Indeks Pembunuhan Kim Jong Nam

Korsel Bantah Bersekongkol dengan Malaysia Soal Kim Jong-nam
Hukum
Selasa, 21 Feb 2017

Korsel Bantah Bersekongkol dengan Malaysia Soal Kim Jong-nam

Korea Selatan menolak tuduhan Korea Utara yang menyatakan Malaysia berkolusi dengan Seoul dalam melakukan investigasi kematian Kim Jong-nam, kakak tiri pemimpin Korut Kim Jong-un.
Pembunuhan Kim Jong-nam, Ancaman Korut Buat Pembelot
Politik
Selasa, 21 Feb 2017

Pembunuhan Kim Jong-nam, Ancaman Korut Buat Pembelot

Aksi pembunuhan terhadap Kim Jong-nam dinilai merupakan ancaman Korea Utara terhadap para elite yang mencoba membelot. Terlebih jika Malaysia dipilih menjadi tempat transit, akan ada risiko besar bagi mereka.
PM Malaysia Jamin Investigasi Pembunuhan Jong-nam Obyektif
Hukum
Selasa, 21 Feb 2017

PM Malaysia Jamin Investigasi Pembunuhan Jong-nam Obyektif

Meski ketegangan antara Korea Utara dan Malaysia meningkat, PM Malaysia Najib Razak menegaskan investigasi yang dilakukan pemerintahnya atas pembunuhan kakak tiri pemimpin Korea Utara, Kim Jong-nam, akan "obyektif", Senin (20/2/2017).
Malaysia Akan Objektif Usut Kasus Kematian Kim Jong-nam
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Malaysia Akan Objektif Usut Kasus Kematian Kim Jong-nam

"Kami tidak punya alasan untuk melakukan sesuatu yang membuat Korea Utara tampak buruk, tapi kami akan objektif," kata Najib di Kuala Lumpur.
Dalang Pembunuhan Kim Jong-nam Sempat Singgah di Jakarta
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Dalang Pembunuhan Kim Jong-nam Sempat Singgah di Jakarta

Polisi Malaysia tengah memburu pelaku yang mendalangi aksi pembunuhan Kim Jong-nam. Sebelum kabur ke Korea Utara, para buronan itu diperkirakan transit di Jakarta setelah meninggalkan Malaysia.
Malaysia Tarik Pulang Duta Besarnya di Korea Utara
Politik
Senin, 20 Feb 2017

Malaysia Tarik Pulang Duta Besarnya di Korea Utara

Pemerintah Malaysia menarik pulang Dubesnya untuk Korea Utara di Pyongyang. Keputusan ini terkait tuduhan Dubes Korea Utara di Kuala Lumpur dalam penyelidikan pembunuhan Kim Jong-nam.
Klip Video Adegan Pembunuhan Kim Jong-nam Beredar di Youtube
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Klip Video Adegan Pembunuhan Kim Jong-nam Beredar di Youtube

Klip video yang diyakini berasal dari kamera CCTV Bandara Internasional Kuala Lumpur, yang berisi cuplikan video mengenai pembunuhan Kim Jong-nam, beredar luas di YouTube.
Mengungkap Pria Misterius di Balik Pembunuhan Kim Jong-nam
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Mengungkap Pria Misterius di Balik Pembunuhan Kim Jong-nam

Seorang pria misterius diduga telah mengenalkan Siti Aisyah dan Doan Thi Huong dengan empat mata-mata Korea Utara. Ia pun meminta kedua perempuan itu menjalankan sebuah misi iseng buat Kim Jong-nam.
Pria Vietnam Akui Doan Thi Huong Adalah Saudara Perempuannya
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Pria Vietnam Akui Doan Thi Huong Adalah Saudara Perempuannya

Seorang pria Vietnam yakin bahwa Doan Thi Huong, tersangka pembunuhan kakak tiri pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, adalah saudara perempuannya, Minggu (19/2/2017).
Korsel Yakin Korut Dalang Pembunuhan Kim Jong-nam
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Korsel Yakin Korut Dalang Pembunuhan Kim Jong-nam

Korea Selatan (Korsel) yakin bahwa Korea Utara (Korut) merupakan dalang di balik pembunuhan Kim Jong-nam yang merupakan saudara tiri Kim Jong-un
Malaysia Mencari Empat Tersangka Korut Pembunuh Kim Jong-nam
Hukum
Senin, 20 Feb 2017

Malaysia Mencari Empat Tersangka Korut Pembunuh Kim Jong-nam

Polisi Malaysia menyebut empat orang tersangka berkewarganegaraan Korea Utara (Korut) dalam pembunuhan saudara tiri Kim Jong-un telah melarikan diri dari Malaysia pada hari di mana Kim Jong-nam diserang di bandara Kuala Lumpur.
Dalang Pembunuhan Kim Jong-nam Awasi Aksi dari Jauh
Hukum
Minggu, 19 Feb 2017

Dalang Pembunuhan Kim Jong-nam Awasi Aksi dari Jauh

Polisi Malaysia meyakini bahwa empat agen dinas rahasia Korea Utara telah merancang pembunuhan Kim Jong-nam dan mereka menyaksikan dua perempuan eksekutor pembunuhan menjalankan misinya dari jarak jauh.
Kemenlu RI Yakin Siti Aisyah Bukan Orang Jahat
Hukum
Minggu, 19 Feb 2017

Kemenlu RI Yakin Siti Aisyah Bukan Orang Jahat

Juru Bicara Kemenlu RI, Arrmanatha Christiawan Nasir, yakin bahwa Siti Aisyah yang menjadi tersangka pembunuhan Kim Jong Nam hanyalah korban.
Reka Ulang Pembunuhan Kim Jong Nam Sudah Dilakukan
Hukum
Minggu, 19 Feb 2017

Reka Ulang Pembunuhan Kim Jong Nam Sudah Dilakukan

Kemenlu RI belum mendapat izin dari otoritas Malaysia untuk bertemu langsung dengan Siti Aisyah.
Empat Terduga Pelaku Pembunuhan Kim Jong-nam Sedang Diburu
Hukum
Minggu, 19 Feb 2017

Empat Terduga Pelaku Pembunuhan Kim Jong-nam Sedang Diburu

Polisi Diraja Malaysia mengatakan sedang memburu empat orang warga Korea Utara yang diduga terkait dengan pembunuhan Kim Jong-nam pada Minggu (13/2/2017) lalu.
Siti Aisyah Jalani Rekonstruksi Pembunuhan Kim Jong-nam
Hukum
Minggu, 19 Feb 2017

Siti Aisyah Jalani Rekonstruksi Pembunuhan Kim Jong-nam

Siti Aisyah alias SA (24), telah menjalani proses rekonstruksi pembunuhan Kim Jong-nam, kakak tiri Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un pada Jumat (17/2/2017) di Bandara Internasional Kuala Lumpur.
Tersangka Pembunuhan Kim Jong-nam Diduga Agen Rahasia
Hukum
Sabtu, 18 Feb 2017

Tersangka Pembunuhan Kim Jong-nam Diduga Agen Rahasia

Perilaku warga Vietnam Doan Thi Huong, terduga pelaku pembunuhan Kim Jong-nam, menunjukkan ciri-ciri khas agen dinas rahasia.
Pembunuhan Kim Jong-nam, Warga Korea Utara Ditangkap Polisi
Hukum
Sabtu, 18 Feb 2017

Pembunuhan Kim Jong-nam, Warga Korea Utara Ditangkap Polisi

Seorang warga Korea Utara Ri Jong Chol ditangkap Polisi Diraja Malaysia (The Royal Malaysia Police) diduga terkait pembunuhan King Jong-nam, di Selangor, Jumat (17/2/2017).
Tiga Kemungkinan Motif Di Balik Pembunuhan Kim Jong-nam
Hukum
Sabtu, 18 Feb 2017

Tiga Kemungkinan Motif Di Balik Pembunuhan Kim Jong-nam

Pembunuhan Kim Jong-nam, kakak tiri pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, ditengarai ada tiga motif di balik peristiwa pembunuhan dengan racun mematikan di bandar udara Malaysia.
Pemerintah Pastikan Paspor Indonesia Siti Aisyah Asli
Hukum
Jumat, 17 Feb 2017

Pemerintah Pastikan Paspor Indonesia Siti Aisyah Asli

Pemerintah memastikan bahwa Siti Aisyah adalah Warga Negara Indonesia (WNI) dan paspor Indonesia yang dipegangnya adalah asli.