Indeks Polusi Udara

Sebab-Sebab Pembatasan Mobil Tua ala Anies Belum Tentu Efektif
Sosial budaya
Rabu, 7 Agt 2019

Sebab-Sebab Pembatasan Mobil Tua ala Anies Belum Tentu Efektif

Ada banyak hal yang mungkin membuat kebijakan pelarangan mobil berusia 10 tahun ke atas ala Anies tak efektif.
Anies Baswedan Digugat Warga Jakarta karena Kualitas Udara Buruk
Sosial budaya
Senin, 5 Agt 2019

Anies Baswedan Digugat Warga Jakarta karena Kualitas Udara Buruk

Forum Warga Kota Jakarta (FAKTA) berpendapat bahwa Anies harus segera meminta maaf atas memburuknya kualitas udara DKI Jakarta.
PSI Nilai Instruksi Gubernur Anies Bukan Solusi Atasi Polusi di DKI
Politik
Senin, 5 Agt 2019

PSI Nilai Instruksi Gubernur Anies Bukan Solusi Atasi Polusi di DKI

Politikus PSI Viani Limardi meragukan penerbitan Instruksi Gubernur DKI Nomor 66 Tahun 2019 bisa menyelesaikan masalah polusi udara di Jakarta. 
Kualitas Udara Jakarta Minggu Pagi 4 Agustus Berstatus Tak Sehat
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Kualitas Udara Jakarta Minggu Pagi 4 Agustus Berstatus Tak Sehat

Kualitas udara di wilayah sekitar Rawamangun, Jakarta Timur tercatat paling buruk pada Minggu pagi.
Djarot Tak Setuju Aturan Ganjil-Genap untuk Motor di Jakarta
Sosial budaya
Sabtu, 3 Agt 2019

Djarot Tak Setuju Aturan Ganjil-Genap untuk Motor di Jakarta

Djarot tidak setuju dengan rencana Pemprov yang bermaksud menerapkan ganjil-genap pada motor sebagai solusi mengurangi polusi udara.
Gugatan Polusi Udara, Pemerintah Jangan Tunggu Putusan Pengadilan
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Gugatan Polusi Udara, Pemerintah Jangan Tunggu Putusan Pengadilan

Masyarakat sipil melakukan gugatan terhadap pemerintah terkait masalah polusi udara di Jakarta.
Dishub DKI: Perluasan Ganjil-Genap Atasi Polusi Udara Tunggu Kajian
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Dishub DKI: Perluasan Ganjil-Genap Atasi Polusi Udara Tunggu Kajian

Implementasi ingub DKI tentang polusi udara lewat kebijakan ganjil-genap belum bisa dipastikan berlaku kapan dan di lokasi mana saja. Sebab masih dalam proses pengkajian.
Ahli: Diagnosis Polusi Udara Keliru Bisa Picu Kegagalan
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Ahli: Diagnosis Polusi Udara Keliru Bisa Picu Kegagalan

Untuk mengukur apa saja penyebab polusi udara di Jakarta perlu kebijakan menyeluruh agar tak salah menentukan kebijakan yang berujung kegagalan program.
Daftar Wilayah dengan Kualitas Udara Terburuk di Jakarta 2 Agustus
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Daftar Wilayah dengan Kualitas Udara Terburuk di Jakarta 2 Agustus

Jakarta masuk posisi kedua dengan kualitas udara terburuk di dunia. Mangga Dua Selatan menjadi wilayah di Jakarta dengan kualitas udara terburuk.
Anies Terbitkan Instruksi bagi Jajarannya demi Atasi Polusi Udara
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Anies Terbitkan Instruksi bagi Jajarannya demi Atasi Polusi Udara

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meneken Instruksi Gubernur (Ingub) Nomor 66 Tahun 2019 Tentang Pengendalian Kualitas Udara, pada Kamis (1/8/2019).
Dasar Instruksi Anies soal Penanganan Polusi Udara Dipertanyakan
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Dasar Instruksi Anies soal Penanganan Polusi Udara Dipertanyakan

Ahli Hukum Lingkungan menilai Instruksi Gubernur Anies tentang penanganan polusi udara Jakarta tidak akan efektif jika tidak didasari kajian yang matang dan data valid. 
Kurangi Kemacetan & Polusi Udara, Tarif Parkir di Jakarta akan Naik
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Kurangi Kemacetan & Polusi Udara, Tarif Parkir di Jakarta akan Naik

Tarif parkir di DKI Jakarta akan naik untuk mengurangi kemacetan dan polusi udara.
Angkot & Mobil di Atas 10 Tahun Dilarang Beroperasi di DKI 2025
Sosial budaya
Jumat, 2 Agt 2019

Angkot & Mobil di Atas 10 Tahun Dilarang Beroperasi di DKI 2025

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menerbitkan Ingub Pengendalian Kualitas Udara yang menargetkan tak ada lagi mobil berumur di atas 10 tahun melintas di jalanan Ibu Kota pada 2025 mendatang.
Polusi Udara Jakarta, Ombudsman Duga Kemungkinan Maladministrasi
Sosial budaya
Kamis, 1 Agt 2019

Polusi Udara Jakarta, Ombudsman Duga Kemungkinan Maladministrasi

Buruknya polusi udara Jakarta dinilai Ombudsman bisa terjadi karena ada maladministrasi.
Polusi Udara Jakarta, Ketua DPR RI Desak KLHK Ambil Langkah Serius
Sosial budaya
Kamis, 1 Agt 2019

Polusi Udara Jakarta, Ketua DPR RI Desak KLHK Ambil Langkah Serius

Polusi udara Jakarta semakin memburuk, Ketua DPR meminta KLHK, Kemenhub, Pemda dan lembaga terkait lainnya untuk turun tangan mengatasi masalah ini.
Alasan Sidang Gugatan Polusi Udara Ditunda Hingga 22 Agustus
Hukum
Kamis, 1 Agt 2019

Alasan Sidang Gugatan Polusi Udara Ditunda Hingga 22 Agustus

Majelis hakim PN Jakarta Pusat memutuskan untuk menunda sidang gugatan 31 warga negara alias citizen law suit (CLS) terhadap Presiden Joko Widodo dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, atas tuntutan pemenuhan hak menikmati udara bersih di Jakarta.
Pemprov Banten Tak Hadir di Sidang Gugatan Polusi Udara
Hukum
Kamis, 1 Agt 2019

Pemprov Banten Tak Hadir di Sidang Gugatan Polusi Udara

Pemprov Banten tidak hadir dalam sidang gugatan 31 warga negara alias citizen law suit (CLS) kepada sejumlah institusi negara atas tuntutan pemenuhan hak menikmati udara bersih di Jakarta.
Dokter Paru Indonesia: Polusi Udara Jakarta Sangat Mengkhawatirkan
Sosial budaya
Kamis, 1 Agt 2019

Dokter Paru Indonesia: Polusi Udara Jakarta Sangat Mengkhawatirkan

Perhimpunan Dokter Paru Indonesia menjelaskan dampak buruk yang bisa ditimbulkan akibat buruknya kualitas udara di Jakarta.
Atasi Polusi, Jokowi Minta Anies Dorong Pemakaian Kendaraan Listrik
Sosial budaya
Kamis, 1 Agt 2019

Atasi Polusi, Jokowi Minta Anies Dorong Pemakaian Kendaraan Listrik

Jokowi meminta Anies Baswedan segera mendorong peningkatan pemakaian kendaraan listrik di Jakarta. 
Gugat Anies Soal Polusi Udara Jakarta, Melanie: Tak Ada Isu Politik
Hukum
Kamis, 1 Agt 2019

Gugat Anies Soal Polusi Udara Jakarta, Melanie: Tak Ada Isu Politik

Melanie menjelaskan bahwa gugatan tersebut murni untuk menuntut hak atas kualitas udara bersih di Jakarta. Sebab, kata dia, saat ini kualitas udara di Jakarta sangat buruk.