Pelapor kasus pengaturan skor sepak bola nasional, Lasmi Indaryani akan segera melaporkan perkara ancaman dari pihak-pihak yang disudutkan oleh laporannya ke LPSK.
Joko Driyono enggak memberitahukan soal substansial pertanyaan terkait kasus perusakan dokumen Persija. Pemeriksaan, kata dia, berkaitan dengan penggeledahan PT Liga Indonesia (LI) saat dirinya berada di Abu Dhabi.
KSPN mendukung Satgas Anti-Mafia Sepak Bola terus bekerja memberantas pengaturan skor dengan memberikan bukti baru, namun enggan diungkapkan ke publik.
Polisi bakal mengklasifikasikan barang bukti hasil penggeledahan di kamar apartemen milik Plt Ketua Umum PSSI, Joko Driyono, untuk mencari barang bukti dugaan pengaturan skor.
Mantan Dirut PT LIB Berlinton Siahaan diperiksa selama 7 jam oleh Satgas Antimafia Bola pada hari ini. Berlinton mengaku menyerahkan data tambahan soal laga PSS vs Madura FC di pemeriksaan itu.
Dari hasil pemeriksaan Satgas Anti Mafia Sepak Bola, Plt Ketum PSSI Joko Driyono diduga memiliki peran penting dalam kasus pengaturan pertandingan sepak bola nasional.