BPS mencatat jumlah iklan lowongan pekerjaan terus mengalami penurunan sepanjang pandemi Corona atau COVID-19, bahkan pada April jumlahnya berkurang hingga 75 persen.
INDEF menyatakan bahwa kartu pra-kerja yang digagas Presiden Jokowi menyimpan persoalan, seperti tiadanya pendataan dan kejelasan siapa yang berhak menerimanya.
Pemerintah dinilai telah salah langkah mengambil kebijakan ekonomi terkait gelombang PHK massal di beberapa perusahaan besar yang terjadi pada semester I 2019 ini.
Sejumlah perwakilan pengurus FBLP yang bekerja di Hansae 3 mendesak perusahaan untuk membayar pesangon para buruh sesuai dengan ketentuan UU Ketenagakerjaan 13/2003.
Pengurangan karyawan Bank Danamon akan dicarikan jalan keluar dengan membangun dialog dengan Otoritas Jasa Keuangan, kini belum direspon usai Ketua SP Danamon bersurat.