontrasepsi bagi buruh migran terutama perempuan kerap dilakukan perusahaan tanpa persetujuan maupun informasi yang jelas.
Komnas Perempuan: Masih Ada Kekerasan Seksual Berbalut Tradisi
Sosial budaya
Selasa, 7 Mar 2023

Komnas Perempuan: Masih Ada Kekerasan Seksual Berbalut Tradisi

Tradisi 'kawin tangkap' dapat dikategorikan sebagai bentuk pemaksaan perkawinan dan dapat dijerat UU TPKS.
Catahu 2023, Komnas Perempuan Terima 4.371 Aduan sepanjang 2022
Sosial budaya
Selasa, 7 Mar 2023

Catahu 2023, Komnas Perempuan Terima 4.371 Aduan sepanjang 2022

Dari jumlah tersebut, kasus di ranah personal merupakan yang terbanyak yakni 2.098 kasus.
Respons Kemenkes soal Ibu Hamil Meninggal usai Ditolak RS Subang
Sosial budaya
Selasa, 7 Mar 2023

Respons Kemenkes soal Ibu Hamil Meninggal usai Ditolak RS Subang

Kasus seorang ibu hamil yang meninggal diduga akibat tak ditangani oleh RSUD Ciereng Subang sedang ditangani Dinas Kesehatan Subang.
Bencana Longsor di Natuna, Kepri Telan 10 Korban Jiwa
Sosial budaya
Senin, 6 Mar 2023

Bencana Longsor di Natuna, Kepri Telan 10 Korban Jiwa

BPBD Kepulauan Riau menyebut data korban dapat berubah-ubah seiring perkembangan proses evakuasi.
Jawab Krisis Dokter Spesialis, Menkes Siapkan 2.500 Beasiswa
Kesehatan
Senin, 6 Mar 2023

Jawab Krisis Dokter Spesialis, Menkes Siapkan 2.500 Beasiswa

Budi berharap dokter spesialis tidak berubah menjadi grup elite yang masuknya sangat sulit dan mahal.
Dinkes Sebut COVID DKI Terkendali, Satu Kematian dalam Sepekan
Kesehatan
Senin, 6 Mar 2023

Dinkes Sebut COVID DKI Terkendali, Satu Kematian dalam Sepekan

Dalam seminggu terakhir, Dinkes mencatat hanya satu orang meninggal berusia 48 tahun dengan komorbid TB paru dan diabetes mellitus.
Kasus Obesitas Naik, Kemenkes Usul Segerakan Cukai Minuman Manis
Sosial budaya
Senin, 6 Mar 2023

Kasus Obesitas Naik, Kemenkes Usul Segerakan Cukai Minuman Manis

Kementerian Kesehatan RI melaporkan peningkatan kasus obesitas di Indonesia dalam kurun 10 tahun terakhir.
Menakar Potensi Penyalahgunaan Data 'Superapp' SatuSehat
Kesehatan
Senin, 6 Mar 2023

Menakar Potensi Penyalahgunaan Data 'Superapp' SatuSehat

SatuSehat dinilai rentan alami penyalahgunaan data terlebih aplikasi tersebut menyimpan rekam medis pasien yang seharusnya tak boleh diakses pihak ketiga.
Imunisasi MR Kedodoran, Kasus Campak di Papua Tengah Meningkat
Kesehatan
Senin, 6 Mar 2023

Imunisasi MR Kedodoran, Kasus Campak di Papua Tengah Meningkat

Kemenkes mencatat penyakit campak di Papua Tengah mencapai 397 kasus yang tersebar di 7 kabupaten per 3 Maret 2023.
Karhutla Mengintai, 16.4 Juta Ha Area Gambut Rentan Terbakar
Sosial budaya
Jumat, 3 Mar 2023

Karhutla Mengintai, 16.4 Juta Ha Area Gambut Rentan Terbakar

Laporan Pantau Gambut menyebut area seluas 3,8 juta hektare masuk ke dalam kategori kerentanan tinggi dan 12,6 juta hektare kerentanan sedang.
Kemenkes Pastikan Belum Ada Penularan Flu Burung pada Manusia
Kesehatan
Jumat, 3 Mar 2023

Kemenkes Pastikan Belum Ada Penularan Flu Burung pada Manusia

Siti Nadia Tarmizi memastikan belum ada kasus Flu Burung Clade Baru 2.3.4.4b yang menular pada manusia.
Ditanya Keamanan Data SatuSehat, Menkes Budi: Don't Worry
Kesehatan
Jumat, 3 Mar 2023

Ditanya Keamanan Data SatuSehat, Menkes Budi: Don't Worry

Tentang kerahasian data pengguna SatuSehat nantinya, Menkes Budi menyebut aplikasi super itu nantinya akan bekerja layaknya pertukaran data antar Bank.
Dinkes DKI Jakarta Dorong Imunisasi Lengkap untuk Cegah Difteri
Kesehatan
Jumat, 3 Mar 2023

Dinkes DKI Jakarta Dorong Imunisasi Lengkap untuk Cegah Difteri

Dinkes DKI Jakarta melaporkan pada 2023 terdapat dua pasien positif Difteri di Ibu Kota.
DPR Minta Pemerintah Jangan Terlambat Tangani Flu Burung
Kesehatan
Kamis, 2 Mar 2023

DPR Minta Pemerintah Jangan Terlambat Tangani Flu Burung

Anggota Komisi IX Edy Wuryanto mendorong pemerintah tidak lalai dan terlambat tangani flu burung seperti dalam penanganan awal COVID-19.
Kemenkes: 10 Pasien Kasus KLB Difteri Garut Masih Dirawat
Kesehatan
Kamis, 2 Mar 2023

Kemenkes: 10 Pasien Kasus KLB Difteri Garut Masih Dirawat

Saat ini baru daerah Garut saja yang mendapatkan status KLB terkait penyakit difteri kendati beberapa daerah sudah ada laporan kasus.
Kemensos Rehabilitasi Bocah Korban Kekerasan Seksual di Ende
Sosial budaya
Kamis, 2 Mar 2023

Kemensos Rehabilitasi Bocah Korban Kekerasan Seksual di Ende

Kemensos berencana menyiapkan pendidikan dan pengembangan minat untuk NA.
Komisi IX DPR Soroti Keamanan Data Pribadi Aplikasi SatuSehat
Kesehatan
Kamis, 2 Mar 2023

Komisi IX DPR Soroti Keamanan Data Pribadi Aplikasi SatuSehat

Platform SatuSehat terkoneksi dengan semua data rumah sakit termasuk laboratorium dan dapat menyimpan data rekam medis pasien yang bersifat rahasia.
Kemenkes: Waspada Penyakit Leptospirosis saat Musim Hujan
Kesehatan
Kamis, 2 Mar 2023

Kemenkes: Waspada Penyakit Leptospirosis saat Musim Hujan

Kemenkes RI melaporkan per Desember 2022, tercatat 1.408 kasus leptospirosis di 13 provinsi.