Luhut mengatakan persoalan tingginya harga tiket pesawat akan segera diselesaikan pemerintah usai Pilpres 2019. Namun ketika ditanya alasan mengapa harus menunggu pilpres, Luhut tak memberikan penjelasan lebih lanjut.
Peningkatan jumlah penumpang angkutan laut pada Februari 2019 secara year on year (yoy) dari 1,53 juta orang selama 2018 menjadi 1,66 juta orang selama 2019.
Fluktuasi tarif tiket pesawat dinilai tak hanya berpengaruh pada sektor pariwisata hingga UMKM, tapi juga bisa membuat investor ragu untuk berinvestasi.
Permenhub baru mengenai tarif penerbangan tidak mengubah banyak ketentuan soal harga tiket pesawat. Aturan itu juga dinilai tidak akan berdampak langsung ke penurunan harga.