Indeks Properti

Kokok Properti di Tahun Ayam
Ekonomi
Senin, 2 Jan 2017

Kokok Properti di Tahun Ayam

Beberapa segmen pasar properti secara umum relatif mulai sedikit menapaki fase kebangkitan di pertengahan 2016 setelah terpuruk sejak 2014. Pada tahun “ayam api” 2017 diprediksi gairah akan berlanjut meski ada tantangan Pilkada di awal tahun.
Dari Tanah untuk Tanah oleh Spekulan Tanah
Ekonomi
Kamis, 22 Des 2016

Dari Tanah untuk Tanah oleh Spekulan Tanah

Properti merupakan investasi yang paling tidak likuid. Namun, properti tetap diburu karena dianggap investasi yang aman dan memberikan imbal hasil yang tinggi. Ada yang benar-benar berinvestasi, ada yang hanya sekadar spekulan.
Gotong Royong Membangun Rumah Idaman dengan Cohousing
Ekonomi
Jumat, 25 Nov 2016

Gotong Royong Membangun Rumah Idaman dengan Cohousing

Cohousing jadi alternatif bagi mereka yang ingin memiliki rumah dengan harga miring dan bebas berkreasi. Tanpa campur tangan pengembang untuk mendapatkan rumah, beberapa orang bisa mewujudkan mimpinya demi urusan papan idaman. Akankah konsep ini bisa berkembang di Indonesia?
REI Berharap Pemerintah Berikan Kepastian Investasi
Ekonomi
Kamis, 24 Nov 2016

REI Berharap Pemerintah Berikan Kepastian Investasi

REI berharap pemerintah memberikan kepastian investasi dalam industri properti, menyusul sektor ini diperkirakan membaik pada 2017.
Kala Astra Tergoda Bisnis Properti
Bisnis
Minggu, 30 Okt 2016

Kala Astra Tergoda Bisnis Properti

Astra sedang membangun bisnis di sektor properti. Bidang ini menjadi pilar ketujuh bisnis mereka yang diharapkan bisa menambal kinerja pilar bisnis Astra lain yang sedang lesu.
Amnesti Pajak Menambah Demand Baru di Sektor Properti
Ekonomi
Senin, 5 Sept 2016

Amnesti Pajak Menambah Demand Baru di Sektor Properti

Program amnesti pajak menambah 'demand' baru terhadap sektor properti, dan ini berdampak pada pemulihan penjualan properti di dalam negeri.
Antara Rumah Tapak dan Apartemen
Sosial budaya
Senin, 29 Agt 2016

Antara Rumah Tapak dan Apartemen

Memilih antara membeli rumah atau apartemen ternyata gampang-gampang susah. Keduanya punya kekurangan dan kelebihan. Sebelum menentukan, pikirkan dahulu kelebihan apa yang dicari dan kekurangan apa yang bisa dan tak bisa ditolerir.
Angka Sewa Perkantoran di Jakarta Menurun 19%
Bisnis
Selasa, 23 Agt 2016

Angka Sewa Perkantoran di Jakarta Menurun 19%

Tingkat penyewaan bangunan perkantoran di Jakarta menurun cukup drastis hingga mencapai 19 persen.
PKS: Pemerintah Perlu Atur Distribusi Properti Nasional
Ekonomi
Senin, 22 Agt 2016

PKS: Pemerintah Perlu Atur Distribusi Properti Nasional

Pemerintah diharapkan dapat mengatur distribusi properti untuk mengantisipasi kesenjangan ekonomi yang dialami rakyat Indonesia.
Mahalnya Properti Menular ke Daerah
Ekonomi
Senin, 22 Agt 2016

Mahalnya Properti Menular ke Daerah

Kenaikan harga properti di Jabodetabek dianggap paling pesat. Namun, di beberapa kota di Jawa dan luar Jawa, harga hunian juga mengalami pergerakan yang pesat. Kondisi ini menjadi momok bagi para keluarga yang belum punya rumah.
Yogya, Rumah, dan Ketimpangan Kelas
Ekonomi
Senin, 22 Agt 2016

Yogya, Rumah, dan Ketimpangan Kelas

Pertumbuhan kelas menengah di Yogyakarta semakin cepat. Mereka yang memiliki dana berlebih, mengincar properti sebagai sarana investasi. Akibatnya, harga properti semakin menjulang tinggi. Ini tentu saja membuat mereka yang penghasilannya pas-pasan semakin terpinggirkan karena harga properti yang semakin tak terjangkau.
Mimpi Sejuta Rumah
Ekonomi
Minggu, 21 Agt 2016

Mimpi Sejuta Rumah

Pemerintah terus mengejar target kekurangan produksi rumah dan pembiayaannya. Program sejuta rumah diluncurkan, dan kini sudah memasuki tahun kedua. Sayangnya, program itu tak kunjung menyelesaikan masalah. Harga rumah terus membubung tinggi dan semakin tak terjangkau masyarakat.
Properti Kian Tak Terbeli
Indepth
Minggu, 21 Agt 2016

Properti Kian Tak Terbeli

Dalam sepuluh tahun, harga rumah bisa naik tiga sampai empat kali lipat. Pertumbuhannya jauh melampaui pertumbuhan pendapatan rata-rata masyarakat. Mengapa bisa?
Pascaamnesti Pajak, Bisnis Properti Jadi Incaran Investasi
Bisnis
Minggu, 21 Agt 2016

Pascaamnesti Pajak, Bisnis Properti Jadi Incaran Investasi

Sektor properti Indonesia dipercaya akan semakin menggeliat setelah diberlakukannya regulasi amnesti pajak. Sebab, orang-orang yang mendapatkan keuntungan dari amnesti pajak akan membelanjakan uangnya ke produk properti.
Indonesia Property Expo 2016
Jumat, 19 Agt 2016

Indonesia Property Expo 2016

BTN menggelar pameran properti di Jakarta Convention Center Senayan, Jakarta, Jum'at berlangsung sampai 21 Agustus 2016.
Perkembangan Bisnis Properti 2016 Stagnan
Selasa, 16 Agt 2016

Perkembangan Bisnis Properti 2016 Stagnan

Perkembangan bisnis properti tahun 2016 cenderung stagnan, berdasarkan data hasil survei Bank Indonesia, pertumbuhan properti primer di bawah 5 persen, sementara properti sekunder hanya tembus 10 persen. 
BSDE Raih Marketing Sales Rp2,5 Triliun
Senin, 1 Agt 2016

BSDE Raih Marketing Sales Rp2,5 Triliun

PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE), perusahaan properti dengan kapitalisasi pasar terbesar di Indonesia, sukses meraih pendapatan prapenjualan (marketing sales) sebesar Rp2,5 triliun sepanjang Semester I-2016, dan telah mencapai target 37 dari target sepanjang tahun 2016 yakni mencapai Rp6,9 triliun.
BTN - ITB Selenggarakan Program Pendidikan Properti
Pendidikan
Rabu, 13 Juli 2016

BTN - ITB Selenggarakan Program Pendidikan Properti

BTN melakukan terobosan baru melalui penyelenggaraan pendidikan properti bekerja sama dengan Sekolah Bisnis Manajemen ITB. Program ini diharapkan dapat mencetak pengusaha-pengusaha pemula di bidang properti.
REI Desak Pemerintah Lakukan Deregulasi Properti
Ekonomi
Kamis, 23 Jun 2016

REI Desak Pemerintah Lakukan Deregulasi Properti

Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI) menilai tak bisa menghindari banyaknya perusahaan-perusahaan yang masuk ke sektor properti di Indonesia. Karena itu, pemerintah diharapkan membuat suatu regulasi guna mendukung pengusaha properti nasional.
REI Apresiasi Kontribusi Empat Menteri dalam Bidang Properti
Ekonomi
Jumat, 15 Apr 2016

REI Apresiasi Kontribusi Empat Menteri dalam Bidang Properti

Real Estate Indonesia (REI) menganugerahkan penghargaan Wirabakti Praja Utama kepada empat menteri dari Kabinet Kerja. Penghargaan itu diberikan untuk mengapresiasi para pelaku pembangunan yang dianggap berjasa di bidang properti.