Indeks Sastra Indonesia

Sosial Budaya
Sabtu, 14 Jun

Urgensi Lab Penerjemah & Lab Promotor Sastra Kemenkebud

Program Laboratorium Penerjemah Sastra & Laboratorium Promotor Sastra dirancang untuk memperkuat ekosistem sastra dan perbukuan Indonesia di kancah global.
Edukasi dan Agama
Rabu, 28 Mei

Contoh Puisi Prismatis, Definisi, Ciri-Ciri, dan Penjelasannya

Apa itu puisi prismatis dan seperti apa contoh puisi prismatis? Simak penjelasan puisi prismatis, definisi, dan contohnya dalam artikel ini.
Edukasi dan Agama
Kamis, 15 Mei

25 Pantun Lagu Rasa Sayange Sindiran hingga Gombal

Beradu pantun bisa jadi sarana hiburan yang edukatif dan menyenangkan. Berikut kumpulan pantun Rasa Sayange, mulai dari sindiran, gombal, hingga pendidikan.
Edukasi dan Agama
Rabu, 23 Apr

55+ Pantun Selamat Malam yang Lucu untuk Bikin Teman Tersenyum

Pantun ucapan selamat malam bisa menjadi penghibur menjelang waktu tidur. Intip kumpulan pantun selamat malam yang lucu di sini untuk teman dan keluarga.
Edukasi dan Agama
Rabu, 16 Apr

40 Contoh Pantun Penutup Ceramah yang Lucu dan Menghibur

Ceramah dapat diakhiri dengan pantun lucu untuk memberikan kesan santai dan menyenangkan. Berikut kumpulan contoh pantun penutup ceramah yang menghibur.
Edukasi dan Agama
Sabtu, 8 Feb

Isi Ringkasan Serat Centhini dan Siapa Penciptanya?

Serat Centhini termasuk salah satu karya sastra Jawa yang sarat akan nilai-nilai kehidupan. Ketahui isi ringkasan dan siapa pencipta Serat Centhini di sini.
Edukasi dan Agama
Rabu, 11 Jan 2023

Sejarah Sastra Angkatan Pujangga Lama, Contoh Karya, dan Tokoh

Berikut penjelasan singkat sejarah sastra Indonesia Angkatan Pujangga Lama dan contoh karyanya.
Edukasi dan Agama
Kamis, 29 Des 2022

Ciri-ciri Sastra Melayu Lama dan Contoh Karyanya

Berikut ciri-ciri sastra melayu lama dan sejumlah contoh karya klasik dari periode tersebut.
Edukasi dan Agama
Minggu, 18 Des 2022

Bagaimana Periodisasi Sastra Indonesia Menurut Para Ahli?

Bagaimana periodisasi sastra Indonesia menurut para ahli? Ada sejumlah perdebatan mengenai topik ini.
Pendidikan
Selasa, 13 Sept 2022

Apa Itu Pantun Jenaka, Contoh, dan Ciri-Cirinya

Mengetahui contoh pantun jenaka dan bagaimana ciri-ciri pantun jenaka.
Sosial Budaya
Selasa, 8 Feb 2022

Sinopsis Novel Cantik Itu Luka yang Dikarang Eka Kurniawan

Novel Cantik Itu Luka karya Eka Kurniawan dianggap mewakili karya sastra kontemporer Indonesia di panggung internasional
Humaniora
Rabu, 14 Juli 2021

Membaca Roman Atheis, Mendedah Alam Pikiran Achdiat K. Mihardja

Achdiat menampik roman Atheis sebagai simbol kemenangan suatu paham atas paham yang lain. Ia adalah cermin kompleksitas pemikiran Achdiat.
Sosial Budaya
Selasa, 6 Apr 2021

Umbu Landu Paranggi: Kisah Presiden Malioboro & Guru Cak Nun

Umbu Landu Paranggi meninggal dunia pada hari ini, berikut adalah biografi singkat tentang sastrawan asal Sumba. 
Humaniora
Minggu, 21 Mar 2021

Robohnya Surau Kami dan A.A. Navis yang Dianggap Mengejek Islam

Melalui sebuah cerpen, A.A. Navis hendak mewacanakan pembaruan, tetapi malah dituduh mengejek Islam.
Pendidikan
Selasa, 16 Mar 2021

Apa itu Sosiologi Sastra dan Pendekatannya?

Karya yang menjadi bagian dari lembaga sosial ini dapat dikaji melalui sosiologi sastra.
Sosial Budaya
Jumat, 5 Mar 2021

Apa itu Gurindam dan Ciri-Cirinya

Mengetahui apa itu gurindam dalam karya sastra serta bagaimana ciri-cirinya. 
Humaniora
Minggu, 23 Agt 2020

Suwarsih Djojopuspito: Membebaskan Perempuan dengan Menulis

Suwarsih Djojopuspito meninggalkan klise tentang perempuan dalam novel-novelnya. Dunia kepenulisan adalah ajang membebaskan diri.
Humaniora
Senin, 3 Agt 2020

Sejarah Hidup Iwan Simatupang yang Tinggal di Hotel Salak Kamar 52

Kehidupan rumah tangga dan permasalahan dengan penerbit membuat guncang batin Iwan Simatupang.
Humaniora
Jumat, 31 Juli 2020

Tawa dan Makian Ajip Rosidi Tak akan Kedengaran Lagi

Ajip Rosidi menikmati masa tua dikelilingi 40.000 buku. Dikenang sebagai sastrawan yang sangat produktif berkarya.
Sosial Budaya
Senin, 20 Juli 2020

Pengaruh Sapardi Djoko Damono dalam Sejarah Kesusasteraan Indonesia

Sapardi Djoko Damono (SDD) pada Minggu (19/7/2020) lalu meninggal dunia dalam usia 80 tahun.