Pernyataan Wapres tersebut disampaikan untuk menanggapi pro dan kontra penerbitan Perppu tentang Ormas dan anggapan bahwa pemerintah semena-mena dalam penetapannya.
Menurut Wapres, provokasi kelompok ekstremisme dan radikalisme seperti ISIS di media sosial sangat mempengaruhi pemuda Indonesia untuk "berjihad" dengan cara melawan polisi.
Pondok Pesantren Al Fatih Kaaffah Nusantara memiliki program dakwah berupa pembangunan kampung muslim di Papua yang meliputi Kaimana, Sorong Selatan, Teluk Bintuni, dan Teluk Wondama.
Wakil Presiden Jusuf Kalla direncanakan melakukan audiensi dengan jajaran pimpinan Sumitomo-Mitsui Banking Corporation untuk membicarakan komitmen investasi.
Para pengusaha yang tergabung dalam Kadin Sulawesi Selatan berencana melaporkan Adian Napitupulu dan Silvester Matutina ke Polda Metro Jaya. Sebabnya, mereka menuding orasi keduanya telah menghina Wapres Jusuf Kalla.
Jusuf Kalla juga memaparkan bahwa ada tiga hal yang harus dicapai dari penyelenggaraan Asian Games 2018 dan perlu untuk dievaluasi terus-menerus dalam setiap rapat persiapan.
Wakil Presiden Jusuf Kalla mengaku belum mengetahui detail pembelian Helikopter Agusta-Westland (AW) 101 oleh TNI Angkatan Udara sehingga belum dapat berkomentar banyak.
Wakil Presiden Jusuf Kalla memantau jalannya aksi Doa Bersama 2 Desember di Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Jumat, (2/12/2016) melalui siaran televisi dari Kantor Wapres.
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) kembali membuat pernyataan-pernyataan “bersayap” di tengah suasana Pilgub saat ini. Setelah sebelumnya mendoakan para alumni kader HMI, hari ini Wapres menyatakan “kelompok minoritas harus bisa bersikap toleran terhadap kelompok mayoritas.”