Indeks Suap

Dipanggil KPK, Nurhadi dan Eddy Mangkir
Jumat, 20 Mei 2016

Dipanggil KPK, Nurhadi dan Eddy Mangkir

Nurhadi dan petinggi PT Paramount Enterprise Eddy Sindoro mangkir dari panggilan KPK. Keduanya akan diperiksa sebagai saksi kasus dugaan tindak pidana korupsi pemberian hadiah atau janji terkait pengajuan permohonan Peninjauan Kembali (PK) yang didaftarkan di PN Jakpus.
Usut Kasus Suap, KPK Dalami Sejumlah Perkara di PN Jakpus
Hukum
Kamis, 19 Mei 2016

Usut Kasus Suap, KPK Dalami Sejumlah Perkara di PN Jakpus

Hari ini, Kamis (19/5/2016) KPK memeriksa Presiden Direktur PT Metropolitan Tirtaperdana Rudy Nanggulangi. Perusahaan itu diketahui memiliki saham sekitar 25 persen di PT Kymco Lippo Motor Indonesia. Pemeriksaan itu sebagai langkah komisi antirasuah mendalami keterlibatan sejumlah pihak yang pernah berperkara di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat termasuk keterlibatan PT Metropolitan Tirtaperdana dalam kasus dugaan pemberian hadiah terkait pengajuan permohonan Peninjauan Kembali (PK) yang didaftarkan di PN Jakpus.
Penyidik Polri Diperiksa KPK Terkait Bupati Subang
Hukum
Kamis, 12 Mei 2016

Penyidik Polri Diperiksa KPK Terkait Bupati Subang

KPK memeriksa anggota Polri yang bertugas sebagai penyidik terkait dugaan tindak pidana korupsi berupa penerimaan gratifikasi yang dilakukan oleh Bupati Subang Ojang Sohandi.
Diperiksa KPK, Ketua Kapoksi PAN Irit Bicara
Hukum
Kamis, 12 Mei 2016

Diperiksa KPK, Ketua Kapoksi PAN Irit Bicara

Andi Taufan Tiro irit bicara saat dirinya tiba di gedung KPK. Andi diperiksa sebagai tersangka korupsi proyek di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat tahun anggaran 2016.
YLBHI Minta Aparatur Peradilan Tersandung Hukum Mundur
Hukum
Kamis, 5 Mei 2016

YLBHI Minta Aparatur Peradilan Tersandung Hukum Mundur

YLBHI minta aparatur di lembaga peradilan, baik hakim, kepaniteraan, kesekretariatan dan tenaga lainnya yang tersandung masalah hukum untuk mundur
Selidiki Suap Kejati DKI, KPK Panggil Dirut PT Brantas Adipra
Hukum
Jumat, 15 Apr 2016

Selidiki Suap Kejati DKI, KPK Panggil Dirut PT Brantas Adipra

KPK memanggil Direktur Utama (Dirut) PT Brantas Adipraya, Bambang E. Marsono, pada 15 April 2016 guna mengembangkan penyelidikan kasus dugaan percobaan suap penghentian perkara yang terjadi dalam perusahaan tersebut.
Mendagri Usulkan KPK Buka Kantor di Daerah
Kamis, 14 Apr 2016

Mendagri Usulkan KPK Buka Kantor di Daerah

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengusulkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuka kantor perwakilan di daerah guna menjalankan fungsi pencegahan tindak pidana korupsi oleh pejabat daerah.
Tangkap Jaksa Jabar, KPK Amankan Sejumlah Uang Tunai
Senin, 11 Apr 2016

Tangkap Jaksa Jabar, KPK Amankan Sejumlah Uang Tunai

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengamankan sejumlah uang tunai saat melakukan penangkapan terhadap salah seorang jaksa dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Barat, berinisial "D".
Kasus Suap Reklamasi, KPK Periksa Sekretaris DPRD DKI
Jumat, 8 Apr 2016

Kasus Suap Reklamasi, KPK Periksa Sekretaris DPRD DKI

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Sekretaris DPRD DKI Jakarta M Yuliadi dalam penyidikan kasus dugaan tindak pidana pemberian hadiah terkait pembahasan rancangan peraturan daerah (Raperda) reklamasi tentang Rencana Tata Ruang Kawasan Strategis Pantai Utara Jakarta.
Menteri ESDM Bantah Dijanjikan Uang oleh Dewie Yasin
Senin, 4 Apr 2016

Menteri ESDM Bantah Dijanjikan Uang oleh Dewie Yasin

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Sudirman Said membantah mendapat janji pemberian uang dari anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia dari Fraksi Partai Hanura, Dewie Yasin Limpo.
Ahok Sudah Curiga Terhadap Proyek Reklamasi Teluk Jakarta
Sabtu, 2 Apr 2016

Ahok Sudah Curiga Terhadap Proyek Reklamasi Teluk Jakarta

Gubernur DKI Jakarta Basuki "Ahok" Tjahaja Purnama menyatakan bahwa ia sebenarnya telah menaruh curiga pada pengembangan proyek reklamasi Teluk Jakarta sebelum kasus dugaan suap yang melibatkan salah seorang petinggi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta.
Terkait Suap Proyek Reklamasi, Ahok: Pengusaha Takut Ketemu
Sabtu, 2 Apr 2016

Terkait Suap Proyek Reklamasi, Ahok: Pengusaha Takut Ketemu

Gubernur DKI Jakarta Basuki "Ahok" Tjahaja Purnama menyatakan bahwa saat ini para pengusaha di Indonesia masih tidak percaya bahwa birokrasi di Indonesia sudah semakin bersih.
KPK Desak Pihak Terkait Untuk Kooperatif Hentikan Reklamasi
Jumat, 1 Apr 2016

KPK Desak Pihak Terkait Untuk Kooperatif Hentikan Reklamasi

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Laode M. Syarif mengatakan bahwa untuk menghentikan proses proyek besar reklamasi di Jakarta, yang ternyata sarat dengan praktik suap, KPK tidak dapat bekerja sendiri dan mendesak semua pihak yang terkait untuk bisa bersinergi dan bekerja sama dalam kasus ini.
Ditetapkan Tersangka, Presdir Agung Podomoro Land Serahkan D
Jumat, 1 Apr 2016

Ditetapkan Tersangka, Presdir Agung Podomoro Land Serahkan D

Tidak lama setelah ditetapkan sebagai tersangka, Presiden Agung Podomoro Land Ariesman Widjaja menyerahkan diri ke Komisi Pemberantasan Korupsi.